SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 225
Baixar para ler offline
PUSAT DATA DAN INFORMASI
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
JAKARTA
2011
DATA PENDUDUK SASARAN PROGRAM
PEMBANGUNAN KESEHATAN
TAHUN 2011 - 2014
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  i 
Dalam rangka pemantauan rencana aksi percepatan pelaksanaan prioritas
kesehatan dan perhitungan pencapaian target MDG’s dan Renstra
Kementerian Kesehatan, maka perlu ditetapkan Data Sasaran Penduduk
Program Kementerian Kesehatan untuk beberapa tahun ke depan.
Salah satu permasalahan yang dihadapi saat ini adalah belum tersedianya
data tentang jumlah penduduk sasaran program untuk tahun 2011 dan
estimasi tahun-tahun berikutnya. Data penduduk sasaran program selalu
diperlukan mulai dari saat penyusunan rencana kegiatan tahunan hingga
evaluasi hasil kegiatan. Data sasaran penduduk program kesehatan
tersebut digunakan untuk menghitung perencanaan program kesehatan
dan pencapaian target.
Kami berharap agar penentuan target sasaran program ini dapat
disepakati bersama oleh para pengelola program melalui satu pintu, dalam
hal ini disepakati bersama dan diputuskan oleh manager tertinggi di dalam
wilayah itu. Di samping itu melalui buku ini diharapkan dapat membantu
para petugas kesehatan khususnya dalam menghitung target sasaran
program.
Kami sadari bahwa buku “Data Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Tahun 2011 – 2014” ini belum sempurna.
Dengan tangan terbuka kami mohon tanggapan dan kritik untuk
penyempurnaan buku ini.
Akhir kata, mudah-mudahan buku ini bermanfaat dalam mengisi kebutuhan
data dan informasi kesehatan yang terkini sesuai dengan harapan kita
semua.
Jakarta, Oktober 2011
Kepala Pusat Data dan Informasi
dr. Jane Soepardi
NIP. 195809231983112001
KATA PENGANTAR
 ii                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  iii
Kata Pengantar i
Daftar Isi iii
Daftar Lampiran v
Bab I Pendahuluan 1
Bab II Pengertian dan Pemanfaatan Data Penduduk
Sasaran Program 3
A. Pengertian 3
B. Pemanfaatan Data Penduduk Sasaran Program 6
Bab III Perhitungan Penduduk Sasaran Program 10
A. Data Dasar Kependudukan 10
B. Perhitungan Penduduk Sasaran Program 12
Bab IV Penutup 16
Daftar Pustaka 17
Lampiran 19
***
DAFTAR ISI
 iv                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  v
Lampiran 1 Estimasi Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Tahun 2011 – 2014
Tabel 1. 1. Indonesia
Tabel 1. 2. Aceh
Tabel 1. 3. Sumatera Utara
Tabel 1. 4. Sumatera Barat
Tabel 1. 5. Riau
Tabel 1. 6. Jambi
Tabel 1. 7. Sumatera Selatan
Tabel 1. 8. Bengkulu
Tabel 1. 9. Lampung
Tabel 1.10. Kepulauan Bangka Belitung
Tabel 1.11. Kepulauan Riau
Tabel 1.12. DKI Jakarta
Tabel 1.13. Jawa Barat
Tabel 1.14. Jawa Tengah
Tabel 1.15. DI Yogyakarta
Tabel 1.16. Jawa Timur
Tabel 1.17. Banten
Tabel 1.18. Bali
Tabel 1.19. Nusa Tenggara Barat
Tabel 1.20. Nusa Tenggara Timur
Tabel 1.21. Kalimantan Barat
Tabel 1.22. Kalimantan Tengah
Tabel 1.23. Kalimantan Selatan
Tabel 1.24. Kalimantan Timur
Tabel 1.25. Sulawesi Utara
Tabel 1.26. Sulawesi Tengah
Tabel 1.27. Sulawesi Selatan
Tabel 1.28. Sulawesi Tenggara
Tabel 1.29. Gorontalo
Tabel 1.30. Sulawesi Barat
Tabel 1.31. Maluku
Tabel 1.32. Maluku Utara
Tabel 1.33. Papua Barat
Tabel 1.34. Papua
DAFTAR LAMPIRAN
 vi                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Lampiran 2 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur
Produktif, Non Produktif dan Provinsi
Tahun 2011 – 2014
2.1 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi
Tahun 2011 – 2014
Tabel 2.1.1 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi
Tahun 2011
Tabel 2.1.2 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi
Tahun 2012
Tabel 2.1.3 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi
Tahun 2013
Tabel 2.1.4 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi
Tahun 2014
2.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 2.2.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 2.2.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 2.2.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 2.2.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
2.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 2.3.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 2.3.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 2.3.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 2.3.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  vii
2.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 2.4.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 2.4.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 2.4.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 2.4.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
2.5 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti
(> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 - 2014
Tabel 2.5.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 2.5.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 2.5.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 2.5.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
Lampiran 3 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur
Lahir Hidup, Bayi, Batita, Anak Balita, Balita dan
Provinsi Tahun 2011 – 2014
3.1 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi
Tahun 2011 – 2014
Tabel 3.1.1 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi
Tahun 2011
Tabel 3.1.2 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi
Tahun 2012
Tabel 3.1.3 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi
Tahun 2013
Tabel 3.1.4 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi
Tahun 2014
 viii                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
3.2 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 3.2.1 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 3.2.2 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 3.2.3 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 3.2.4 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
3.3 Estimasi Jumlah Batita (0-2 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 3.3.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 3.3.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 3.3.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 3.3.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
3.4 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 3.4.1 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 3.4.2 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 3.4.3 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 3.4.4 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
3.5 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011 - 2014
Tabel 3.5.1 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 3.5.2 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 3.5.3 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 3.5.4 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  ix
Lampiran 4 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur
Wanita Usia Subur, Ibu dan Provinsi
Tahun 2011 – 2014
4.1 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan
WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 4.1.1 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS
Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 4.1.2 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS
Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 4.1.3 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS
Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 4.1.4 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS
Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2014
4.2 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu
Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 4.2.1 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 4.2.2 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 4.2.3 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 4.2.4 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui
Menurut Provinsi Tahun 2014
Lampiran 5 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program
Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur
Anak Prasekolah, Anak Kelas 1 SD/Setingkat (7
tahun), Anak Usia SD (7-12 tahun) dan Provinsi
Tahun 2011 – 2014
5.1 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi
Tahun 2011 – 2014
Tabel 5.1.1 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi
Tahun 2011
 x                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Tabel 5.1.2 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi
Tahun 2012
Tabel 5.1.3 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi
Tahun 2013
Tabel 5.1.4 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi
Tahun 2014
5.2 Estimasi Jumlah Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat
(7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 5.2.1 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat
(7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 5.2.2 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat
(7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 5.2.3 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat
(7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 5.2.4 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat
(7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014
5.3 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat
(7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014
Tabel 5.3.1 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2011
Tabel 5.3.2 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2012
Tabel 5.3.3 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2013
Tabel 5.3.4 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun)
Menurut Provinsi Tahun 2014
***
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   1                                    
Pemikiran modern mengenai pembangunan telah
menempatkan kembali manusia sebagai subyek atau pusat
dari proses pembangunan. Tujuan utama dari pembangunan
adalah menciptakan lingkungan yang memungkinkan bagi
penduduknya untuk menikmati umur panjang, sehat dan
menjalankan kehidupan yang produktif.
Penduduk sebagai determinan pembangunan harus
mendapat perhatian yang tinggi. Program pembangunan,
termasuk pembangunan di bidang kesehatan yang akan
dilakukan, harus didasarkan pada dinamika kependudukan.
Pembangunan kesehatan merupakan salah satu upaya untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Pencapaian
derajat kesehatan yang optimal bukan hanya menjadi
tanggung jawab dari sektor kesehatan saja, namun sektor
terkait lainnya seperti sektor pendidikan, sektor ekonomi,
sektor sosial dan pemerintahan juga memiliki peranan yang
cukup besar. Upaya pembangunan di bidang kesehatan
tercermin dalam program kesehatan melalui upaya promotif,
preventif, kuratif maupun rehabilitatif. Untuk mendukung
upaya tersebut diperlukan ketersediaan data mengenai
penduduk sebagai sasaran program pembangunan
kesehatan.
Penduduk sasaran program pembangunan kesehatan
sangatlah beragam, sesuai dengan karakteristik kelompok
umur tertentu atau didasarkan pada kondisi siklus kehidupan
yang terjadi. Beberapa upaya program kesehatan memiliki
sasaran ibu hamil, ibu melahirkan, dan ibu nifas; sedangkan
BAB I. PENDAHULUAN
2                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
beberapa program lainnya dengan penduduk sasaran
terfokus pada kelompok umur tertentu, meliputi : bayi, batita,
balita, anak balita, anak usia sekolah SD, wanita usia subur,
penduduk produktif, usia lanjut dan lain-lain.
Walaupun sasaran program pembangunan kesehatan
memiliki arti penting bagi pengelola program di semua jenjang
manajemen, namun dalam kenyataannya seringkali
mengalami kesulitan untuk mendapatkan besaran angka
sasaran tersebut. Hal ini dapat disebabkan oleh Badan Pusat
Statistik (BPS) sebagai institusi yang berwenang dalam
penyediaan data kependudukan, biasanya hanya dapat
menyediakan data kependudukan yang bersifat umum dan
sangat terbatas, sesuai dengan hasil dari Sensus Penduduk,
Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) dan Survei Sosial
Ekonomi Nasional (Susenas).
Dalam upaya mendukung penyelenggaraan program
pembangunan kesehatan, Pusat Data dan Informasi (dipandu
Badan Pusat Statistik) memfasilitasi para pengelola program
kesehatan dengan menyediakan data perkiraan jumlah
penduduk sasaran program pembangunan kesehatan. Data
ini disususun berdasarkan hasil Sensus Penduduk Tahun
2010.
Pemanfaatan data perkiraan penduduk sasaran program ini
untuk memenuhi kebutuhan yang relatif mendesak,
khususnya dalam penyusunan rencana program
