SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 11
PEMERINTAHAN NEGARA 
INGGRIS
Nama Resmi : United Kingdom of Great Britain and Nothern Island 
Berdiri tahun : 1 Mei 1707 
Kepala Negara : Ratu Elizabeth II 
Kepala Pemerintahan : PM. David Cameron 
Bentuk Negara : Kesatuan 
Bentuk Pemerintahan : Monarki Konstitusional
Sistem pemerintahan 
Negara Inggris menganut sistem pemerintahan 
parlementer dimana kekuasaan pemerintah 
terdapat pada perdana menteri dan menteri (bisa 
juga disebut kabinet). Sedangkan kekuasaan 
sebagai kepala negara berada di tangan Ratu. 
Seperti teori dari sistem pemerintahan 
parlementer, Ratu tidak mempunyai kekuasaan 
politik karena Ratu hanya berperan sebagai 
simbol kedaulatan dan persatuan negara. 
Inggris menerapkan sistem pemerintahan 
parlementer dengan bentuk pemerintahan 
monarki konstitusional (monarki parlementer). 
Kekuasaan legislatif berada di tangan parlemen 
atau biasa disebut House of commons dan House 
of Lords. Di negara ini yang berhak untuk 
membubarkan parlemen adalah badan eksekutif 
yang anggotanya terdiri dari Raja/ratu serta 
kabinet.
SistemKepartaian 
Inggris menggunakan sistem dwipartai. 
Di Inggris berdiri 2 partai yang saling 
bersaing dan memerintah. Partai 
tersebut adalah Partai Buruh dan Partai 
Konservatif. Partai yang menang dalam 
pemilu dan mayoritas di parlemen 
merupakan partai yang memerintah, 
sedangkan partai yang kalah menjadi 
partai oposisi. Pemimpin oposisi 
membuat semacamkabinet tandingan. 
Jika sewaktu-waktu kabinet runtuh, 
partai oposisi dapat menggantikan 
penyelenggaraan pemerintahan.
Sistem Pemilu 
Pemilu di Inggris dilaksanakan langsung oleh 
rakyat. Sebelum pemilihan, para calon 
anggota parleman akan melakukan 
kampanye. Berbeda dengan di Indonesia, 
kampanya di Inggris tidak dilakukan dengan 
cara pawai keliling kota dengan pengeras 
suara atau menempel foto / baliho para 
calon di sudut-sudut kota. Kampanya di 
Inggris dilakukan dengan cara fit and proper 
test terbuka. Para calon akan melakukan 
debat serta menjawab pertanyaan-pertanyaan 
langsung dari rakyat. Pada saat 
hari pemilihan, rakyat Inggris akan 
memberikan suaranya langsung melalui TPU 
di distrik masing-masing.
Kekuasaan legislatif 
Lembaga legislatif Inggris adalah Parlemen. Parlemen 
Inggris terdiri atas dua kamar (bikameral), yaitu: 
► House of Commons atau Majelis Rendah, 
adalah badan perwakilan rakyat yang anggota-anggotanya 
dipilih oleh rakyat di antara calon-calon 
partai politik. anggotanya berjumlah sekitar 659 orang. 
Masa tugasnya selama 5 tahun. Atas dasar kebutuhan 
politik, Perdana Menteri akan menetapkan pemilihan 
dan jika kabinet mendapat mosi tidak percaya atau 
gagal, maka kabinet tersebut harus membubarkan diri. 
Partai yang memenangkan pemilu berhak untuk 
membentuk kabinet. 
► House of Lord atau Majelis Tinggi, 
anggotanya sekitar 1200 orang yang terdiri dari Uskup 
Agung gereja Inggris, para keluarga bangsawan, serta 
orang-orang yang dianggap berjasa terhadap negara 
berdasarkan warisan. House of Commons memiliki 
kekuasaan yang lebih besar daripada House of Lord.
Kekuasaan Yudikatif 
Sistem pengadilan dikepalai oleh Pengadilan 
Senior Inggris danWales, yang terdiri dari: 
1. Pengadilan Tinggi 
2. Pengadilan Tinggi Kehakiman untuk kasus 
perdata 
3. Pengadilan Mahkota untuk kasus pidana 
Mahkamah Agung Britania Raya merupakan 
lembaga peradilan tertinggi untuk kasus-kasus 
perdata maupun pidana di Inggris danWales. 
Mahkamah ini dibentuk pada tahun 2009 
setelah perubahan konstitusi, yang mengambil 
alih fungsi yudisial dari House of Lords.
TERIMA KASIH
Pemerintahan Inggris

