SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 16
KELOMPOK 2
APRILLIA PANGGABEAN
FIRMAN RAMADHANI
ILHAM NURULLAH
LARAS YOLANDA
SITI ROMLAH
ZIZI APRITA
KELAS : XI IPA 4
SISTEM KOLOID
Sistem koloid adalah suatu campuran heterogen
antara dua zat atau lebih dimana partikel-partikel
zat yang berukuran koloid (fase terdispersi) tersebar
merata dalam zat lain (medium pendispersi).Ukuran
koloid berkisar antara 1-100 nm
CIRI-CIRI SISTEM KOLOID
 2 fase
 Keruh
 antara homogen dengan heterogen
 diameter partikel: 1 nm-100 nm
 tidak dapat disaring dengan penyaring
biasa, melainkan dengan penyaring ultra
 tidak memisahkan jika didiamkan
ZAT PENDISPERSI DAN ZAT
TERDISPERSI
Zat pendispersi yaitu zat pelarut di dalam
larutan koloid. Sedangkan Zat terdispersi yaitu
zat yang terlarut di dalam larutan koloid
PENGELOMPOKAN KOLOID
Berdasarkan fase terdispersinya, sistem
koloid dapat dikelompokkan menjadi :
1. SOL
Sol merupakan sistem koloid dengan
fase terdispersi berupa zat padat dalam
medium pendispersi zat cair.
CONTOH SOL
Cat Tinta cair Lem
2. EMULSI
Emulsi merupakan sistem koloid dengan fase
terdispersi cair dalam medium pendispersi cair.
Syarat terjadinya emulsi adalah kedua jenis zat
cair tersebut tidak saling melarutkan.
Emulsi digolongkan ke dalam dua bagian yaitu :
Emulsi minyak dalam air ( M/A )
Contoh : santan, susu, lateks
Emulsi air dalam minyak ( A/M )
Contoh : mayonaise, minyak bumi, minyak ikan
Untuk membuat emulsi diperlukan zat
pengemulsi (emulgator) yaitu zat yang
dapat tertarik oleh kedua zat cair
tersebut.
Contohnya, sabun mengemulsikan
minyak ke dalam air, kasein dalam
susu, kuning telur dalam mayonaise.
CONTOH EMULSI
susu santan mayonaise
Aerosol padat merupakan sistem koloid
dengan fase terdispersi berupa zat padat dalam
medium pendispersi zat gas.
CONTOH AEROSOL PADAT
ASAP ROKOK DEBU VULKANIK ASAP
Aerosol cair merupakan sistem koloid dengan
fase terdispersi berupa zat cair dalam
medium pendispersi zat gas.
CONTOH AEROSOL CAIR
awan kabut semprotan
Buih cair merupakan sistem koloid dengan
fase terdispersi berupa zat gas dalam
medium pendispersi zat cair.
CONTOH BUIH CAIR
busa sabun buih

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados (12)

Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3
 
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
 
Sistem koloid
Sistem koloid Sistem koloid
Sistem koloid
 
Makalah koloid 4
Makalah koloid 4Makalah koloid 4
Makalah koloid 4
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Jumran
JumranJumran
Jumran
 
Bab 10
Bab 10Bab 10
Bab 10
 
Makalah koloidd
Makalah koloiddMakalah koloidd
Makalah koloidd
 
Presentasi koloid
Presentasi koloidPresentasi koloid
Presentasi koloid
 
Makalah tentang koloid
Makalah tentang koloidMakalah tentang koloid
Makalah tentang koloid
 
Makalah koloid sma negeri 2 raha
Makalah koloid sma negeri 2 rahaMakalah koloid sma negeri 2 raha
Makalah koloid sma negeri 2 raha
 

Destaque (15)

Sistem Koloid
Sistem KoloidSistem Koloid
Sistem Koloid
 
Sistem Koloid
Sistem KoloidSistem Koloid
Sistem Koloid
 
Makalah koloid4
Makalah koloid4Makalah koloid4
Makalah koloid4
 
Ujian praktek celup 2
Ujian praktek celup 2Ujian praktek celup 2
Ujian praktek celup 2
 
JENIS KOLOID DAN CONTOHNYA
JENIS KOLOID DAN CONTOHNYAJENIS KOLOID DAN CONTOHNYA
JENIS KOLOID DAN CONTOHNYA
 
JENIS KOLOID
JENIS KOLOIDJENIS KOLOID
JENIS KOLOID
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
 
Koloid ppt
Koloid pptKoloid ppt
Koloid ppt
 
Makalah koloid lengkap
Makalah koloid lengkapMakalah koloid lengkap
Makalah koloid lengkap
 
Lks termokimia
Lks termokimiaLks termokimia
Lks termokimia
 
Lembar kerja siswa
Lembar kerja siswaLembar kerja siswa
Lembar kerja siswa
 
Presentasi Kimia Koloid
Presentasi Kimia KoloidPresentasi Kimia Koloid
Presentasi Kimia Koloid
 
Power point koloid
Power point koloidPower point koloid
Power point koloid
 
State of the Word 2011
State of the Word 2011State of the Word 2011
State of the Word 2011
 