pembangunan kesehatan, baik di pusat maupun di daerah
(provinsi).
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   3                                    
A. Pengertian
Penduduk sasaran program pembangunan kesehatan adalah
jumlah penduduk menurut karakteristik kelompok umur
tertentu atau didasarkan pada kondisi siklus kehidupan yang
terjadi dan merupakan target sasaran program pembangunan
kesehatan.
Kelompok sasaran program menurut karakteristik tertentu
meliputi ibu hamil, ibu melahirkan dan ibu nifas, sedangkan
sasaran program menurut kelompok umur, meliputi usia bayi,
batita, balita, usia sekolah SD/setingkat, wanita usia subur,
usia produktif, usia lanjut dan lain-lain.
Untuk mendapatkan pemahaman yang sama, dalam buku ini
dilengkapi dengan beberapa pengertian tentang penduduk
sasaran program serta istilah-istilah demografi yang terkait
serta cara-cara perhitungannya.
1. Sensus
Sensus adalah keseluruhan proses pengumpulan (collecting),
menghimpun dan menyusun (compiling), dan menerbitkan
data-data demografi, ekonomi, dan sosial yang menyangkut
semua orang pada waktu tertentu di suatu negara atau suatu
wilayah tertentu. Konsep yang dipakai di negara kita adalah
kombinasi dari konsep de facto (mencatat orang-orang yang
BAB II
PENGERTIAN DAN PEMANFAATAN
DATA PENDUDUK SASARAN PROGRAM
PEMBANGUNAN KESEHATAN
4                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
berada di tempat pada saat pencacahan) dan de jure
(mencatat semua orang berdasarkan tempat tinggal/alamat).
Sensus penduduk biasanya dilakukan setiap 10 tahun sekali
dan dilaksanakan pada tahun yang berakhiran dengan angka
0 (nol), seperti tahun 1990, 2000, dan 2010.
2. Penduduk
Penduduk Indonesia/daerah adalah orang yang berdomisili di
wilayah Republik Indonesia/daerah tersebut selama 6 bulan
atau lebih dan mereka yang berdomisili kurang dari 6 bulan
tetapi bertujuan untuk menetap.
3. Laju Pertumbuhan Penduduk
Laju pertumbuhan penduduk adalah angka yang
menunjukkan perubahan jumlah penduduk di suatu wilayah
tertentu pada waktu tertentu dibandingkan dengan jumlah
penduduk pada waktu sebelumnya. Biasanya dalam satuan
persen per tahun.
4. Proyeksi Penduduk
Proyeksi adalah perhitungan jumlah penduduk pada tahun
yang akan datang berdasarkan perkiraan perubahan fertilitas,
mortalitas, dan migrasi berdasarkan hasil dari pendataan
penduduk yang berasal dari Sensus Penduduk atau SUPAS.
5. Data Sensus Penduduk
Data sensus penduduk adalah data yang diperoleh dengan
cara mencatat semua penduduk yang ada di wilayah/negara
tertentu.
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   5                                    
6. Data Proyeksi Penduduk
Data proyeksi penduduk adalah data yang didapatkan dengan
cara proyeksi yang berdasarkan pada hasil sensus penduduk.
7. Kelompok Penduduk Sasaran Program
 Ibu hamil adalah ibu yang mengandung sampai usia
kehamilan 42 minggu.
 Ibu melahirkan adalah semua wanita yang mengalami
proses kelahiran bayi yang dikandung dengan usia
kehamilan cukup bulan tanpa memperhitungkan cara
kelahirannya.
 Ibu nifas adalah ibu yang telah melahirkan 6 jam pasca
persalinan sampai dengan 42 hari.
 Wanita Usia Subur adalah semua wanita yang telah
memasuki usia antara 15-49 tahun tanpa
memperhitungkan status perkawinannya.
 Sasaran menurut kelompok umur adalah sekelompok
penduduk yang telah memasuki umur tertentu (tahun
atau bulan) dan menjadi sasaran pelayanan program
kesehatan:
o Bayi adalah sekelompok penduduk yang berusia < 1
tahun (0 tahun) atau penduduk yang belum
merayakan ulang tahunnya yang pertama (0 – 11
bulan) .
o Batita adalah sekelompok penduduk yang berusia < 3
tahun (0 – 2 tahun) atau penduduk yang belum
merayakan ulang tahunnya yang ketiga (0 – 35
bulan).
o Balita adalah sekelompok penduduk yang berusia < 5
tahun (0 – 4 tahun) atau penduduk yang belum
6                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
merayakan ulang tahunnya yang kelima (0 – 59
bulan).
o Penduduk usia produktif adalah penduduk yang
berumur 15 - 64 tahun.
o Penduduk usia lanjut adalah sekelompok penduduk
yang telah berusia > 60 tahun (kesepakatan
Kementerian Sosial yang dirujuk lintas sektor).
 Penduduk usia lanjut dikelompokkan menjadi sebagai
berikut:
o Kelompok usia prasenilis (45 - 59 tahun).
o Kelompok usia lanjut (60 tahun ke atas).
o Kelompok usia lanjut risiko tinggi (70 tahun ke atas),
atau usia 60 tahun ke atas dengan masalah
kesehatan.
B. Pemanfaatan Data Penduduk Sasaran Program
Data penduduk sasaran program sangat diperlukan bagi
pengelola program terutama untuk menyusun perencanaan
(tahunan, lima tahunan) serta evaluasi hasil pencapaian
upaya kesehatan yang telah dilaksanakan. Dalam
perencanaan biasanya diperlukan untuk menghitung sasaran,
menyusun rencana kegiatan serta kebutuhan sumber daya
dalam pelaksanaan kegiatan.
Secara umum penduduk sasaran program kesehatan dapat
dikelompokkan menjadi dua bagian yaitu:
(1) Kelompok sasaran menurut umur dan jenis kelamin.
Sasaran menurut umur biasanya dikelompokkan sesuai
dengan faktor risiko kehidupannya.
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   7                                    
(2) Kelompok sasaran menurut kondisi ibu dikaitkan dengan
siklus kehidupan wanita. Sasaran menurut siklus
kehidupan wanita meliputi kehamilan, kelahiran dan
masa nifas.
Tabel 1
Pengelompokkan Penduduk Sasaran Program
dan Sumber Datanya
No Sasaran Program
Kelompok Umur/
Perhitungan
Sumber Data
1. Jumlah Penduduk semua umur Sensus/Registrasi/
Proyeksi
2. Bayi < 1 th (0 – 11 bln) Registrasi/Proyeksi
3. Batita
(Bawah Tiga Tahun)
< 3 th (0 – 2 th) Registrasi/Proyeksi
4. Anak Balita 1 – 4 th Registrasi/Proyeksi
5. Balita
(Bawah Lima Tahun)
< 5 th (0 – 4 th) Registrasi/Proyeksi
6. Usia Pra Sekolah 5 – 6 th Registrasi/Proyeksi
7. Usia Kelas 1 SD/setingkat 7 th Registrasi/Proyeksi
8. Usia SD/setingkat 7 - 12 th Registrasi/Proyeksi
9. Usia Belum Produktif < 15 th Registrasi/Proyeksi
10. Usia Produktif 15 – 64 th Registrasi/Proyeksi
11. Prasenilis
(Pra Usia Lanjut)
45 – 59 th Registrasi/Proyeksi
12. Usia Lanjut ≥ 60 th Registrasi/Proyeksi
13. Usia Lanjut Risiko Tinggi > 70 th Registrasi/Proyeksi
14. Wanita Usia Subur (WUS) 15 – 49 th Registrasi/Proyeksi
15. Wanita Usia Subur (WUS)
Imunisasi
15 – 39 th Registrasi/Proyeksi
16. Ibu Hamil Registrasi/Proyeksi
17. Ibu Bersalin Registrasi/Proyeksi
18. Ibu Nifas Registrasi/Proyeksi
8                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Penduduk sasaran program biasanya memiliki karakteristik
tertentu, namun adakalanya beberapa program memiliki
penduduk sasaran yang sama sebagaimana terlihat dalam
Tabel 2 berikut ini.
Tabel 2
Pemanfaatan Kelompok Sasaran Program Kesehatan
No Kelompok Sasaran Program Program
1. Jumlah Penduduk Semua program/unit
2. Bayi Imunisasi, Kes. Anak, Gizi,
3. Batita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi
4. Balita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi
5. Anak Balita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi
6. Usia Pra Sekolah Imunisasi, Kes. Anak, Gizi
7. Usia Sekolah SD Imunisasi, UKS, Gizi
8. Wanita Usia Subur (WUS) Kes Ibu, Imunisasi, Gizi, KB
9. Wanita Usia Subur Imun (WUS Imun) Kes Ibu, Imunisasi, Gizi, KB
10. Usia Produktif Kes. Reproduksi, Kes. Kerja, KB
11. Prasenilis (Pra Usila) Kes. Reproduksi, Kes. Jiwa, dll.
12. Usia Lanjut Kesehatan Usila
13. Usia Lanjut Risiko Tinggi Kesehatan Usila
14. Ibu Hamil Kes Keluarga, KB, Imunisasi
15. Ibu Bersalin Kesehatan Keluarga
16. Ibu Nifas Kesehatan Keluarga
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   9                                    
Data penduduk sasaran program diperlukan dari penyusunan
rencana kegiatan tahunan sampai evaluasi hasil kegiatan.
Data penduduk sasaran program kesehatan merupakan
bagian dari data kependudukan yang dikelola oleh Badan
Pusat Statistik, namun ketersediaan data biasanya sangat
terbatas atau kurang sesuai dengan kebutuhan data
penduduk sasaran program kesehatan.
Tuntutan untuk mendapatkan data penduduk sasaran
program secara akurat tidak mudah untuk terpenuhi
dikarenakan perubahan penduduk yang dinamis. Hal ini
disebabkan tersedianya fasilitas transportasi yang dapat
memberikan kemudahan bagi penduduk untuk melakukan
mobilisasi antar wilayah. Oleh karena itu diharapkan
setidaknya tersedia suatu metoda yang dapat digunakan
untuk menghitung penduduk sasaran program kesehatan
yang mendekati keadaan di lapangan dan secara ilmiah dapat
dipertanggungjawabkan.
10                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
A. Data Dasar Kependudukan
Perhitungan jumlah penduduk sasaran program
pembangunan kesehatan dapat menggunakan data dasar
yang telah ada di BPS seperti hasil Sensus Penduduk,
SUPAS, Susenas, atau registrasi vital penduduk yang
dilakukan oleh masing-masing pemerintah daerah, juga dapat
menggunakan angka indeks tertentu yang didasarkan atas
asumsi hasil penelitian.
Cara memperoleh data dasar kependudukan tersebut sangat
berbeda. Menurut aspek waktu, sensus penduduk dan
SUPAS dilaksanakan periode sepuluh tahunan. Sensus
dilaksanakan pada tahun yang berakhiran dengan angka 0
(nol) sedangkan SUPAS dilaksanakan pada tahun yang
berakhiran dengan angka 5 (lima). Susenas dilaksanakan
setiap tahun, sedangkan registrasi dilaksanakan setiap ada
perubahan variabel kependudukan dan dilaporkan secara
bulanan.
Menurut aspek cakupan wilayah, sensus penduduk dan
registrasi mencakup keseluruhan penduduk, sedangkan
SUPAS dan Susenas dilaksanakan hanya pada sebagian
penduduk dengan menggunakan sampel.
Data kependudukan hasil SUPAS dan Susenas dapat
menyediakan data penduduk menurut kelompok umur dan
jenis kelamin dan biasanya harus melalui konversi terhadap
BAB III
PERHITUNGAN PENDUDUK
SASARAN PROGRAM
PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   11                                  
populasinya. Berdasar besaran sampel yang diambil, SUPAS
memiliki jumlah sampel yang lebih besar sehingga data yang
dihasilkannya dapat lebih dipercaya dibandingkan dengan
data hasil Susenas.
Kelebihan data Susenas karena dilaksanakan setiap tahun
sehingga dapat menyediakan data sasaran program secara
teratur setiap tahun. Kelemahannya karena sumber datanya
adalah sampel dengan jumlah yang relatif kecil dibandingkan
sampel pada SUPAS, maka dalam penghitungan sasaran
program kesehatan membutuhkan ketelitian terutama dalam
mengkonversikan populasinya.
Registrasi vital penduduk juga merupakan sumber data untuk
menghitung penduduk sasaran program. Pada tingkat
kecamatan data hasil registrasi sangat diperlukan, karena
akan langsung berhubungan dengan data individu sasaran
program. Pada perencanaan tingkat kabupaten/kota dan
provinsi, data registrasi kurang tepat dipakai karena faktor
kecepatan pendataan dan pengolahannya di tingkat
kabupaten/kota dan provinsi. Hal ini sering terjadi pada saat
pendataan sasaran program berjenjang, karena faktor waktu
pelaporan dari kecamatan ke kabupaten dan propinsi maka
umur individu sasaran program sudah berubah. Maka untuk
mengatasinya, perlu kombinasi antara registrasi dan proyeksi
berdasarkan hasil sensus penduduk, SUPAS, Susenas, dan
registrasi penduduk itu sendiri.
Dari keempat sumber data dasar kependudukan tersebut,
sensus penduduk merupakan sumber data utama yang
paling lengkap dalam bentuk umur tunggal dan terinci
menurut jenis kelamin, kondisi wilayah hingga tingkat
administrasi yang paling kecil.
12                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
B. Perhitungan Penduduk Sasaran Program
Berdasarkan sumber data dasar kependudukan, dapat
dipastikan bahwa untuk menyediakan kebutuhan data
penduduk sasaran program setiap tahun sangat sulit
dipenuhi, padahal data dimaksud sangat diperlukan untuk
berbagai kepentingan.
Salah satu unsur penting dalam perhitungan penduduk
sasaran program adalah jumlah penduduk di masa
mendatang. Jumlah penduduk di masa mendatang diketahui
dengan menggunakan metode proyeksi. Metode proyeksi
penduduk yang digunakan adalah metode geometris. Metode
geometris menggunakan prinsip keajegan pada parameter
dasar demografi yaitu parameter fertilitas, mortalitas, dan
migrasi secara agregat melalui jumlah total penduduk.
Metode geometris lebih mudah dilakukan dengan mengkaji
pertumbuhan penduduk di dua atau lebih titik waktu yang
berbeda. Metode geometris adalah metode yang paling
sederhana, tidak harus tersedia data komponen pertumbuhan
penduduk, dengan rumus sebagai berikut.
1) Geometric Rate of Growth.
Metode Geometris berasumsi bahwa laju/angka pertumbuhan
penduduk bersifat konstan setiap tahunnya.
Rumus:
Pt = Po (1 + r)t
Dimana
Pt = Jumlah penduduk pada tahun n
Po = Jumlah penduduk pada tahun awal
