SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
UN 2014
1. Berikut ini beberapa senyawa kovalen:
1. CH4 4. PCl3
2. NH3 5. CO2
3. PCl5
(Nomor atom C = 6, H = 1, N = 7, P = 15, Cl = 17, O = 8)
Senyawa kovalen yang mengalami penyimpangan kaidah
oktet adalah....
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4
2. Untuk unsur 28L59
, pernyataan yang benar adalah....
3. Jika atom 4X dan 17Y berikatan, bentuk molekul dan sifat
kepolaran yang benar adalah....
a. Segiempat planar, polar d. linear, polar
b. Tetrahedral, non polar e. linear, non polar
c. Oktahedral, non polar
4. Perhatikan gambar berikut:
Gaya dipol sesaat ditunjukkan oleh nomor...
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4
5. Perhatikan tabel data percobaan pembentukan gas CO2
berikut:
Perbandingan C dan O dalam CO2 adalah....
a. 1 : 3 c. 3 : 1 e. 4 : 1
b. 1 : 4 d. 3 : 8
6. Pada pembuatan gas amonia (NH3) menurut proses
Haber Bosh dilakukan dengan cara mereaksikan gas
nitrogen dan gas hidrogen menurut:
N2(g) + H2(g) → 2NH3
Jika 14 gram gas N2 direaksikan (Ar = 14 g/mol) pada
suhu 0o
C dan 1 atm, gas NH3 yang dihasilkan adalah....
a. 1,12 L c. 11,2L e. 33,6 L
b. 2,24 L d. 22,4 L
7. Serbuk tebaga(II) oksida larut dalam asam klorida encer
membentuk larutan tembaga(II) klorida dan air.
Persamaan reaksi yang benar adalah....
8. Data pengujian beberapa air limbah beserta derajar
disosiasinya:
Pasangan air limbah yang bersifat elektrolit kuat dan non
elektrolit adalah....
a. K dan L c. L dan M e. L dan O
b. K dan M d. L dan N
9. Gas HCl murni, 24 mL ditiupkn ke dalam 250 mL air
hingga tidak merubah volume air. Tekanan gas semula 76
cmHg dan suhunya 27o
C. jika tetapan gas ideal adalah R
= 0,08 L.am/mol.K, log 4 = 0,6, maka pH larutan HCl
adalah....
a. 1,70 c. 2,47 e. 3,40
b. 2,40 d. 3,20
10. Grafik titrasi CH3COOH dengan NaOH:
Daerah larutan penyangga ditunjukkan oleh...
a. Q c. R e. T
b. Y d. Z
11. Berikut adalah senyawa/ion yang dapat berperan sebagai
larutan penyangga:
Larutan penyangga yang terdapat di dalam sel makhluk
hidup adalah...
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4
12. Larutan 25 mL CH3COOH 0,2 M direaksikan dengan 25
mL NaOH 0,2 M. jika Ka CH3COOH = 10-5
, maka pH
larutan yang terbentuk adalah....
a.5 – log 2 c. 9 + log 1 e. 13 + log 2
b. 7 + log 1 d. 13 – log 2
13. 100 mL NaOH 0,008 M + 100 mL CH3COOH 0,008 M. ke
dalam larutan diteteskan larutan encer CaCl2 dan
penetesan terakhir ketika larutan tepat jenuh (tepat akan
membentuk endapan Ca(OH)2). Jika Kw = 10-14
, Ksp
Ca(OH)2 = 4 x 10-16
, Ka = 10-5
, maka [Ca2+
] pada saat tepat
jenuh adalah....
a. 10-1
M c. 10-3
M e. 10-5
M
b. 10-2
M d. 10-4
M
14. Berikut ini peristiwa kimia dalam kehidupan sehari-hari:
1. Etilen glikol dapat ditambahkan ke dalam radiator
mobil
2. Desalinasi air laut
Kedua contoh di atas berhubungan dengan sifat koligatif
larutan secara berurutan adalah...
a. Penurunan tekanan uap dan tekanan osmotik
b. Tekanan osmotik dan kenaikan titik didih
c. Kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
d. Penurunan titik beku dan osmotik balik
e. Penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
15. Beberapa contoh penerapan sifat koloid dalam kehidupan
sehari-hari:
1. Terjadinya delta di muara sungai
2. Pengobatan diare pakai norit
3. Peristiwa cuci darah
4. Sorot lampu di malam hari
Contoh penerapan koagulasi dan dialisis adalah...
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3 e. 4 dan 5
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4
16. Berikut beberapa kegunaan senyawa turunan benzena:
1. Bahan bau anilin 4. Bahan baku peledak
2. Pengawet kayu 5. Pengawet makanan
3. Bahan semir sepatu
Kegunaan nitrobenzena adalah...
a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 4 dan 5
b. 1 dan 3 d. 3 dan 5
17. Perhatikan karakteristik senyawa berikut:
1. Titik leleh dan didihnya tinggi
2. Berikatan kovalen
3. Ditemukan sebagai garam mineral
4. Jika dibakar menghasilkan CO2 dan H2O
5. Berikatan ionik
Sifat senyawa organik adalah....