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Materi Hukum Tata Negara
Materi Hukum Tata NegaraMateri Hukum Tata Negara
Materi Hukum Tata NegaraDnr Creatives
 
kedudukan dan fungsi kementerian
kedudukan dan fungsi kementeriankedudukan dan fungsi kementerian
kedudukan dan fungsi kementerianabd_
 
Perbandingan Negara Indonesia China
Perbandingan Negara Indonesia ChinaPerbandingan Negara Indonesia China
Perbandingan Negara Indonesia ChinaRifda Latifa
 
Perbandingan Administrasi Negara Antara Negara China Dan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara  Antara Negara China Dan Indonesia Perbandingan Administrasi Negara  Antara Negara China Dan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Antara Negara China Dan Indonesia Siti Sahati
 
3. instrumen dasar pemerintahan
3. instrumen dasar pemerintahan3. instrumen dasar pemerintahan
3. instrumen dasar pemerintahanDian Oktavia
 
Sistem pemerintahan inggris
Sistem pemerintahan inggrisSistem pemerintahan inggris
Sistem pemerintahan inggrissarah fauzia
 
Sistem Pemerintahan Presidensial Dikompresi
Sistem Pemerintahan Presidensial DikompresiSistem Pemerintahan Presidensial Dikompresi
Sistem Pemerintahan Presidensial DikompresiLestari Moerdijat
 
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanAsas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanBayu Rizky Aditya
 
Bentuk negara & sistem pemerintahan
Bentuk negara & sistem pemerintahanBentuk negara & sistem pemerintahan
Bentuk negara & sistem pemerintahanmuhammad_solikhin
 
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314Farid Ma'ruf
 
Bentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahanBentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahanBayu Rizky Aditya
 
Ecourt-PNCBI2.pptx
Ecourt-PNCBI2.pptxEcourt-PNCBI2.pptx
Ecourt-PNCBI2.pptxabdulrais21
 
Sistem Pemerintahan Daerah
Sistem Pemerintahan DaerahSistem Pemerintahan Daerah
Sistem Pemerintahan DaerahDadang Solihin
 
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan IndonesiaPerbandingan Administrasi Negara Inggris dengan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan IndonesiaSiti Sahati
 
Makalah hubungan antar lembaga negara
Makalah hubungan antar lembaga negaraMakalah hubungan antar lembaga negara
Makalah hubungan antar lembaga negaraFenti Anita Sari
 
HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
 HUKUM ADMINISTRASI NEGARA HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
HUKUM ADMINISTRASI NEGARASiti Sahati
 
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesia
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesiaPerbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesia
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesiaSiti Sahati
 

Mais procurados (20)

1. ruang lingkup
1. ruang lingkup1. ruang lingkup
1. ruang lingkup
 
Materi Hukum Tata Negara
Materi Hukum Tata NegaraMateri Hukum Tata Negara
Materi Hukum Tata Negara
 
kedudukan dan fungsi kementerian
kedudukan dan fungsi kementeriankedudukan dan fungsi kementerian
kedudukan dan fungsi kementerian
 
Perbandingan Negara Indonesia China
Perbandingan Negara Indonesia ChinaPerbandingan Negara Indonesia China
Perbandingan Negara Indonesia China
 
Perbandingan Administrasi Negara Antara Negara China Dan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara  Antara Negara China Dan Indonesia Perbandingan Administrasi Negara  Antara Negara China Dan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Antara Negara China Dan Indonesia
 
3. instrumen dasar pemerintahan
3. instrumen dasar pemerintahan3. instrumen dasar pemerintahan
3. instrumen dasar pemerintahan
 
Sistem pemerintahan inggris
Sistem pemerintahan inggrisSistem pemerintahan inggris
Sistem pemerintahan inggris
 
Sistem Pemerintahan Presidensial Dikompresi
Sistem Pemerintahan Presidensial DikompresiSistem Pemerintahan Presidensial Dikompresi
Sistem Pemerintahan Presidensial Dikompresi
 
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahanAsas–asas penyelenggaraan pemerintahan
Asas–asas penyelenggaraan pemerintahan
 
Bentuk negara & sistem pemerintahan
Bentuk negara & sistem pemerintahanBentuk negara & sistem pemerintahan
Bentuk negara & sistem pemerintahan
 