r = Angka pertumbuhan penduduk
t = Jangka waktu dalam tahun
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   13                                  
2) Exponential Rate of Growth
Model ini berasumsi bahwa pertumbuhan penduduk
berlangsung terus-menerus (continuous) setiap hari dengan
angka pertumbuhan konstan.
Pt = Poeet
Dimana
Pt = jumlah penduduk pada tahun n atau t
Po = jumlah penduduk pada tahun awal
r = Angka pertumbuhan penduduk
t = Waktu dalam tahun
e = Bilangan pokok dari sistem logaritma natural yang
besarnya sama dengan 2,7182818
B.1. Penduduk Sasaran Program Satuan Tahun
Penghitungan penduduk sasaran program dalam umur satuan
tahun ini menggunakan data Sensus Penduduk Tahun 2010
yang bersumber dari BPS.
Secara umum tahapan penghitungan penduduk sasaran
program adalah sebagai berikut:
Jumlah penduduk dihitung berdasarkan laju pertumbuhan
penduduk, dihitung dengan menggunakan rumus Geometric
Rate of Growth yang berarti bahwa laju pertumbuhan
penduduk konstan per tahun. Proporsi penduduk untuk
kelompok umur bersumber dari hasil Sensus Penduduk
tahun 2010 yang bersumber dari BPS. Hal yang sama juga
berlaku dalam perhitungan proporsi penduduk untuk
sasaran program.
14                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
B.2. Penduduk Sasaran Program dalam Kondisi Tertentu
Penduduk sasaran program kesehatan dalam kondisi tertentu
meliputi ibu hamil, ibu melahirkan, dan ibu nifas. Perkiraan
jumlah untuk sasaran program tersebut pada saat ini masih
menggunakan koefisien tertentu yang sumbernya dari WHO
dan dipergunakan secara umum untuk seluruh wilayah
provinsi.
1. Ibu Hamil
Tidak semua kehamilan yang terjadi berakhir dengan
kelahiran hidup sehingga jumlah ibu melahirkan lebih kecil
dari pada jumlah ibu hamil. Demikian juga tidak semua
peristiwa persalinan berhasil melahirkan bayi (lahir hidup).
Formula untuk memperkirakan jumlah ibu hamil dalam
suatu wilayah belum ada yang pasti, namun karena untuk
kebutuhan proram, maka dapat dilakukan penghitungan
secara tidak langsung dengan estimasi. Memperkirakan
jumlah ibu hamil menggunakan angka koefisien dari WHO
sebesar 1,10 dari kelahiran hidup. Dasar perhitungan
menggunakan jumlah penduduk usia 0 tahun yang
didapatkan dari BPS.
Contoh perhitungan:
Jumlah penduduk 0 tahun (bayi) = 100
Risiko kematian bayi ( AKB) = 30 per 1.000 kh (3 per 100 kh)
- Jumlah perkiraan bayi lahir hidup = (100/97) X 100 = 103
- Jumlah perkiraan ibu melahirkan = 1,05 x 103 = 108 orang
- Jumlah perkiraan ibu hamil = 1,10 x 103 = 113 orang
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   15                                  
2. Ibu Melahirkan
Jumlah kelahiran hidup dapat dihitung dari proporsi
penduduk usia 0 tahun. Jumah kelahiran hidup disuatu
wilayah dengan memperhitungkan tinggi rendahnya
angka kematian bayi (peluang/risiko). Angka kematian
bayi diklasifikasikan kedalam 3 kelas, yaitu rendah,
sedang, dan tinggi. Penentuan klasifikasi angka kematian
bayi ini didasarkan atas hasil SDKI 2007.
Untuk memperkirakan jumlah ibu melahirkan
menggunakan angka koefisien dari WHO sebesar 1,05
dari kelahiran hidup.
Sedangkan jumlah kelahiran hidup dapat dihitung dari
proporsi penduduk usia 0 tahun.
Contoh perhitungan:
Jumlah penduduk 0 tahun (bayi) = 100
Risiko kematian bayi ( AKB) = 30 per 1.000 kh (3 per 100 kh)
- Jumlah perkiraan bayi lahir hidup = (100/97) X 100 = 103
- Jumlah perkiraan ibu melahirkan = 1,05 x 103 = 108 orang
- Jumlah perkiraan ibu hamil = 1,10 x 103 = 113 orang
3. Ibu Nifas
Memperkirakan jumlah ibu nifas menggunakan asumsi
bahwa semua proses kelahiran (lahir mati dan lahir hidup)
akan melewati masa nifas, namun demikian oleh karena
angka kelahiran mati belum diketahui dengan jelas maka
jumlah ibu nifas dianggap sama dengan jumlah ibu
melahirkan.
16                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014
Salah satu permasalahan yang dihadapi saat ini adalah
belum ada kesepakatan dalam penentuan jumlah penduduk
sasaran program. Kita berharap agar penentuan target
sasaran program ini dapat disepakati bersama oleh para
pengelola program melalui satu pintu, dalam hal ini disepakati
bersama dan diputuskan oleh manager tertinggi di dalam
wilayah itu.
Melalui buku ini diharapkan dapat membantu para petugas
kesehatan untuk menghitung target sasaran program.
BAB III
PENUTUP
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   17                                  
Bappenas – BPS dan UNFPA. 2005. Proyeksi Penduduk
Indonesia 2000 – 2025. Jakarta.
Badan Pusat Statistik (BPS). 2007. Proyeksi Penduduk
Tahun 2000 – 2010. Jakarta.
Bagoes Mantra, Ida, Prof, Ph.D. 2003. Demografi Umum.
Pustaka Pelajar. Jakarta
Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi UI. 2000. Dasar –
Dasar Demografi, Edisi 2000. Jakarta.
Mudjihardjo, Drs, MKes. 2000. Evaluasi Registrasi
Penduduk untuk Mendukung Program – Program
Kesehatan Tingkat Kabupaten: Contoh Kasus
Kabupaten Kebumen Tahun 1999. Jakarta.
DAFTAR PUSTAKA
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 121.413.414 119.768.768 241.182.182
2 Bayi 0 Tahun 2.292.040 2.170.522 4.462.562
3 Batita 0 - 2 Tahun 6.996.072 6.615.306 13.611.378
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.540.519 9.006.793 18.547.312
5 Balita 0 - 4 Tahun 11.832.571 11.177.303 23.009.874
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.767.072 4.492.316 9.259.388
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.431.569 2.290.348 4.721.917
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.527.658 13.688.580 28.216.238
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 35.814.766 33.804.045 69.618.811
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 80.139.422 79.236.617 159.376.039
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 17.556.426 17.000.769 34.557.195
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.413.472 9.898.583 18.312.055
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.184.589 4.215.102 7.399.691
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 66.147.746 66.147.746
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 50.716.395 50.716.395
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.060.637 5.060.637
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.830.608 4.830.608
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.830.608 4.830.608
19 Lahir Hidup 2.362.928 2.237.654 4.600.582
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.1.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
INDONESIA
Jenis Kelamin
Sasaran ProgramNo.
Kelompok
Umur/Formula
Jumlah
TAHUN 2011
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 123.222.475 121.553.322 244.775.797
2 Bayi 0 Tahun 2.326.188 2.202.866 4.529.054
3 Batita 0 - 2 Tahun 7.100.313 6.713.875 13.814.188
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.682.675 9.140.992 18.823.667
5 Balita 0 - 4 Tahun 12.008.878 11.343.843 23.352.721
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.838.097 4.559.256 9.397.353
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.467.785 2.324.493 4.792.278
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.744.113 13.892.547 28.636.660
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 36.348.423 34.307.709 70.656.132
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 81.333.498 80.417.245 161.750.743
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 17.818.017 17.254.080 35.072.097
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.538.832 10.046.073 18.584.905
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.232.037 4.277.909 7.509.946
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 67.133.347 67.133.347
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 51.472.069 51.472.069
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.136.041 5.136.041
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.902.585 4.902.585
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.902.585 4.902.585
19 Lahir Hidup 2.398.131 2.270.994 4.669.125
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.1.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
INDONESIA
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 125.058.484 123.364.472 248.422.956
2 Bayi 0 Tahun 2.360.851 2.235.686 4.596.537
3 Batita 0 - 2 Tahun 7.206.110 6.813.909 14.020.019
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.826.945 9.277.194 19.104.139
5 Balita 0 - 4 Tahun 12.187.810 11.512.866 23.700.676
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.910.185 4.627.189 9.537.374
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.504.571 2.359.109 4.863.680
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.963.805 14.099.541 29.063.346
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 36.890.004 34.818.903 71.708.907
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 82.545.369 81.615.459 164.160.828
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 18.083.505 17.511.166 35.594.671
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.666.060 10.195.760 18.861.820
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.280.197 4.341.648 7.621.845
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 68.133.634 68.133.634
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 52.239.003 52.239.003
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.212.568 5.212.568
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.975.633 4.975.633
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.975.633 4.975.633
19 Lahir Hidup 2.433.864 2.304.828 4.738.692
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.1.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
INDONESIA
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TAHUN 2013
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 126.921.864 125.202.594 252.124.458
2 Bayi 0 Tahun 2.396.024 2.269.001 4.665.025
3 Batita 0 - 2 Tahun 7.313.483 6.915.434 14.228.916
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.973.365 9.415.426 19.388.791
5 Balita 0 - 4 Tahun 12.369.408 11.684.408 24.053.816
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.983.345 4.696.136 9.679.481
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.541.878 2.394.269 4.936.147
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 15.186.763 14.309.627 29.496.390
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 37.439.660 35.337.708 72.777.368
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 83.775.296 82.831.529 166.606.825
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 18.352.949 17.772.083 36.125.032
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.795.184 10.347.677 19.142.861
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.329.069 4.406.341 7.735.410
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 69.148.825 69.148.825
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 53.017.364 53.017.364
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.290.235 5.290.235
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 5.049.770 5.049.770
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 5.049.770 5.049.770
19 Lahir Hidup 2.470.130 2.339.174 4.809.304
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.1.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
INDONESIA
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TAHUN 2014
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.277.892 2.275.323 4.553.215
2 Bayi 0 Tahun 49.486 46.726 96.212
3 Batita 0 - 2 Tahun 154.352 145.774 300.126
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 207.320 195.943 403.263
5 Balita 0 - 4 Tahun 256.814 242.661 499.475
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 95.031 89.945 184.976
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 49.135 46.508 95.643
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 298.726 282.727 581.453
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 747.833 708.127 1.455.960
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.455.258 1.468.014 2.923.272
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 271.935 267.952 539.887
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 118.692 149.380 268.072
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 42.585 61.417 104.002
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.264.604 1.264.604
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.013.076 1.013.076
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 107.966 107.966
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 103.058 103.058
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 103.058 103.058
19 Lahir Hidup 50.483 47.668 98.151
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
 