a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 4 dan 5
b. 1 dan 3 d. 3 dan 5
18. Data yang berhubungan dengan benar adalah...
19. Senyawa dengan titik didih tertingi adalah...
20. Perhatikan struktur senyawa berikut:
Nama yang benar adalah....
a. 4,4-dimetil-2-pentanol
b. 3,3-dimetil-1-pentanol
c. 2,3,4-trietil-1-pentanol
d. 4,4-dimetilpentanal
e. 3,3-dimetil2-pentanon
21. Perhatikan skema reaksi berikut:
Hasil yang benar adalah...
22. Diketahui rumus suatu polimer:
Nama polimer dan kegunaannya adalah...
a. Dakron, serat sistesis d. nilon 66, karpet
b. Protein, jaringan tubuh e. orlon, kaos kaki
c. Bakelit, alat listrik
23. Perhatikan tabel berikut:
Pasangan yang tepat adalah....
a. 1 dan 3 c. 2 dan 5 e. 4 dan 5
b. 1 dan 4 d. 3 dan 4
24. Hasil identifikasi senyawa dengan rumus molekul C2H4O:
1. Dapat mereduksi fehling
2. Dengan KMnO4 menghasilkan zat yang dapat
memerahkan lakmus biru.
Gugus fungsi senyawa tersebut adalah...
25. Beberapa kegunaan makromolekul dalam tubuh:
1. Menjaga keseimbangan asam-basa
2. Sumber energi tubuh
3. Memperbaiki jaringan tubuh yang rusak
4. Menjaga suhu tubuh
5. Komponen penting dalam kontrol genetika
Kegunaan dari protein adalah...
a. 1 dan 3 c. 2 dan 4 e. 3 dan 5
b. 1 dan 4 d. 3 dan 4
26. Jika asam adipat ( ) dan
heksametildiamin ( bereaksi,
maka didapatkan polimer dengan rumus...
27. Terdapat beberapa persamaan reaksi:
Reaksi eksotermik ditunjukkan oleh...
a. 1 dan 3 c. 2 dan 4 e. 3 dan 5
b. 1 dan 5 d. 2 dan 5
28. Perhatikan gambar berikut:
Entalpi reaksi: ½ N2 + O2 → NO + ½ O2 adalah...
a. -88,25 kJ c. -33,18 kJ e. +88,25 kJ
b. -55,07 kJ d. +33,18 kJ
29. Data percoban logam Mg + HCl 2 M:
Laju pembentukan gas H2 pada suhu tersebut adalah...
a. 0,7 mL/s c. 1,4 mL/s e. 2,8 mL/s
b. 1 ml/s d. 2 mL/s
30. Diketahui persamaan reaksi:
Jika volume diperkecil, kesetimbangan akan bergeser...
a. Kiri karena ke arah endotermik
b. Kanan karena ke arah endotermik
c. Kiri karena koefisien pereaksi lebih besar
d. Kanan karena ke arah eksotermik
e. Kanan karena koefisien produk lebih kecil
31. Perhatikan gambar reaksi CaCO3 dengan HCl 2 M!
Laju reaksi yang hanya dipengaruhi suhu adalah...
a. 1 terhadap 2 d. 2 terhadap 4
b. 1 terhadap 3 e. 4 terhadap 5
c. 1 terhadap 5
32. Dalam ruang 2 L terdapat kesetimbangan:
Harga tetapan kesetimbangan (Kc) adalah...
a. 0,01 c. 0,05 e. 2
b. 0,02 d. 0,5
33. Perhatikan reaksi berikut:
Zat yang mengalami autoredoks beserta perubahan
bilangan oksidasinya adalah....
a. Bromin, dari -1 menjadi -2 dan 0
b. Bromin dari 0 menjadi -1 dan +1
c. Bromin dari 0 menjadi -2 dan +1
d. Natrium dari +1 menjadi -1 dan 0
e. Oksigen dari -2 menjadi -3 dan -1
34. Perhatikan data berikut:
Notasi sel yang berlangsung spontan adalah...
35. Fluorin dapat dibuat dari elektrolisis leburan KHF2 sesuai
persamaan reaksi HF2
-
→ HF + ½ F2 + e. untuk
menghasilkan 2,24 L gas Fluorin (STP), muatan listrik
yang diperlukan adalah...(1 F = 96.500 C)
a. 96.500 C c. 1.930 C e. 482,5 C
b. 19.300 C d. 965 C
36. Cara tepat untuk melindungi hiasan rumah berbahan besi
dari korosi adalah...
a. Dilapisi perak d. dilumuri oli
b. Dilapisi seng e. dilapisi aluminium
c. Proteksi katodik
37. Sifat suatu senyawa:
Contoh senyawa yang memiliki sifat seperti di atas
adalah...
a. NaCl c. FeSO4 e. SrSO4
b. CaCO3 d. Mg(NO3)2
38. Perhatikan sifat unsur berikut:
1. Menghitamkan plat foto
2. Memancarkan cahaya tampak
3. Memancarkan sinar ultra ungu
4. Memancarkan radiasi dengan daya tembus
Sifat unsur radioaktif terdapat pada....
a. 1 dan 2 c. 1 dan 4 e. 3 dan 4
b. 1 dan 3 d. 2 dan 4
39. Suatu logam dapat diperoleh denganmemurnikan
mineralnya dan elektrolisis dengan persaman:
2Al2O3 → 4Al + 3O2. Proses ini disebut dengan...
a. Wohler c. Frash e. Hall-Heroult
b. Kontak d. tanur tiup
40. Berikut senyawa yang mengandung golongan IA dan IIA.
1. KNO3 4. SrSO4
2. NaIO3 5. Na2SO4
3. CaC2 6. K2SO4
Senyawa campuran yang digunakan dalam garam dapur
dan mematangkan buah adalah...
a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 5 dan 6
b. 2 dan 3 d. 4 dan 5