BENTUK NEGARA
BENTUK NEGARABENTUK NEGARA
BENTUK NEGARA
 
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314
Materi apd-sistem pemerintahan daerah-1314
 
Bentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahanBentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahan
 
Ecourt-PNCBI2.pptx
Ecourt-PNCBI2.pptxEcourt-PNCBI2.pptx
Ecourt-PNCBI2.pptx
 
Sistem Pemerintahan Daerah
Sistem Pemerintahan DaerahSistem Pemerintahan Daerah
Sistem Pemerintahan Daerah
 
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan IndonesiaPerbandingan Administrasi Negara Inggris dengan Indonesia
Perbandingan Administrasi Negara Inggris dengan Indonesia
 
Makalah hubungan antar lembaga negara
Makalah hubungan antar lembaga negaraMakalah hubungan antar lembaga negara
Makalah hubungan antar lembaga negara
 
HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
 HUKUM ADMINISTRASI NEGARA HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
 
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesia
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesiaPerbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesia
Perbandingan administrasi negara amerika serikat Vs indonesia
 
Urusan Pemerintahan
Urusan Pemerintahan Urusan Pemerintahan
Urusan Pemerintahan
 

Destaque

Negara inggris
Negara inggrisNegara inggris
Negara inggrisVJ Asenk
 
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)Negara Maju (Inggris/Britania Raya)
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)Exsel Fernando
 
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)sameliaan26
 
Negara Brasil ppt
Negara Brasil pptNegara Brasil ppt
Negara Brasil pptEni_Cahya
 
Sistem pemerintahan negara inggris
Sistem pemerintahan negara inggrisSistem pemerintahan negara inggris
Sistem pemerintahan negara inggrisDewi Ayu
 
Profil negara inggris
Profil negara inggrisProfil negara inggris
Profil negara inggrisHanifahhs
 
Negara maju ppt
Negara maju pptNegara maju ppt
Negara maju pptbhagastm
 

Destaque (12)

I n g g r i s
I n g g r i sI n g g r i s
I n g g r i s
 
Negara inggris
Negara inggrisNegara inggris
Negara inggris
 
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)Negara Maju (Inggris/Britania Raya)
Negara Maju (Inggris/Britania Raya)
 
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Negara Brazil Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
 
Negara Brasil ppt
Negara Brasil pptNegara Brasil ppt
Negara Brasil ppt
 
Sistem pemerintahan negara inggris
Sistem pemerintahan negara inggrisSistem pemerintahan negara inggris
Sistem pemerintahan negara inggris
 
Tugas IPS ppt Brazil
Tugas IPS ppt BrazilTugas IPS ppt Brazil
Tugas IPS ppt Brazil
 
Profil negara inggris
Profil negara inggrisProfil negara inggris
Profil negara inggris
 
NEGARA BRAZIL
NEGARA BRAZILNEGARA BRAZIL
NEGARA BRAZIL
 
Sistem Pemerintahan Swiss
Sistem Pemerintahan SwissSistem Pemerintahan Swiss
Sistem Pemerintahan Swiss
 
negara maju Inggris
negara maju Inggrisnegara maju Inggris
negara maju Inggris
 
Negara maju ppt
Negara maju pptNegara maju ppt
Negara maju ppt
 

Semelhante a Pemerintahan Inggris

Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)
Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)
Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)Fachri Abdilla
 
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lain
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lainPerbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lain
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lainBesta Irdillah
 
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem Pemerintahan
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem PemerintahanIlmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem Pemerintahan
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem PemerintahanFani Mira Qadrina
 
HTN Pasca UTS.pptx
HTN Pasca UTS.pptxHTN Pasca UTS.pptx
HTN Pasca UTS.pptxKurniasaleh
 
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptx
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptxPPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptx
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptxDewiTriyani5
 
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaan
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaanPertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaan
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaansmk batu sapi
 
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLAN
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLANPERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLAN
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLANsuziana15
 
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)Nurul Wulandari
 
Sistem Pemerintahan
Sistem PemerintahanSistem Pemerintahan
Sistem PemerintahanLilly
 
Pengaruh Sistem Pemrintahan Reza
Pengaruh Sistem Pemrintahan RezaPengaruh Sistem Pemrintahan Reza
Pengaruh Sistem Pemrintahan Rezaomcivics
 
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunis
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunisPerbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunis
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunisIswi Haniffah
 