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.2.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI ACEH
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
TAHUN 2011
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.306.988 2.305.385 4.612.373
2 Bayi 0 Tahun 50.099 47.306 97.405
3 Batita 0 - 2 Tahun 156.235 147.559 303.794
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 209.821 198.321 408.142
5 Balita 0 - 4 Tahun 259.929 245.618 505.547
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 96.181 91.042 187.223
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 49.736 47.082 96.818
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 302.432 286.271 588.703
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 757.051 716.925 1.473.976
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.473.920 1.487.547 2.961.467
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 275.670 271.868 547.538
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 120.441 151.735 272.176
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.234 62.410 105.644
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.280.946 1.280.946
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.025.872 1.025.872
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 109.302 109.302
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 104.334 104.334
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 104.334 104.334
19 Lahir Hidup 51.107 48.258 99.365
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
 
TABEL 1.2.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI ACEH
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.336.235 2.335.639 4.671.874
2 Bayi 0 Tahun 50.714 47.889 98.603
3 Batita 0 - 2 Tahun 158.126 149.352 307.478
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 212.333 200.707 413.040
5 Balita 0 - 4 Tahun 263.056 248.587 511.643
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 97.337 92.144 189.481
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 50.340 47.658 97.998
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 306.155 289.832 595.987
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 766.308 725.766 1.492.074
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.492.680 1.507.208 2.999.888
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 279.431 275.820 555.251
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 122.207 154.117 276.324
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.891 63.416 107.307
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.297.379 1.297.379
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.038.732 1.038.732
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 110.644 110.644
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 105.615 105.615
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 105.615 105.615
19 Lahir Hidup 51.734 48.851 100.585
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.2.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI ACEH
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.365.626 2.366.079 4.731.705
2 Bayi 0 Tahun 51.333 48.474 99.807
3 Batita 0 - 2 Tahun 160.025 151.152 311.177
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 214.852 203.103 417.955
5 Balita 0 - 4 Tahun 266.194 251.569 517.763
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 98.496 93.249 191.745
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 50.946 48.237 99.183
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 309.893 293.411 603.304
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 775.602 734.645 1.510.247
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.511.535 1.526.993 3.038.528
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 283.218 279.810 563.028
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 123.990 156.528 280.518
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 44.554 64.435 108.989
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.313.901 1.313.901
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.051.652 1.051.652
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 111.991 111.991
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 106.901 106.901
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 106.901 106.901
19 Lahir Hidup 52.363 49.447 101.810
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.2.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI ACEH
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.550.849 6.567.478 13.118.327
2 Bayi 0 Tahun 146.457 140.411 286.868
3 Batita 0 - 2 Tahun 444.403 423.381 867.784
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 605.082 572.741 1.177.823
5 Balita 0 - 4 Tahun 751.544 713.147 1.464.691
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 303.007 285.086 588.093
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 151.699 142.618 294.317
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 895.520 842.437 1.737.957
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.240.897 2.117.146 4.358.043
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.096.514 4.152.012 8.248.526
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 857.167 881.178 1.738.345
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 336.241 439.307 775.548
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 123.625 184.877 308.502
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.493.921 3.493.921
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.712.727 2.712.727
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 328.621 328.621
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 313.684 313.684
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 313.684 313.684
19 Lahir Hidup 152.522 146.224 298.746
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.3.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA UTARA
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.618.439 6.636.243 13.254.682
2 Bayi 0 Tahun 147.893 141.787 289.680
3 Batita 0 - 2 Tahun 448.678 427.460 876.138
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 610.825 578.191 1.189.016
5 Balita 0 - 4 Tahun 758.722 719.972 1.478.694
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 305.898 287.814 593.712
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 153.165 144.002 297.167
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 904.341 850.772 1.755.113
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.262.771 2.137.881 4.400.652
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.139.041 4.195.825 8.334.866
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 866.964 891.491 1.758.455
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 340.445 444.957 785.402
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 125.233 187.339 312.572
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.529.994 3.529.994
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.739.945 2.739.945
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 331.834 331.834
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 316.751 316.751
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 316.751 316.751
19 Lahir Hidup 154.013 147.654 301.667
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.3.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI SUMATERA UTARA
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.686.105 6.705.126 13.391.231
2 Bayi 0 Tahun 149.327 143.165 292.492
3 Batita 0 - 2 Tahun 452.951 431.537 884.488
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 616.563 583.635 1.200.198
5 Balita 0 - 4 Tahun 765.894 726.792 1.492.686
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 308.786 290.541 599.327
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 154.632 145.385 300.017
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 913.162 859.108 1.772.270
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.284.638 2.158.616 4.443.254
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.181.621 4.239.722 8.421.343
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 876.798 901.855 1.778.653
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 344.678 450.651 795.329
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 126.853 189.823 316.676
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.566.110 3.566.110
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.767.175 2.767.175
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 335.046 335.046
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 319.817 319.817
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 319.817 319.817
19 Lahir Hidup 155.503 149.084 304.587
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.3.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA UTARA
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.753.829 6.774.108 13.527.937
2 Bayi 0 Tahun 150.762 144.542 295.304
3 Batita 0 - 2 Tahun 457.220 435.612 892.832
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 622.292 589.072 1.211.364
5 Balita 0 - 4 Tahun 773.059 733.606 1.506.665
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 311.671 293.264 604.935
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 156.097 146.768 302.865
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 921.980 867.444 1.789.424
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.306.494 2.179.344 4.485.838
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.224.241 4.283.690 8.507.931
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 886.670 912.266 1.798.936
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 348.939 456.388 805.327
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 128.486 192.328 320.814
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.602.259 3.602.259
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.794.408 2.794.408
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 338.258 338.258
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 322.883 322.883
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 322.883 322.883
19 Lahir Hidup 156.993 150.514 307.507
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.3.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA UTARA
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.434.870 2.474.488 4.909.358
2 Bayi 0 Tahun 51.684 49.592 101.276
3 Batita 0 - 2 Tahun 154.466 146.417 300.883
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 210.517 197.365 407.882
5 Balita 0 - 4 Tahun 262.233 246.924 509.157
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 108.731 101.264 209.995
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 54.604 50.920 105.524
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 328.898 308.083 636.981
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 806.841 758.658 1.565.499
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.515.399 1.548.525 3.063.924
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 351.712 365.482 717.194
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 169.068 228.692 397.760
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 68.590 111.230 179.820
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.262.075 1.262.075
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 967.878 967.878
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 116.016 116.016
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 110.743 110.743
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 110.743 110.743
19 Lahir Hidup 53.824 51.645 105.469
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.4.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA BARAT
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.465.519 2.506.643 4.972.162
2 Bayi 0 Tahun 52.313 50.198 102.511
3 Batita 0 - 2 Tahun 156.320 148.181 304.501
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 213.015 199.720 412.735
5 Balita 0 - 4 Tahun 265.362 249.883 515.245
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 110.027 102.478 212.505
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 55.261 51.538 106.799
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 332.914 311.882 644.796
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 816.628 767.930 1.584.558
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.534.544 1.568.800 3.103.344
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 356.507 370.707 727.214
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 171.554 232.216 403.770
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 69.636 112.988 182.624
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.278.133 1.278.133
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 979.910 979.910
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 117.429 117.429
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 112.091 112.091
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 112.091 112.091
19 Lahir Hidup 54.479 52.275 106.754
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.4.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA BARAT
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.496.318 2.538.993 5.035.311
2 Bayi 0 Tahun 52.946 50.806 103.752
3 Batita 0 - 2 Tahun 158.181 149.952 308.133
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 215.523 202.084 417.607
5 Balita 0 - 4 Tahun 268.501 252.854 521.355
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 111.327 103.697 215.024
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 55.922 52.158 108.080
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 336.947 315.697 652.644
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 826.453 777.243 1.603.696
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.553.784 1.589.202 3.142.986
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 361.336 375.977 737.313
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 174.065 235.779 409.844
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 70.694 114.767 185.461
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.294.275 1.294.275
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 991.998 991.998
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 118.847 118.847
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 113.445 113.445
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 113.445 113.445
19 Lahir Hidup 55.136 52.907 108.043
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.4.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA BARAT
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.527.260 2.571.530 5.098.790
2 Bayi 0 Tahun 53.581 51.417 104.998
3 Batita 0 - 2 Tahun 160.049 151.729 311.778
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 218.037 204.455 422.492
5 Balita 0 - 4 Tahun 271.651 255.836 527.487
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 112.631 104.921 217.552
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 56.583 52.781 109.364
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 340.996 319.530 660.526
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 836.315 786.594 1.622.909
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.573.114 1.609.726 3.182.840
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 366.197 381.295 747.492
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 176.600 239.382 415.982
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 71.764 116.567 188.331
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.310.498 1.310.498
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.004.139 1.004.139
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 120.270 120.270
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 114.803 114.803
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 114.803 114.803
19 Lahir Hidup 55.795 53.541 109.336
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.4.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA BARAT
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.953.322 2.780.399 5.733.721
2 Bayi 0 Tahun 66.022 61.960 127.982
3 Batita 0 - 2 Tahun 204.927 193.057 397.984
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 277.678 262.396 540.074
5 Balita 0 - 4 Tahun 343.712 324.345 668.057
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 136.469 128.923 265.392
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 66.891 63.084 129.975
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 380.426 358.444 738.870
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 977.593 921.763 1.899.356
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.904.851 1.783.267 3.688.118
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 337.406 294.275 631.681
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 116.087 117.740 233.827
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 38.683 44.088 82.771
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.578.619 1.578.619
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.275.233 1.275.233
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 145.098 145.098
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 138.503 138.503
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 138.503 138.503
19 Lahir Hidup 68.048 63.860 131.907
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.5.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI RIAU
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.056.729 2.878.701 5.935.430
2 Bayi 0 Tahun 68.304 64.102 132.406
3 Batita 0 - 2 Tahun 211.971 199.700 411.671
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 287.187 271.393 558.580
5 Balita 0 - 4 Tahun 355.503 335.485 690.988
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 141.148 133.351 274.499
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 69.193 65.261 134.454
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 393.587 370.880 764.467
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.011.331 953.642 1.964.973
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.971.661 1.846.479 3.818.140
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 349.565 305.098 654.663
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 120.379 122.227 242.606
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 40.132 45.788 85.920
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.634.041 1.634.041
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.319.624 1.319.624
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 150.110 150.110
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 143.287 143.287
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 143.287 143.287
19 Lahir Hidup 70.397 66.066 136.464
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.5.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI RIAU
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.163.482 2.980.192 6.143.674
2 Bayi 0 Tahun 70.658 66.313 136.971
3 Batita 0 - 2 Tahun 219.238 206.552 425.790
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 296.992 280.672 577.664
5 Balita 0 - 4 Tahun 367.663 346.974 714.637
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 145.974 137.918 283.892
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 71.568 67.505 139.073
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 407.166 383.710 790.876
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.046.134 986.531 2.032.665
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.040.638 1.911.748 3.952.386
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 362.136 316.290 678.426