More Related Content

What's hot

Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019dasi anto
 
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XLatihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas Xdasi anto
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 13
Soal Kimia kelas 3 SMA  13Soal Kimia kelas 3 SMA  13
Soal Kimia kelas 3 SMA 13Astoeti Utie'
 
Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13dasi anto
 
Try out ujian nasional kimia sma ipa
Try out ujian nasional  kimia sma ipaTry out ujian nasional  kimia sma ipa
Try out ujian nasional kimia sma ipamardiyanto83
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 15
Soal Kimia kelas 3 SMA  15Soal Kimia kelas 3 SMA  15
Soal Kimia kelas 3 SMA 15Astoeti Utie'
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 10
Soal Kimia kelas 3 SMA  10Soal Kimia kelas 3 SMA  10
Soal Kimia kelas 3 SMA 10Astoeti Utie'
 
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017dasi anto
 
Soal kimia-x-dan-kunci-jawaban
Soal kimia-x-dan-kunci-jawabanSoal kimia-x-dan-kunci-jawaban
Soal kimia-x-dan-kunci-jawabanCak Is
 
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPASOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPAdasi anto
 
Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015 Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015 dasi anto
 
Ukk kimia kelas x
Ukk kimia kelas xUkk kimia kelas x
Ukk kimia kelas xdasi anto
 
Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016dasi anto
 
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XII
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XIILatihan PAS/UAS KIMIA KELAS XII
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XIIdasi anto
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XIISOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XIIdasi anto
 
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XI
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XISoal Latihan PAT Kimia Kelas XI
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XIdasi anto
 
Latihan uts genap kimia kelas xi
Latihan uts genap kimia kelas xiLatihan uts genap kimia kelas xi
Latihan uts genap kimia kelas xidasi anto
 

What's hot (20)

Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
 
Pembahasan soal un kimia sma 2012 paket a52
Pembahasan soal un kimia sma 2012 paket a52Pembahasan soal un kimia sma 2012 paket a52
Pembahasan soal un kimia sma 2012 paket a52
 
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XLatihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 13
Soal Kimia kelas 3 SMA  13Soal Kimia kelas 3 SMA  13
Soal Kimia kelas 3 SMA 13
 
Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13
 
Latihan soal kimia ujian smk
Latihan soal kimia ujian smkLatihan soal kimia ujian smk
Latihan soal kimia ujian smk
 
Try out ujian nasional kimia sma ipa
Try out ujian nasional  kimia sma ipaTry out ujian nasional  kimia sma ipa
Try out ujian nasional kimia sma ipa
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 15
Soal Kimia kelas 3 SMA  15Soal Kimia kelas 3 SMA  15
Soal Kimia kelas 3 SMA 15
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 10
Soal Kimia kelas 3 SMA  10Soal Kimia kelas 3 SMA  10
Soal Kimia kelas 3 SMA 10
 
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Soal kimia-x-dan-kunci-jawaban
Soal kimia-x-dan-kunci-jawabanSoal kimia-x-dan-kunci-jawaban
Soal kimia-x-dan-kunci-jawaban
 
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPASOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
 
Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015 Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015
 
Ukk kimia kelas x
Ukk kimia kelas xUkk kimia kelas x
Ukk kimia kelas x
 
Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016
 
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XII
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XIILatihan PAS/UAS KIMIA KELAS XII
Latihan PAS/UAS KIMIA KELAS XII
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XIISOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
 
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XI
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XISoal Latihan PAT Kimia Kelas XI
Soal Latihan PAT Kimia Kelas XI
 
100 soal kimia
100 soal kimia100 soal kimia
100 soal kimia
 
Latihan uts genap kimia kelas xi
Latihan uts genap kimia kelas xiLatihan uts genap kimia kelas xi
Latihan uts genap kimia kelas xi
 

Viewers also liked

Soal Kimia kelas 3 SMA 16
Soal Kimia kelas 3 SMA  16Soal Kimia kelas 3 SMA  16
Soal Kimia kelas 3 SMA 16Astoeti Utie'
 
Sistem Periodik Unsur
Sistem Periodik UnsurSistem Periodik Unsur
Sistem Periodik UnsurAnung Hastuti
 
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII AKimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII AAditya Hidayatullah
 
Kimia kelas 12 _ari_harnanto
Kimia kelas 12 _ari_harnantoKimia kelas 12 _ari_harnanto
Kimia kelas 12 _ari_harnantoAndi Rahim
 
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannyaSoal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannyajrul93
 
Rpp 1 konsep berpikir sejarah
Rpp 1 konsep berpikir sejarahRpp 1 konsep berpikir sejarah
Rpp 1 konsep berpikir sejarahRessa
 
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012Kasmadi Rais
 
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia Unsur
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia UnsurKumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia Unsur
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia UnsurThoyib Antarnusa
 
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekul
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekulIkatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekul
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekulNiel Victory
 
Pembahasan soal un kimia sma 2013
Pembahasan soal un kimia sma 2013Pembahasan soal un kimia sma 2013
Pembahasan soal un kimia sma 2013Dea Manihuruk
 
100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbonisnaijal
 

Viewers also liked (18)

Soal Kimia kelas 3 SMA 16
Soal Kimia kelas 3 SMA  16Soal Kimia kelas 3 SMA  16
Soal Kimia kelas 3 SMA 16
 
Sistem Periodik Unsur
Sistem Periodik UnsurSistem Periodik Unsur
Sistem Periodik Unsur
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII AKimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
Kimia Unsur : Gas Mulia - Golongan VIII A
 
Titrasi redoks
Titrasi redoksTitrasi redoks
Titrasi redoks
 
Kimia kelas 12 _ari_harnanto
Kimia kelas 12 _ari_harnantoKimia kelas 12 _ari_harnanto
Kimia kelas 12 _ari_harnanto
 
Komponen Tubuh Manusia
Komponen Tubuh ManusiaKomponen Tubuh Manusia
Komponen Tubuh Manusia
 