Semelhante a Pemerintahan Inggris (20)

Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)
Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)
Persentase KWN (Sistem Pemerintahan Negara Inggris)
 
Selandia Baru
Selandia BaruSelandia Baru
Selandia Baru
 
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lain
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lainPerbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lain
Perbedaan Sistem Pemerintahan Indonesia dan Negara lain
 
Kwn 2222
Kwn 2222Kwn 2222
Kwn 2222
 
Pkn 2
Pkn 2Pkn 2
Pkn 2
 
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem Pemerintahan
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem PemerintahanIlmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem Pemerintahan
Ilmu Negara - Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, Sistem Pemerintahan
 
HTN Pasca UTS.pptx
HTN Pasca UTS.pptxHTN Pasca UTS.pptx
HTN Pasca UTS.pptx
 
Parlmenter
ParlmenterParlmenter
Parlmenter
 
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptx
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptxPPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptx
PPT_Perbandingan_Pemerintahan.pptx
 
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaan
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaanPertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaan
Pertikaian raja berkuasa mutlak dan raja berpelembagaan
 
Pemerintahan dan Pentadbiran
Pemerintahan dan Pentadbiran Pemerintahan dan Pentadbiran
Pemerintahan dan Pentadbiran
 
Australia
AustraliaAustralia
Australia
 
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLAN
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLANPERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLAN
PERTIKAIAN RAJA BERKUASA MUTLAK DAN RAJA BERPELEMBAGAAN DI ENGLAN
 
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)
Jawaban hal. 68 (sistem pemerintahan)
 
Sistem Pemerintahan
Sistem PemerintahanSistem Pemerintahan
Sistem Pemerintahan
 
Konsep dasar pemerintahan
Konsep dasar pemerintahanKonsep dasar pemerintahan
Konsep dasar pemerintahan
 
Pengaruh Sistem Pemrintahan Reza
Pengaruh Sistem Pemrintahan RezaPengaruh Sistem Pemrintahan Reza
Pengaruh Sistem Pemrintahan Reza
 
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunis
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunisPerbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunis
Perbandingan konstitusi NKRI dengan negara liberal dan komunis
 
Bentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahanBentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahan
 
Bentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahanBentuk negara dan pemerintahan
Bentuk negara dan pemerintahan
 

Mais de Time Master

Perangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DevicePerangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DeviceTime Master
 
Pemerintahan China / Tiongkok
Pemerintahan China / TiongkokPemerintahan China / Tiongkok
Pemerintahan China / TiongkokTime Master
 
Pemerintahan Korea selatan
Pemerintahan Korea selatanPemerintahan Korea selatan
Pemerintahan Korea selatanTime Master
 
Pemerintahan Amerika Serikat
Pemerintahan Amerika SerikatPemerintahan Amerika Serikat
Pemerintahan Amerika SerikatTime Master
 
Pemerintahan Jepang
Pemerintahan JepangPemerintahan Jepang
Pemerintahan JepangTime Master
 
Pemerintahan Arab Saudi
Pemerintahan Arab SaudiPemerintahan Arab Saudi
Pemerintahan Arab SaudiTime Master
 
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )Time Master
 
Presentasi Reproduksi kls XI
Presentasi Reproduksi kls XIPresentasi Reproduksi kls XI
Presentasi Reproduksi kls XITime Master
 

Mais de Time Master (11)

Perangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DevicePerangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory Device
 
Pemerintahan China / Tiongkok
Pemerintahan China / TiongkokPemerintahan China / Tiongkok
Pemerintahan China / Tiongkok
 
Pemerintahan Korea selatan
Pemerintahan Korea selatanPemerintahan Korea selatan
Pemerintahan Korea selatan
 
Pemerintahan Amerika Serikat
Pemerintahan Amerika SerikatPemerintahan Amerika Serikat
Pemerintahan Amerika Serikat
 
Pemerintahan Jepang
Pemerintahan JepangPemerintahan Jepang
Pemerintahan Jepang
 
Pemerintahan Arab Saudi
Pemerintahan Arab SaudiPemerintahan Arab Saudi
Pemerintahan Arab Saudi
 
The Valkyries
The ValkyriesThe Valkyries
The Valkyries
 
Tembang Mijil
Tembang MijilTembang Mijil
Tembang Mijil
 
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )
PBB ( Perserikatan Bangsa - Bangsa )
 