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 124.824 126.876 251.700
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 41.634 47.550 89.184
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.691.253 1.691.253
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.365.431 1.365.431
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 155.281 155.281
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 148.223 148.223
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 148.223 148.223
19 Lahir Hidup 72.822 68.343 141.165
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.5.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI RIAU
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.273.675 3.084.961 6.358.636
2 Bayi 0 Tahun 73.087 68.593 141.680
3 Batita 0 - 2 Tahun 226.731 213.619 440.350
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 307.102 290.239 597.341
5 Balita 0 - 4 Tahun 380.202 358.822 739.024
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 150.950 142.628 293.578
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 74.017 69.820 143.837
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 421.172 396.947 818.119
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.082.030 1.020.454 2.102.484
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.111.844 1.979.131 4.090.975
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 375.133 327.862 702.995
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 129.427 131.689 261.116
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.190 49.376 92.566
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.750.304 1.750.304
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.412.692 1.412.692
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 160.615 160.615
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 153.314 153.314
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 153.314 153.314
19 Lahir Hidup 75.323 70.691 146.014
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.5.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI RIAU
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.620.275 1.549.538 3.169.813
2 Bayi 0 Tahun 33.020 31.290 64.310
3 Batita 0 - 2 Tahun 101.015 95.746 196.761
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 136.216 129.110 265.326
5 Balita 0 - 4 Tahun 169.243 160.393 329.636
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 66.711 63.131 129.842
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 33.578 31.750 65.328
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 197.941 187.332 385.273
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 496.845 470.701 967.546
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.069.174 1.020.546 2.089.720
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 212.381 191.985 404.366
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 86.301 88.725 175.026
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 31.528 35.773 67.301
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 880.979 880.979
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 698.265 698.265
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 72.911 72.911
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 69.597 69.597
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 69.597 69.597
19 Lahir Hidup 34.033 32.250 66.283
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.6.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI JAMBI
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.660.265 1.588.747 3.249.012
2 Bayi 0 Tahun 33.825 32.054 65.879
3 Batita 0 - 2 Tahun 103.457 98.067 201.524
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 139.490 132.226 271.716
5 Balita 0 - 4 Tahun 173.322 164.272 337.594
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 68.316 64.659 132.975
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 34.390 32.523 66.913
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 202.764 191.932 394.696
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 508.913 482.202 991.115
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.095.619 1.046.468 2.142.087
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 217.823 197.127 414.950
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 88.592 91.217 179.809
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 32.382 36.791 69.173
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 902.929 902.929
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 715.455 715.455
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 74.687 74.687
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 71.292 71.292
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 71.292 71.292
19 Lahir Hidup 34.861 33.036 67.897
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.6.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI JAMBI
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.701.091 1.628.796 3.329.887
2 Bayi 0 Tahun 34.646 32.833 67.479
3 Batita 0 - 2 Tahun 105.948 100.435 206.383
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 142.828 135.403 278.231
5 Balita 0 - 4 Tahun 177.481 168.229 345.710
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 69.954 66.218 136.172
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 35.219 33.311 68.530
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 207.684 196.625 404.309
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 521.223 493.938 1.015.161
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.122.620 1.072.948 2.195.568
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 223.387 202.391 425.778
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 90.940 93.772 184.712
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 33.258 37.836 71.094
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 925.340 925.340
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 733.000 733.000
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 76.500 76.500
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 73.023 73.023
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 73.023 73.023
19 Lahir Hidup 35.707 33.838 69.545
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.6.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI JAMBI
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.742.763 1.669.696 3.412.459
2 Bayi 0 Tahun 35.483 33.628 69.111
3 Batita 0 - 2 Tahun 108.489 102.850 211.339
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 146.233 138.643 284.876
5 Balita 0 - 4 Tahun 181.723 172.263 353.986
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 71.624 67.807 139.431
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 36.064 34.116 70.180
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 212.703 201.415 414.118
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 533.779 505.912 1.039.691
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.150.182 1.099.993 2.250.175
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 229.075 207.777 436.852
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 93.344 96.391 189.735
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 34.155 38.908 73.063
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 948.218 948.218
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 750.904 750.904
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 78.347 78.347
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 74.786 74.786
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 74.786 74.786
19 Lahir Hidup 36.568 34.656 71.225
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.6.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI JAMBI
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.860.359 3.724.004 7.584.363
2 Bayi 0 Tahun 78.149 74.111 152.260
3 Batita 0 - 2 Tahun 239.413 226.845 466.258
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 322.637 304.968 627.605
5 Balita 0 - 4 Tahun 400.793 379.071 779.864
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 159.070 149.476 308.546
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 79.568 74.715 154.283
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 467.522 441.894 909.416
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.178.722 1.114.477 2.293.199
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.538.762 2.442.310 4.981.072
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 508.289 480.760 989.049
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 223.039 250.899 473.938
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 83.503 103.527 187.030
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.082.460 2.082.460
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.638.427 1.638.427
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 174.421 174.421
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 166.493 166.493
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 166.493 166.493
19 Lahir Hidup 81.386 77.179 158.565
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.7.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA SELATAN
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.928.922 3.791.123 7.720.045
2 Bayi 0 Tahun 79.500 75.393 154.893
3 Batita 0 - 2 Tahun 243.508 230.732 474.240
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 328.112 310.156 638.268
5 Balita 0 - 4 Tahun 407.619 385.541 793.160
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 161.777 152.027 313.804
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 80.932 76.002 156.934
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 475.622 449.584 925.206
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.199.041 1.133.757 2.332.798
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.584.016 2.486.533 5.070.549
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 517.865 490.046 1.007.911
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 227.481 256.039 483.520
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 85.209 105.695 190.904
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.119.569 2.119.569
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.667.143 1.667.143
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 177.433 177.433
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 169.368 169.368
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 169.368 169.368
19 Lahir Hidup 82.790 78.512 161.303
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.7.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA SELATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.998.335 3.859.102 7.857.437
2 Bayi 0 Tahun 80.866 76.690 157.556
3 Batita 0 - 2 Tahun 247.649 234.661 482.310
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 333.648 315.402 649.050
5 Balita 0 - 4 Tahun 414.522 392.084 806.606
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 164.514 154.608 319.122
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 82.312 77.302 159.614
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 483.815 457.366 941.181
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.219.592 1.153.263 2.372.855
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.629.835 2.531.328 5.161.163
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 527.578 499.474 1.027.052
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 231.996 261.267 493.263
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 86.945 107.900 194.845
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.157.139 2.157.139
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.696.201 1.696.201
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 180.479 180.479
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 172.275 172.275
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 172.275 172.275
19 Lahir Hidup 84.211 79.861 164.072
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.7.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA SELATAN
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.068.596 3.927.939 7.996.535
2 Bayi 0 Tahun 82.249 78.002 160.251
3 Batita 0 - 2 Tahun 251.836 238.636 490.472
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 339.244 320.705 659.949
5 Balita 0 - 4 Tahun 421.499 398.699 820.198
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 167.281 157.216 324.497
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 83.707 78.617 162.324
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 492.102 465.238 957.340
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.240.375 1.172.992 2.413.367
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.676.218 2.576.693 5.252.911
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 537.428 509.042 1.046.470
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 236.584 266.586 503.170
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 88.710 110.146 198.856
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.195.170 2.195.170
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.725.601 1.725.601
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 183.561 183.561
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 175.217 175.217
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 175.217 175.217
19 Lahir Hidup 85.648 81.225 166.874
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.7.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI SUMATERA SELATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 890.868 852.411 1.743.279
2 Bayi 0 Tahun 18.019 17.061 35.080
3 Batita 0 - 2 Tahun 54.273 51.251 105.524
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 73.774 69.488 143.262
5 Balita 0 - 4 Tahun 91.801 86.542 178.343
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 36.599 34.378 70.977
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.263 17.164 35.427
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 109.767 103.681 213.448
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 273.799 258.586 532.385
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 585.101 558.101 1.143.202
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 118.668 105.026 223.694
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 49.653 52.748 102.401
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 19.468 23.262 42.730
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 481.918 481.918
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 380.040 380.040
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 40.186 40.186
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 38.359 38.359
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 38.359 38.359
19 Lahir Hidup 18.765 17.768 36.533
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.8.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI BENGKULU
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 904.705 866.625 1.771.330
2 Bayi 0 Tahun 18.297 17.327 35.624
3 Batita 0 - 2 Tahun 55.101 52.039 107.140
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 74.890 70.550 145.440
5 Balita 0 - 4 Tahun 93.194 87.869 181.063
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 37.152 34.907 72.059
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.541 17.431 35.972
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 111.457 105.313 216.770
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 277.999 262.622 540.621
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 594.207 567.474 1.161.681
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 120.599 106.958 227.557
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 50.500 53.787 104.287
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 19.813 23.725 43.538
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 489.639 489.639
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 386.017 386.017
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 40.808 40.808
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 38.953 38.953
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 38.953 38.953
19 Lahir Hidup 19.055 18.043 37.098
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.8.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI BENGKULU
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 918.667 881.001 1.799.668
2 Bayi 0 Tahun 18.578 17.594 36.172
3 Batita 0 - 2 Tahun 55.936 52.836 108.772
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 76.013 71.622 147.635
5 Balita 0 - 4 Tahun 94.599 89.208 183.807
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 37.711 35.440 73.151
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.822 17.699 36.521
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 113.162 106.962 220.124
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 282.235 266.697 548.932
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 603.398 576.953 1.180.351
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 122.549 108.919 231.468
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 51.358 54.843 106.201
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 20.163 24.196 44.359
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 497.437 497.437
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 392.051 392.051
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 41.435 41.435
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 39.552 39.552
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 39.552 39.552
19 Lahir Hidup 19.347 18.321 37.668
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.8.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI BENGKULU
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 932.755 895.536 1.828.291
2 Bayi 0 Tahun 18.862 17.865 36.727
3 Batita 0 - 2 Tahun 56.779 53.638 110.417
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 77.146 72.703 149.849
5 Balita 0 - 4 Tahun 96.016 90.559 186.575
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 38.274 35.978 74.252
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.105 17.971 37.076
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 114.881 108.626 223.507
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 286.507 270.810 557.317
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 612.670 586.541 1.199.211
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 124.521 110.907 235.428
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 52.225 55.916 108.141
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 20.517 24.675 45.192
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 505.313 505.313
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 398.142 398.142
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 42.069 42.069
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 40.157 40.157
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 40.157 40.157
19 Lahir Hidup 19.642 18.602 38.245
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.8.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI BENGKULU
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.962.684 3.736.144 7.698.828
2 Bayi 0 Tahun 78.739 73.516 152.255
3 Batita 0 - 2 Tahun 233.298 219.509 452.807
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 305.593 288.853 594.446
5 Balita 0 - 4 Tahun 384.324 362.374 746.698
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 148.253 139.472 287.725
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 75.751 71.093 146.844