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannyaSoal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
 
ksp
kspksp
ksp
 
Rpp 1 konsep berpikir sejarah
Rpp 1 konsep berpikir sejarahRpp 1 konsep berpikir sejarah
Rpp 1 konsep berpikir sejarah
 
Menghitung p h asam dan basa
Menghitung p h asam dan basaMenghitung p h asam dan basa
Menghitung p h asam dan basa
 
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
SOAL PREDIKSI GEOGRAFI UN 2012
 
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia Unsur
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia UnsurKumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia Unsur
Kumpulan Soal Kimia Kelas XII - Kimia Unsur
 
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekul
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekulIkatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekul
Ikatan Ion, Ikatan Kovalen, Senyawa Polar Non Polar, Gaya antar molekul
 
Pembahasan soal un kimia sma 2013
Pembahasan soal un kimia sma 2013Pembahasan soal un kimia sma 2013
Pembahasan soal un kimia sma 2013
 
100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon100 soal kimia karbon
100 soal kimia karbon
 
Soal2 p h larutan
Soal2 p h larutanSoal2 p h larutan
Soal2 p h larutan
 
bentuk molekul
bentuk molekulbentuk molekul
bentuk molekul
 

Similar to try out UN Kimia 2015

Ujian nasional kimia 2015
Ujian nasional kimia 2015Ujian nasional kimia 2015
Ujian nasional kimia 2015dasi anto
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
Soal Kimia kelas 3 SMA  8Soal Kimia kelas 3 SMA  8
Soal Kimia kelas 3 SMA 8Astoeti Utie'
 
UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014dasi anto
 
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017dasi anto
 
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017dasi anto
 
Soal_Persiapan_US_4.docx
Soal_Persiapan_US_4.docxSoal_Persiapan_US_4.docx
Soal_Persiapan_US_4.docxNoerLatiffah4
 
Latihan un kimia skl khusus
Latihan un kimia skl khususLatihan un kimia skl khusus
Latihan un kimia skl khususdasi anto
 
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014dasi anto
 
UN Kimia 2017
UN Kimia 2017UN Kimia 2017
UN Kimia 2017dasi anto
 
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017dasi anto
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 2
Soal Kimia kelas 3 SMA  2Soal Kimia kelas 3 SMA  2
Soal Kimia kelas 3 SMA 2Astoeti Utie'
 
Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014dasi anto
 
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017dasi anto
 
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017dasi anto
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 17
Soal Kimia kelas 3 SMA  17Soal Kimia kelas 3 SMA  17
Soal Kimia kelas 3 SMA 17Astoeti Utie'
 
Soal UJian Sekolah Kimia SMA
Soal UJian Sekolah Kimia SMASoal UJian Sekolah Kimia SMA
Soal UJian Sekolah Kimia SMAdasi anto
 
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannyaAgust Wahyu
 
Kimia paket 2
Kimia paket 2Kimia paket 2
Kimia paket 2raniarum
 

Similar to try out UN Kimia 2015 (20)

Ujian nasional kimia 2015
Ujian nasional kimia 2015Ujian nasional kimia 2015
Ujian nasional kimia 2015
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
Soal Kimia kelas 3 SMA  8Soal Kimia kelas 3 SMA  8
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
 
UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014UN KIMIA 2014
UN KIMIA 2014
 
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
 
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Soal_Persiapan_US_4.docx
Soal_Persiapan_US_4.docxSoal_Persiapan_US_4.docx
Soal_Persiapan_US_4.docx
 
Latihan un kimia skl khusus
Latihan un kimia skl khususLatihan un kimia skl khusus
Latihan un kimia skl khusus
 
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
 
UN Kimia 2017
UN Kimia 2017UN Kimia 2017
UN Kimia 2017
 
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Latihan Kimia 1
Latihan Kimia 1Latihan Kimia 1
Latihan Kimia 1
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 2
Soal Kimia kelas 3 SMA  2Soal Kimia kelas 3 SMA  2
Soal Kimia kelas 3 SMA 2
 
Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014
 
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
 
Uan kimia sma 2008
Uan kimia sma 2008Uan kimia sma 2008
Uan kimia sma 2008
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 17
Soal Kimia kelas 3 SMA  17Soal Kimia kelas 3 SMA  17
Soal Kimia kelas 3 SMA 17
 