Semelhante a Kelompok 2 kimia

Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Paarief Udin
 
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdfKimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
azzamazmya02
 
Pengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
Pengertian Larutan, Suspensi, dan KoloidPengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
Pengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
Siti Farida
 
Koloid 111227172119-phpapp01
Koloid 111227172119-phpapp01Koloid 111227172119-phpapp01
Koloid 111227172119-phpapp01
087dwi
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
Ry_Awan
 

Semelhante a Kelompok 2 kimia (20)

Makalah koloid 4
Makalah koloid 4Makalah koloid 4
Makalah koloid 4
 
Koloid
KoloidKoloid
Koloid
 
Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3
 
sistem koloid
sistem koloidsistem koloid
sistem koloid
 
Makalah koloid 3
Makalah koloid 3Makalah koloid 3
Makalah koloid 3
 
Koloid
KoloidKoloid
Koloid
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Makalah koloid 4
Makalah koloid 4Makalah koloid 4
Makalah koloid 4
 
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
Koloid (kimia) wafa' mufidah xii ipa 2
 
Sistem koloid okho
Sistem koloid okhoSistem koloid okho
Sistem koloid okho
 
Sistem koloid okho
Sistem koloid okhoSistem koloid okho
Sistem koloid okho
 
Sistem koloid okho
Sistem koloid okhoSistem koloid okho
Sistem koloid okho
 
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdfKimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
Kimia Kelas 11 - 17. KOLOID.pdf
 
Arin ppt sistem koloid
Arin ppt sistem koloidArin ppt sistem koloid
Arin ppt sistem koloid
 
Pengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
Pengertian Larutan, Suspensi, dan KoloidPengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
Pengertian Larutan, Suspensi, dan Koloid
 
Koloid 111227172119-phpapp01
Koloid 111227172119-phpapp01Koloid 111227172119-phpapp01
Koloid 111227172119-phpapp01
 
Sistem koloid
Sistem koloidSistem koloid
Sistem koloid
 
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia PematangsiantarSistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
Sistem Koloid, Kelas 2 IPA 3 SMA Budimulia Pematangsiantar
 
Koloid
KoloidKoloid
Koloid
 
Makalah kimia umum
Makalah kimia umumMakalah kimia umum
Makalah kimia umum
 

Último

Último (10)

e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
tranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energitranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energi
 
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 

Kelompok 2 kimia

  • 1. KELOMPOK 2 APRILLIA PANGGABEAN FIRMAN RAMADHANI ILHAM NURULLAH LARAS YOLANDA SITI ROMLAH ZIZI APRITA KELAS : XI IPA 4
  • 2. SISTEM KOLOID Sistem koloid adalah suatu campuran heterogen antara dua zat atau lebih dimana partikel-partikel zat yang berukuran koloid (fase terdispersi) tersebar merata dalam zat lain (medium pendispersi).Ukuran koloid berkisar antara 1-100 nm
  • 3. CIRI-CIRI SISTEM KOLOID  2 fase  Keruh  antara homogen dengan heterogen  diameter partikel: 1 nm-100 nm  tidak dapat disaring dengan penyaring biasa, melainkan dengan penyaring ultra  tidak memisahkan jika didiamkan
  • 4. ZAT PENDISPERSI DAN ZAT TERDISPERSI Zat pendispersi yaitu zat pelarut di dalam larutan koloid. Sedangkan Zat terdispersi yaitu zat yang terlarut di dalam larutan koloid
  • 5. PENGELOMPOKAN KOLOID Berdasarkan fase terdispersinya, sistem koloid dapat dikelompokkan menjadi :
  • 6. 1. SOL Sol merupakan sistem koloid dengan fase terdispersi berupa zat padat dalam medium pendispersi zat cair.
  • 8. 2. EMULSI Emulsi merupakan sistem koloid dengan fase terdispersi cair dalam medium pendispersi cair. Syarat terjadinya emulsi adalah kedua jenis zat cair tersebut tidak saling melarutkan. Emulsi digolongkan ke dalam dua bagian yaitu : Emulsi minyak dalam air ( M/A ) Contoh : santan, susu, lateks Emulsi air dalam minyak ( A/M ) Contoh : mayonaise, minyak bumi, minyak ikan
  • 9. Untuk membuat emulsi diperlukan zat pengemulsi (emulgator) yaitu zat yang dapat tertarik oleh kedua zat cair tersebut. Contohnya, sabun mengemulsikan minyak ke dalam air, kasein dalam susu, kuning telur dalam mayonaise.
  • 11. Aerosol padat merupakan sistem koloid dengan fase terdispersi berupa zat padat dalam medium pendispersi zat gas.
  • 12. CONTOH AEROSOL PADAT ASAP ROKOK DEBU VULKANIK ASAP
  • 13. Aerosol cair merupakan sistem koloid dengan fase terdispersi berupa zat cair dalam medium pendispersi zat gas.
  • 14. CONTOH AEROSOL CAIR awan kabut semprotan
  • 15. Buih cair merupakan sistem koloid dengan fase terdispersi berupa zat gas dalam medium pendispersi zat cair.
  • 16. CONTOH BUIH CAIR busa sabun buih