Google Chrome
Google ChromeGoogle Chrome
Google Chrome
 
Presentasi Reproduksi kls XI
Presentasi Reproduksi kls XIPresentasi Reproduksi kls XI
Presentasi Reproduksi kls XI
 

Último

MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 

Último (20)

MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 

Pemerintahan Inggris

  • 2.
  • 3. Nama Resmi : United Kingdom of Great Britain and Nothern Island Berdiri tahun : 1 Mei 1707 Kepala Negara : Ratu Elizabeth II Kepala Pemerintahan : PM. David Cameron Bentuk Negara : Kesatuan Bentuk Pemerintahan : Monarki Konstitusional
  • 4. Sistem pemerintahan Negara Inggris menganut sistem pemerintahan parlementer dimana kekuasaan pemerintah terdapat pada perdana menteri dan menteri (bisa juga disebut kabinet). Sedangkan kekuasaan sebagai kepala negara berada di tangan Ratu. Seperti teori dari sistem pemerintahan parlementer, Ratu tidak mempunyai kekuasaan politik karena Ratu hanya berperan sebagai simbol kedaulatan dan persatuan negara. Inggris menerapkan sistem pemerintahan parlementer dengan bentuk pemerintahan monarki konstitusional (monarki parlementer). Kekuasaan legislatif berada di tangan parlemen atau biasa disebut House of commons dan House of Lords. Di negara ini yang berhak untuk membubarkan parlemen adalah badan eksekutif yang anggotanya terdiri dari Raja/ratu serta kabinet.
  • 5.
  • 6. SistemKepartaian Inggris menggunakan sistem dwipartai. Di Inggris berdiri 2 partai yang saling bersaing dan memerintah. Partai tersebut adalah Partai Buruh dan Partai Konservatif. Partai yang menang dalam pemilu dan mayoritas di parlemen merupakan partai yang memerintah, sedangkan partai yang kalah menjadi partai oposisi. Pemimpin oposisi membuat semacamkabinet tandingan. Jika sewaktu-waktu kabinet runtuh, partai oposisi dapat menggantikan penyelenggaraan pemerintahan.
  • 7. Sistem Pemilu Pemilu di Inggris dilaksanakan langsung oleh rakyat. Sebelum pemilihan, para calon anggota parleman akan melakukan kampanye. Berbeda dengan di Indonesia, kampanya di Inggris tidak dilakukan dengan cara pawai keliling kota dengan pengeras suara atau menempel foto / baliho para calon di sudut-sudut kota. Kampanya di Inggris dilakukan dengan cara fit and proper test terbuka. Para calon akan melakukan debat serta menjawab pertanyaan-pertanyaan langsung dari rakyat. Pada saat hari pemilihan, rakyat Inggris akan memberikan suaranya langsung melalui TPU di distrik masing-masing.
  • 8. Kekuasaan legislatif Lembaga legislatif Inggris adalah Parlemen. Parlemen Inggris terdiri atas dua kamar (bikameral), yaitu: ► House of Commons atau Majelis Rendah, adalah badan perwakilan rakyat yang anggota-anggotanya dipilih oleh rakyat di antara calon-calon partai politik. anggotanya berjumlah sekitar 659 orang. Masa tugasnya selama 5 tahun. Atas dasar kebutuhan politik, Perdana Menteri akan menetapkan pemilihan dan jika kabinet mendapat mosi tidak percaya atau gagal, maka kabinet tersebut harus membubarkan diri. Partai yang memenangkan pemilu berhak untuk membentuk kabinet. ► House of Lord atau Majelis Tinggi, anggotanya sekitar 1200 orang yang terdiri dari Uskup Agung gereja Inggris, para keluarga bangsawan, serta orang-orang yang dianggap berjasa terhadap negara berdasarkan warisan. House of Commons memiliki kekuasaan yang lebih besar daripada House of Lord.
  • 9. Kekuasaan Yudikatif Sistem pengadilan dikepalai oleh Pengadilan Senior Inggris danWales, yang terdiri dari: 1. Pengadilan Tinggi 2. Pengadilan Tinggi Kehakiman untuk kasus perdata 3. Pengadilan Mahkota untuk kasus pidana Mahkamah Agung Britania Raya merupakan lembaga peradilan tertinggi untuk kasus-kasus perdata maupun pidana di Inggris danWales. Mahkamah ini dibentuk pada tahun 2009 setelah perubahan konstitusi, yang mengambil alih fungsi yudisial dari House of Lords.