Soal UJian Sekolah Kimia SMA
Soal UJian Sekolah Kimia SMASoal UJian Sekolah Kimia SMA
Soal UJian Sekolah Kimia SMA
 
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya
2014 - SKL Kimia dan contoh soal serta pembahasannya
 
Kimia paket 2
Kimia paket 2Kimia paket 2
Kimia paket 2
 

More from dasi anto

SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMSOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMdasi anto
 
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKMPersiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKMdasi anto
 
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MABilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MAdasi anto
 
Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma dasi anto
 
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitModul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitdasi anto
 
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPARingkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPAdasi anto
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XSOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS Xdasi anto
 
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)dasi anto
 
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)dasi anto
 
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)dasi anto
 
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester GenapLarutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genapdasi anto
 
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)dasi anto
 
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia dasi anto
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)dasi anto
 
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.docSoal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.docdasi anto
 
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimerMateri MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimerdasi anto
 
MODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in EducationMODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in Educationdasi anto
 
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEMCONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEMdasi anto
 
UKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIAUKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIAdasi anto
 
Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018dasi anto
 

More from dasi anto (20)

SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMSOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
 
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKMPersiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
 
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MABilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
 
Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma
 
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitModul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
 
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPARingkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XSOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
 
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
 
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester GenapLarutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
 
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
 
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
 
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.docSoal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
 
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimerMateri MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
 
MODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in EducationMODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in Education
 
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEMCONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
 
UKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIAUKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIA
 
Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018
 

Recently uploaded

PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPAnaNoorAfdilla
 

Recently uploaded (20)

PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
 

try out UN Kimia 2015

  • 1. UN 2014 1. Berikut ini beberapa senyawa kovalen: 1. CH4 4. PCl3 2. NH3 5. CO2 3. PCl5 (Nomor atom C = 6, H = 1, N = 7, P = 15, Cl = 17, O = 8) Senyawa kovalen yang mengalami penyimpangan kaidah oktet adalah.... a. 1 c. 3 e. 5 b. 2 d. 4 2. Untuk unsur 28L59 , pernyataan yang benar adalah.... 3. Jika atom 4X dan 17Y berikatan, bentuk molekul dan sifat kepolaran yang benar adalah.... a. Segiempat planar, polar d. linear, polar b. Tetrahedral, non polar e. linear, non polar c. Oktahedral, non polar 4. Perhatikan gambar berikut: Gaya dipol sesaat ditunjukkan oleh nomor... a. 1 c. 3 e. 5 b. 2 d. 4 5. Perhatikan tabel data percobaan pembentukan gas CO2 berikut: Perbandingan C dan O dalam CO2 adalah.... a. 1 : 3 c. 3 : 1 e. 4 : 1 b. 1 : 4 d. 3 : 8 6. Pada pembuatan gas amonia (NH3) menurut proses Haber Bosh dilakukan dengan cara mereaksikan gas nitrogen dan gas hidrogen menurut: N2(g) + H2(g) → 2NH3 Jika 14 gram gas N2 direaksikan (Ar = 14 g/mol) pada suhu 0o C dan 1 atm, gas NH3 yang dihasilkan adalah.... a. 1,12 L c. 11,2L e. 33,6 L b. 2,24 L d. 22,4 L 7. Serbuk tebaga(II) oksida larut dalam asam klorida encer membentuk larutan tembaga(II) klorida dan air. Persamaan reaksi yang benar adalah.... 8. Data pengujian beberapa air limbah beserta derajar disosiasinya: Pasangan air limbah yang bersifat elektrolit kuat dan non elektrolit adalah.... a. K dan L c. L dan M e. L dan O b. K dan M d. L dan N 9. Gas HCl murni, 24 mL ditiupkn ke dalam 250 mL air hingga tidak merubah volume air. Tekanan gas semula 76 cmHg dan suhunya 27o C. jika tetapan gas ideal adalah R = 0,08 L.am/mol.K, log 4 = 0,6, maka pH larutan HCl adalah.... a. 1,70 c. 2,47 e. 3,40 b. 2,40 d. 3,20 10. Grafik titrasi CH3COOH dengan NaOH: Daerah larutan penyangga ditunjukkan oleh... a. Q c. R e. T b. Y d. Z 11. Berikut adalah senyawa/ion yang dapat berperan sebagai larutan penyangga: Larutan penyangga yang terdapat di dalam sel makhluk hidup adalah... a. 1 c. 3 e. 5 b. 2 d. 4 12. Larutan 25 mL CH3COOH 0,2 M direaksikan dengan 25 mL NaOH 0,2 M. jika Ka CH3COOH = 10-5 , maka pH larutan yang terbentuk adalah.... a.5 – log 2 c. 9 + log 1 e. 13 + log 2 b. 7 + log 1 d. 13 – log 2 13. 100 mL NaOH 0,008 M + 100 mL CH3COOH 0,008 M. ke dalam larutan diteteskan larutan encer CaCl2 dan penetesan terakhir ketika larutan tepat jenuh (tepat akan membentuk endapan Ca(OH)2). Jika Kw = 10-14 , Ksp Ca(OH)2 = 4 x 10-16 , Ka = 10-5 , maka [Ca2+ ] pada saat tepat jenuh adalah.... a. 10-1 M c. 10-3 M e. 10-5 M b. 10-2 M d. 10-4 M 14. Berikut ini peristiwa kimia dalam kehidupan sehari-hari: 1. Etilen glikol dapat ditambahkan ke dalam radiator mobil 2. Desalinasi air laut Kedua contoh di atas berhubungan dengan sifat koligatif larutan secara berurutan adalah... a. Penurunan tekanan uap dan tekanan osmotik b. Tekanan osmotik dan kenaikan titik didih
  • 2. c. Kenaikan titik didih dan penurunan titik beku d. Penurunan titik beku dan osmotik balik e. Penurunan titik beku dan kenaikan titik didih 15. Beberapa contoh penerapan sifat koloid dalam kehidupan sehari-hari: 1. Terjadinya delta di muara sungai 2. Pengobatan diare pakai norit 3. Peristiwa cuci darah 4. Sorot lampu di malam hari Contoh penerapan koagulasi dan dialisis adalah... a. 1 dan 2 c. 2 dan 3 e. 4 dan 5 b. 1 dan 3 d. 3 dan 4 16. Berikut beberapa kegunaan senyawa turunan benzena: 1. Bahan bau anilin 4. Bahan baku peledak 2. Pengawet kayu 5. Pengawet makanan 3. Bahan semir sepatu Kegunaan nitrobenzena adalah... a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 4 dan 5 b. 1 dan 3 d. 3 dan 5 17. Perhatikan karakteristik senyawa berikut: 1. Titik leleh dan didihnya tinggi 2. Berikatan kovalen 3. Ditemukan sebagai garam mineral 4. Jika dibakar menghasilkan CO2 dan H2O 5. Berikatan ionik Sifat senyawa organik adalah.... a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 4 dan 5 b. 1 dan 3 d. 3 dan 5 18. Data yang berhubungan dengan benar adalah... 