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 471.387 445.576 916.963
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.165.209 1.099.162 2.264.371
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.609.974 2.448.305 5.058.279
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 555.158 501.744 1.056.902
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 277.816 277.587 555.403
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 116.847 120.008 236.855
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.075.938 2.075.938
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.605.805 1.605.805
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 174.415 174.415
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 166.487 166.487
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 166.487 166.487
19 Lahir Hidup 81.999 76.560 158.559
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.9.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI LAMPUNG
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.008.917 3.780.706 7.789.623
2 Bayi 0 Tahun 79.620 74.340 153.960
3 Batita 0 - 2 Tahun 235.867 221.932 457.799
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 308.918 292.008 600.926
5 Balita 0 - 4 Tahun 388.529 366.352 754.881
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 149.873 141.003 290.876
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 76.588 71.884 148.472
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 476.680 450.617 927.297
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.178.195 1.111.482 2.289.677
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.640.593 2.477.710 5.118.303
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 562.239 508.369 1.070.608
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 281.668 281.572 563.240
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 118.528 121.783 240.311
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.100.275 2.100.275
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.624.163 1.624.163
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 176.364 176.364
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 168.347 168.347
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 168.347 168.347
19 Lahir Hidup 82.915 77.416 160.331
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.9.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI LAMPUNG
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.055.310 3.825.459 7.880.769
2 Bayi 0 Tahun 80.504 75.166 155.670
3 Batita 0 - 2 Tahun 238.441 224.361 462.802
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 312.248 295.168 607.416
5 Balita 0 - 4 Tahun 392.741 370.339 763.080
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 151.495 142.539 294.034
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 77.428 72.676 150.104
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 481.987 455.671 937.658
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.191.210 1.123.834 2.315.044
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.671.322 2.507.246 5.178.568
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 569.361 515.044 1.084.405
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 285.552 285.596 571.148
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 120.227 123.577 243.804
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.124.701 2.124.701
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.642.575 1.642.575
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 178.318 178.318
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 170.213 170.213
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 170.213 170.213
19 Lahir Hidup 83.833 78.274 162.107
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.9.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI LAMPUNG
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.101.852 3.870.394 7.972.246
2 Bayi 0 Tahun 81.390 75.995 157.385
3 Batita 0 - 2 Tahun 241.020 226.795 467.815
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 315.583 298.334 613.917
5 Balita 0 - 4 Tahun 396.960 374.332 771.292
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 153.121 144.076 297.197
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 78.268 73.470 151.738
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 487.306 460.739 948.045
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.204.253 1.136.216 2.340.469
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.702.152 2.536.907 5.239.059
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 576.525 521.765 1.098.290
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 289.471 289.658 579.129
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 121.942 125.390 247.332
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.149.211 2.149.211
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.661.038 1.661.038
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 180.278 180.278
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 172.084 172.084
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 172.084 172.084
19 Lahir Hidup 84.754 79.135 163.889
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.9.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI LAMPUNG
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 654.217 606.848 1.261.065
2 Bayi 0 Tahun 13.534 12.708 26.242
3 Batita 0 - 2 Tahun 40.676 38.360 79.036
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 54.119 51.304 105.423
5 Balita 0 - 4 Tahun 67.659 64.006 131.665
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 26.144 24.907 51.051
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.050 12.444 25.494
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 73.870 70.534 144.404
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 190.419 181.023 371.442
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 442.721 400.666 843.387
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 87.367 79.581 166.948
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 35.291 38.331 73.622
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 12.385 16.166 28.551
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 339.831 339.831
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 270.427 270.427
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 29.752 29.752
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 28.400 28.400
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 28.400 28.400
19 Lahir Hidup 13.950 13.097 27.047
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.10.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 673.864 626.019 1.299.883
2 Bayi 0 Tahun 13.942 13.092 27.034
3 Batita 0 - 2 Tahun 41.894 39.514 81.408
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 55.729 52.843 108.572
5 Balita 0 - 4 Tahun 69.677 65.929 135.606
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 26.922 25.657 52.579
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.439 12.821 26.260
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 76.086 72.685 148.771
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 196.126 186.516 382.642
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 456.036 413.375 869.411
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 90.045 82.243 172.288
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 36.394 39.668 76.062
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 12.778 16.733 29.511
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 350.267 350.267
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 278.652 278.652
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 30.649 30.649
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 29.256 29.256
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 29.256 29.256
19 Lahir Hidup 14.370 13.493 27.863
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.10.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 694.047 645.727 1.339.774
2 Bayi 0 Tahun 14.361 13.486 27.847
3 Batita 0 - 2 Tahun 43.143 40.699 83.842
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 57.382 54.422 111.804
5 Balita 0 - 4 Tahun 71.749 67.902 139.651
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 27.721 26.426 54.147
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.840 13.206 27.046
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 78.363 74.895 153.258
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 201.983 192.159 394.142
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 469.716 426.441 896.157
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 92.799 84.984 177.783
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 37.530 41.047 78.577
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 13.184 17.318 30.502
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 360.991 360.991
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 287.100 287.100
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 31.569 31.569
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 30.134 30.134
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 30.134 30.134
19 Lahir Hidup 14.801 13.898 28.699
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.10.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 714.779 665.983 1.380.762
2 Bayi 0 Tahun 14.791 13.891 28.682
3 Batita 0 - 2 Tahun 44.425 41.915 86.340
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 59.077 56.044 115.121
5 Balita 0 - 4 Tahun 73.874 69.929 143.803
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 28.541 27.216 55.757
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 14.250 13.604 27.854
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 80.699 77.165 157.864
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 207.996 197.953 405.949
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 483.768 439.873 923.641
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 95.631 87.808 183.439
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 38.700 42.470 81.170
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 13.603 17.922 31.525
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 372.008 372.008
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 295.776 295.776
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 32.515 32.515
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 31.037 31.037
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 31.037 31.037
19 Lahir Hidup 15.244 14.316 29.559
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.10.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 903.874 857.511 1.761.385
2 Bayi 0 Tahun 22.269 20.588 42.857
3 Batita 0 - 2 Tahun 66.970 62.350 129.320
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 86.568 81.261 167.829
5 Balita 0 - 4 Tahun 108.843 101.842 210.685
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 39.033 36.936 75.969
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.199 17.204 35.403
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 93.507 87.824 181.331
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 266.263 250.179 516.442
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 619.696 589.115 1.208.811
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 90.016 75.242 165.258
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 30.055 29.603 59.658
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 9.196 10.067 19.263
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 534.847 534.847
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 454.985 454.985
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 48.589 48.589
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 46.380 46.380
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 46.380 46.380
19 Lahir Hidup 22.952 21.220 44.172
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.11.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 947.565 899.901 1.847.466
2 Bayi 0 Tahun 23.342 21.582 44.924
3 Batita 0 - 2 Tahun 70.186 65.351 135.537
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 90.713 85.162 175.875
5 Balita 0 - 4 Tahun 114.061 106.738 220.799
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 40.902 38.714 79.616
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.072 18.035 37.107
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 98.008 92.086 190.094
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 279.070 262.280 541.350
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 649.689 618.290 1.267.979
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 94.410 79.126 173.536
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 31.531 31.186 62.717
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 9.650 10.610 20.260
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 560.947 560.947
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 477.051 477.051
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 50.931 50.931
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 48.616 48.616
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 48.616 48.616
19 Lahir Hidup 24.058 22.243 46.301
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.11.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 993.305 944.272 1.937.577
2 Bayi 0 Tahun 24.466 22.622 47.088
3 Batita 0 - 2 Tahun 73.550 68.490 142.040
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 95.047 89.243 184.290
5 Balita 0 - 4 Tahun 119.518 111.858 231.376
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 42.858 40.572 83.430
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.987 18.903 38.890
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 102.717 96.545 199.262
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 292.467 274.939 567.406
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 681.090 648.832 1.329.922
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 99.017 83.197 182.214
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 33.080 32.848 65.928
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 10.126 11.181 21.307
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 588.266 588.266
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 500.139 500.139
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 53.383 53.383
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 50.957 50.957
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 50.957 50.957
19 Lahir Hidup 25.215 23.315 48.530
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.11.3
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
TAHUN 2013
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI KEPULAUAN RIAU
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.041.183 990.712 2.031.895
2 Bayi 0 Tahun 25.641 23.710 49.351
3 Batita 0 - 2 Tahun 77.068 71.772 148.840
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 99.578 93.510 193.088
5 Balita 0 - 4 Tahun 125.225 117.212 242.437
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 44.902 42.515 87.417
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 20.942 19.811 40.753
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 107.643 101.210 208.853
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 306.478 288.180 594.658
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 713.962 680.799 1.394.761
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 103.847 87.463 191.310
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 34.707 34.592 69.299
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 10.628 11.780 22.408
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 616.858 616.858
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 524.294 524.294
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 55.947 55.947
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 53.404 53.404
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 53.404 53.404
19 Lahir Hidup 26.426 24.435 50.861
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.11.4
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2014
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI DKI JAKARTA
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.936.618 4.801.679 9.738.297
2 Bayi 0 Tahun 83.714 83.299 167.013
3 Batita 0 - 2 Tahun 258.822 248.241 507.063
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 348.805 324.446 673.251
5 Balita 0 - 4 Tahun 432.415 407.846 840.261
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 163.514 151.860 315.374
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 81.817 76.813 158.630
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 461.660 433.911 895.571
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.195.041 1.132.388 2.327.429
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 3.600.169 3.511.228 7.111.397
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 675.450 660.828 1.336.278
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 242.286 260.748 503.034
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 70.925 88.478 159.403
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.030.042 3.030.042
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.404.767 2.404.767
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 187.417 187.417
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 178.898 178.898
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 178.898 178.898
19 Lahir Hidup 85.401 84.978 170.379
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TABEL 1.12.1
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
TAHUN 2011
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
PROVINSI DKI JAKARTA
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Jumlah Penduduk Semua Umur 5.002.726 4.866.964 9.869.690
2 Bayi 0 Tahun 84.792 84.374 169.166
3 Batita 0 - 2 Tahun 262.111 251.402 513.513
4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 353.192 328.540 681.732
5 Balita 0 - 4 Tahun 437.881 413.015 850.896
6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 165.579 153.785 319.364
7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 82.860 77.798 160.658
8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 467.628 439.557 907.185
9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.210.389 1.147.001 2.357.390
10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 3.648.656 3.559.212 7.207.868
11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 685.240 670.641 1.355.881
12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 246.049 264.939 510.988
13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 72.058 89.943 162.001
14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.070.712 3.070.712
15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.436.343 2.436.343
16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 189.828 189.828
17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 181.199 181.199
18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 181.199 181.199
19 Lahir Hidup 86.499 86.072 172.571
Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010
TABEL 1.12.2
ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
TAHUN 2012
No. Sasaran Program
Kelompok
Umur/Formula
Jenis Kelamin
Jumlah
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014
Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Kajian kesehatan menyongsong bonus demografi
Kajian kesehatan menyongsong bonus demografiKajian kesehatan menyongsong bonus demografi
Kajian kesehatan menyongsong bonus demografidaldukpapua
 