19. Senyawa dengan titik didih tertingi adalah... 20. Perhatikan struktur senyawa berikut: Nama yang benar adalah.... a. 4,4-dimetil-2-pentanol b. 3,3-dimetil-1-pentanol c. 2,3,4-trietil-1-pentanol d. 4,4-dimetilpentanal e. 3,3-dimetil2-pentanon 21. Perhatikan skema reaksi berikut: Hasil yang benar adalah... 22. Diketahui rumus suatu polimer: Nama polimer dan kegunaannya adalah... a. Dakron, serat sistesis d. nilon 66, karpet b. Protein, jaringan tubuh e. orlon, kaos kaki c. Bakelit, alat listrik 23. Perhatikan tabel berikut: Pasangan yang tepat adalah.... a. 1 dan 3 c. 2 dan 5 e. 4 dan 5 b. 1 dan 4 d. 3 dan 4 24. Hasil identifikasi senyawa dengan rumus molekul C2H4O: 1. Dapat mereduksi fehling 2. Dengan KMnO4 menghasilkan zat yang dapat memerahkan lakmus biru. Gugus fungsi senyawa tersebut adalah... 25. Beberapa kegunaan makromolekul dalam tubuh: 1. Menjaga keseimbangan asam-basa 2. Sumber energi tubuh 3. Memperbaiki jaringan tubuh yang rusak 4. Menjaga suhu tubuh
  • 3. 5. Komponen penting dalam kontrol genetika Kegunaan dari protein adalah... a. 1 dan 3 c. 2 dan 4 e. 3 dan 5 b. 1 dan 4 d. 3 dan 4 26. Jika asam adipat ( ) dan heksametildiamin ( bereaksi, maka didapatkan polimer dengan rumus... 27. Terdapat beberapa persamaan reaksi: Reaksi eksotermik ditunjukkan oleh... a. 1 dan 3 c. 2 dan 4 e. 3 dan 5 b. 1 dan 5 d. 2 dan 5 28. Perhatikan gambar berikut: Entalpi reaksi: ½ N2 + O2 → NO + ½ O2 adalah... a. -88,25 kJ c. -33,18 kJ e. +88,25 kJ b. -55,07 kJ d. +33,18 kJ 29. Data percoban logam Mg + HCl 2 M: Laju pembentukan gas H2 pada suhu tersebut adalah... a. 0,7 mL/s c. 1,4 mL/s e. 2,8 mL/s b. 1 ml/s d. 2 mL/s 30. Diketahui persamaan reaksi: Jika volume diperkecil, kesetimbangan akan bergeser... a. Kiri karena ke arah endotermik b. Kanan karena ke arah endotermik c. Kiri karena koefisien pereaksi lebih besar d. Kanan karena ke arah eksotermik e. Kanan karena koefisien produk lebih kecil 31. Perhatikan gambar reaksi CaCO3 dengan HCl 2 M! Laju reaksi yang hanya dipengaruhi suhu adalah... a. 1 terhadap 2 d. 2 terhadap 4 b. 1 terhadap 3 e. 4 terhadap 5 c. 1 terhadap 5 32. Dalam ruang 2 L terdapat kesetimbangan: Harga tetapan kesetimbangan (Kc) adalah... a. 0,01 c. 0,05 e. 2 b. 0,02 d. 0,5 33. Perhatikan reaksi berikut: Zat yang mengalami autoredoks beserta perubahan bilangan oksidasinya adalah.... a. Bromin, dari -1 menjadi -2 dan 0 b. Bromin dari 0 menjadi -1 dan +1 c. Bromin dari 0 menjadi -2 dan +1 d. Natrium dari +1 menjadi -1 dan 0 e. Oksigen dari -2 menjadi -3 dan -1 34. Perhatikan data berikut:
  • 4. Notasi sel yang berlangsung spontan adalah... 35. Fluorin dapat dibuat dari elektrolisis leburan KHF2 sesuai persamaan reaksi HF2 - → HF + ½ F2 + e. untuk menghasilkan 2,24 L gas Fluorin (STP), muatan listrik yang diperlukan adalah...(1 F = 96.500 C) a. 96.500 C c. 1.930 C e. 482,5 C b. 19.300 C d. 965 C 36. Cara tepat untuk melindungi hiasan rumah berbahan besi dari korosi adalah... a. Dilapisi perak d. dilumuri oli b. Dilapisi seng e. dilapisi aluminium c. Proteksi katodik 37. Sifat suatu senyawa: Contoh senyawa yang memiliki sifat seperti di atas adalah... a. NaCl c. FeSO4 e. SrSO4 b. CaCO3 d. Mg(NO3)2 38. Perhatikan sifat unsur berikut: 1. Menghitamkan plat foto 2. Memancarkan cahaya tampak 3. Memancarkan sinar ultra ungu 4. Memancarkan radiasi dengan daya tembus Sifat unsur radioaktif terdapat pada.... a. 1 dan 2 c. 1 dan 4 e. 3 dan 4 b. 1 dan 3 d. 2 dan 4 39. Suatu logam dapat diperoleh denganmemurnikan mineralnya dan elektrolisis dengan persaman: 2Al2O3 → 4Al + 3O2. Proses ini disebut dengan... a. Wohler c. Frash e. Hall-Heroult b. Kontak d. tanur tiup 40. Berikut senyawa yang mengandung golongan IA dan IIA. 1. KNO3 4. SrSO4 2. NaIO3 5. Na2SO4 3. CaC2 6. K2SO4 Senyawa campuran yang digunakan dalam garam dapur dan mematangkan buah adalah... a. 1 dan 2 c. 3 dan 4 e. 5 dan 6 b. 2 dan 3 d. 4 dan 5