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswa
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk MahasiswaModul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswa
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswadaldukpapua
 
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016Muh Saleh
 
Lpp bu nurma 1911 gabung-1
Lpp bu nurma 1911 gabung-1Lpp bu nurma 1911 gabung-1
Lpp bu nurma 1911 gabung-1Day-qi Peko
 
Profil Keluarga Papua Tahun 2014
Profil Keluarga Papua Tahun 2014Profil Keluarga Papua Tahun 2014
Profil Keluarga Papua Tahun 2014daldukpapua
 
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015Muh Saleh
 
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13Data Kementerian Sosial dalam Angka 13
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13Dewi Kartika
 
Sinergi Perencanaan dan Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019
Sinergi Perencanaan dan  Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019Sinergi Perencanaan dan  Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019
Sinergi Perencanaan dan Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019Dadang Solihin
 
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hiPusdiklatKKB
 
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 20201. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020Pusdiklat KKB
 
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014Muh Saleh
 
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografi
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus DemografiKajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografi
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografidaldukpapua
 
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka RayaAnalisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka RayaMellianae Merkusi
 
Materi brsind 20210121151046
Materi brsind 20210121151046Materi brsind 20210121151046
Materi brsind 20210121151046RepublikaDigital
 
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017Muh Saleh
 
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019Muh Saleh
 
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019Muh Saleh
 
Data kota padangsidimpuan
Data kota padangsidimpuanData kota padangsidimpuan
Data kota padangsidimpuanmanafhsb
 

Mais procurados (20)

Kajian kesehatan menyongsong bonus demografi
Kajian kesehatan menyongsong bonus demografiKajian kesehatan menyongsong bonus demografi
Kajian kesehatan menyongsong bonus demografi
 
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswa
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk MahasiswaModul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswa
Modul Pendidikan Kependudukan Untuk Mahasiswa
 
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016
Rencana Strategis Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2012 - 2016
 
Lpp bu nurma 1911 gabung-1
Lpp bu nurma 1911 gabung-1Lpp bu nurma 1911 gabung-1
Lpp bu nurma 1911 gabung-1
 
Profil Keluarga Papua Tahun 2014
Profil Keluarga Papua Tahun 2014Profil Keluarga Papua Tahun 2014
Profil Keluarga Papua Tahun 2014
 
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar 2015
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13Data Kementerian Sosial dalam Angka 13
Data Kementerian Sosial dalam Angka 13
 
Sinergi Perencanaan dan Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019
Sinergi Perencanaan dan  Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019Sinergi Perencanaan dan  Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019
Sinergi Perencanaan dan Rancangan Teknokratik RPJMN 2015-2019
 
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi
3. bahan tayang kebijakan dan strategi bkb hi
 
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 20201. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
1. Bahan Ajar Kebijakan dan Strategi PK 2020
 
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014
LPPD Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2014
 
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografi
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus DemografiKajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografi
Kajian Pendidikan Menyongsong Bonus Demografi
 
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka RayaAnalisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
Analisis Distribusi Pendapatan 2014 Kota Palangka Raya
 
Materi brsind 20210121151046
Materi brsind 20210121151046Materi brsind 20210121151046
Materi brsind 20210121151046
 
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat tahun 2017
 
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019
RAD Pangan dan Gizi Provinsi Sulawesi Barat 2015 - 2019
 
Profil PP dan PL Tahun 2014
Profil PP dan PL Tahun 2014Profil PP dan PL Tahun 2014
Profil PP dan PL Tahun 2014
 
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019
 
Data kota padangsidimpuan
Data kota padangsidimpuanData kota padangsidimpuan
Data kota padangsidimpuan
 

Semelhante a Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014

Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011
Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011
Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011afshandewanti
 
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya aGuruh Kartika Widjaja
 
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014manafhsb
 
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014Muh Saleh
 
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Muh Saleh
 
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013Muh Saleh
 
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025Muh Saleh
 
Batch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nstBatch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nstMimi S Munadi
 
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010Muh Saleh
 
Pelaporan Nusantara Sehat
Pelaporan Nusantara SehatPelaporan Nusantara Sehat
Pelaporan Nusantara SehatRonny Syach
 
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Muh Saleh
 
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012Muh Saleh
 
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi Barat
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi BaratArah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi Barat
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi BaratMuh Saleh
 
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011Muh Saleh
 
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015Muh Saleh
 
Kebijakan perencanaan 2015
Kebijakan perencanaan 2015Kebijakan perencanaan 2015
Kebijakan perencanaan 2015Muh Saleh
 
1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting
1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting
1 ppt pelaporan lengkap zomm meetingBidangTFBBPKCiloto
 
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015Rokhmad Munawir
 
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015Profil kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015Muh Saleh
 

Semelhante a Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014 (20)

Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011
Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011
Profil data kesehatan_indonesia_tahun_2011
 
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a
01 laporan akhir kajian pelaksanaan spm kabupaten nagan raya a
 
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014
Indikator kesejahteraan rakyat kota padangsidimpuan 2011 2014
 
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014
Profil Kesehatan Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2014
 
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
 
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013
Profil kesehatan sulawesi barat tahun 2013
 
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025
Grand Strategi Pembangunan Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat 2005 - 2025
 
Batch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nstBatch 18 pelaporan nst
Batch 18 pelaporan nst
 
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2010
 
Pelaporan Nusantara Sehat
Pelaporan Nusantara SehatPelaporan Nusantara Sehat
Pelaporan Nusantara Sehat
 
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
Buku Indikator Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 2015
 
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012
Report on the achievement of mdgs west sulawesi health sector - data 2012
 
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi Barat
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi BaratArah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi Barat
Arah kebijakan Pembangunan Provinsi Sulawesi Barat
 
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011
Profil kesehatan provinsi sulawesi barat tahun 2011
 
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015
Profil kesehatan Sulawesi Barat 2015
 
Kebijakan perencanaan 2015
Kebijakan perencanaan 2015Kebijakan perencanaan 2015
Kebijakan perencanaan 2015
 
Kab majalengka 2012
Kab majalengka 2012Kab majalengka 2012
Kab majalengka 2012
 
1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting
1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting
1 ppt pelaporan lengkap zomm meeting
 
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015
Profil Kesehatan Kabupaten Polewali Mandar, Sulbar 2015
 
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015Profil kabupaten Polewali Mandar 2015
Profil kabupaten Polewali Mandar 2015
 

Mais de Anggit T A W

Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)
Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)
Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)Anggit T A W
 
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008Anggit T A W
 
Hadits Shahih Imam Muslim
Hadits Shahih Imam MuslimHadits Shahih Imam Muslim
Hadits Shahih Imam MuslimAnggit T A W
 
Hadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam BukhariHadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam BukhariAnggit T A W
 
Annual Report UNDP Indonesia 2011
Annual Report UNDP Indonesia 2011Annual Report UNDP Indonesia 2011
Annual Report UNDP Indonesia 2011Anggit T A W
 
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)Anggit T A W
 
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010Anggit T A W
 
Buku Pedoman KKN Posdaya Undip
Buku Pedoman KKN Posdaya UndipBuku Pedoman KKN Posdaya Undip
Buku Pedoman KKN Posdaya UndipAnggit T A W
 
Peta Negara Korea Selatan
Peta Negara Korea SelatanPeta Negara Korea Selatan
Peta Negara Korea SelatanAnggit T A W
 
Sirah nabawiyah muhammad said ramadhan al butti
Sirah nabawiyah   muhammad said ramadhan al buttiSirah nabawiyah   muhammad said ramadhan al butti
Sirah nabawiyah muhammad said ramadhan al buttiAnggit T A W
 
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)Anggit T A W
 
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom Depok
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom DepokMajalah Detik Seri Laporan Khusus Bom Depok
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom DepokAnggit T A W
 
Panduan manajemen bblr untuk bidan desa
Panduan manajemen bblr untuk bidan desaPanduan manajemen bblr untuk bidan desa
Panduan manajemen bblr untuk bidan desaAnggit T A W
 
Buku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional KesehatanBuku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional KesehatanAnggit T A W
 
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakan
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakanimplementasi kebijakan program penanggulangan kebijakan
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakanAnggit T A W
 
Pedoman desa siaga
Pedoman desa siagaPedoman desa siaga
Pedoman desa siagaAnggit T A W
 
daftar gaji pokok pns
daftar gaji pokok pnsdaftar gaji pokok pns
daftar gaji pokok pnsAnggit T A W
 
Indonesia mdg overview_bnk
Indonesia mdg overview_bnkIndonesia mdg overview_bnk
Indonesia mdg overview_bnkAnggit T A W
 

Mais de Anggit T A W (20)

Buku KIA 2015
Buku KIA 2015Buku KIA 2015
Buku KIA 2015
 
Pedoman PWS KIA
Pedoman PWS KIAPedoman PWS KIA
Pedoman PWS KIA
 
Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)
Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)
Dasar-Dasar Asuransi Kesehatan Bagian B (Pamjaki)
 
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008
Buku Pedoman P4K (Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi) 2008
 
Hadits Shahih Imam Muslim
Hadits Shahih Imam MuslimHadits Shahih Imam Muslim
Hadits Shahih Imam Muslim
 
Hadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam BukhariHadits Shahih Imam Bukhari
Hadits Shahih Imam Bukhari
 
Annual Report UNDP Indonesia 2011
Annual Report UNDP Indonesia 2011Annual Report UNDP Indonesia 2011
Annual Report UNDP Indonesia 2011
 
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)
Petunjuk Daftar Pustaka Vancouver (en)
 
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010
Laporan Pencapaian MDG Indonesia 2010
 
Buku Pedoman KKN Posdaya Undip
Buku Pedoman KKN Posdaya UndipBuku Pedoman KKN Posdaya Undip
Buku Pedoman KKN Posdaya Undip
 
Peta Negara Korea Selatan
Peta Negara Korea SelatanPeta Negara Korea Selatan
Peta Negara Korea Selatan
 
Sirah nabawiyah muhammad said ramadhan al butti
Sirah nabawiyah   muhammad said ramadhan al buttiSirah nabawiyah   muhammad said ramadhan al butti
Sirah nabawiyah muhammad said ramadhan al butti
 
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)
A giant Pack of Lies (Membongkar Raksasa Kebohongan Industri Rokok)
 
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom Depok
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom DepokMajalah Detik Seri Laporan Khusus Bom Depok
Majalah Detik Seri Laporan Khusus Bom Depok
 
Panduan manajemen bblr untuk bidan desa
Panduan manajemen bblr untuk bidan desaPanduan manajemen bblr untuk bidan desa
Panduan manajemen bblr untuk bidan desa
 
Buku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional KesehatanBuku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
Buku Juknis Bantuan Operasional Kesehatan
 
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakan
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakanimplementasi kebijakan program penanggulangan kebijakan
implementasi kebijakan program penanggulangan kebijakan
 
Pedoman desa siaga
Pedoman desa siagaPedoman desa siaga
Pedoman desa siaga
 
daftar gaji pokok pns
daftar gaji pokok pnsdaftar gaji pokok pns
daftar gaji pokok pns
 
Indonesia mdg overview_bnk
Indonesia mdg overview_bnkIndonesia mdg overview_bnk
Indonesia mdg overview_bnk
 

Último

dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdf
dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdfdr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdf
dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdfMeboix
 
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxpolimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxLinaWinarti1
 
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...WulanNovianti7
 
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxghinaalmiranurdiani
 
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxB-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxUswaTulFajri
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptAyuMustika17
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxawaldarmawan3
 
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptRaniNarti
 
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFPENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFRisaFatmasari
 
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilanpresentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilancahyadewi17
 
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare pptMateri Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppticha582186
 
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptPPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptTriUmiana1
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikSyarifahNurulMaulida1
 
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiBIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiAviyudaPrabowo1
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxnadiasariamd
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxrobert531746
 

Último (16)

dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdf
dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdfdr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdf
dr. Irma, Sp.A(K) Update Tatalaksana Tuberkulosis Anak & Remaja.pdf
 
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptxpolimeric micelles for drug delivery system.pptx
polimeric micelles for drug delivery system.pptx
 
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...
ilide.info-infanticide-ampamp-aborsi-biko-pr_35775a8caae77ecbd6b2ac17ada4ce15...
 
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
VARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptxVARICELLA_ppt.pptx
 
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptxB-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
B-01 Cushing's Syndrome Cushing's Syndrome..pptx
 
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.pptGizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
Gizi-dalam-Daur-Kehidupan-Pertemuan-3.ppt
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
 
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.pptALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
ALAT KONTRASEPSI DAN MACAM-MACAM IMPLANT.ppt
 
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIFPENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN TENTANG KANKER LEHER RAHIM PADA USIA PRODUKTIF
 
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilanpresentasi mola hidatidosa pada kehamilan
presentasi mola hidatidosa pada kehamilan
 
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare pptMateri Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
Materi Layanan Kesehatan Berbasis Homecare ppt
 
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.pptPPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Medikal-Bedah-I-Pertemuan-7.ppt
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
 
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologiBIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
BIOLOGI RADIAsi, biologi radiasi, biologi
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
 
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptxRENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
RENCANA PEMASARAN untuk bidang rumah sakit.pptx
 

Buku Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011-2014

  • 1.
  • 2. PUSAT DATA DAN INFORMASI KEMENTERIAN KESEHATAN RI JAKARTA 2011 DATA PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN TAHUN 2011 - 2014
  • 3. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  i  Dalam rangka pemantauan rencana aksi percepatan pelaksanaan prioritas kesehatan dan perhitungan pencapaian target MDG’s dan Renstra Kementerian Kesehatan, maka perlu ditetapkan Data Sasaran Penduduk Program Kementerian Kesehatan untuk beberapa tahun ke depan. Salah satu permasalahan yang dihadapi saat ini adalah belum tersedianya data tentang jumlah penduduk sasaran program untuk tahun 2011 dan estimasi tahun-tahun berikutnya. Data penduduk sasaran program selalu diperlukan mulai dari saat penyusunan rencana kegiatan tahunan hingga evaluasi hasil kegiatan. Data sasaran penduduk program kesehatan tersebut digunakan untuk menghitung perencanaan program kesehatan dan pencapaian target. Kami berharap agar penentuan target sasaran program ini dapat disepakati bersama oleh para pengelola program melalui satu pintu, dalam hal ini disepakati bersama dan diputuskan oleh manager tertinggi di dalam wilayah itu. Di samping itu melalui buku ini diharapkan dapat membantu para petugas kesehatan khususnya dalam menghitung target sasaran program. Kami sadari bahwa buku “Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Tahun 2011 – 2014” ini belum sempurna. Dengan tangan terbuka kami mohon tanggapan dan kritik untuk penyempurnaan buku ini. Akhir kata, mudah-mudahan buku ini bermanfaat dalam mengisi kebutuhan data dan informasi kesehatan yang terkini sesuai dengan harapan kita semua. Jakarta, Oktober 2011 Kepala Pusat Data dan Informasi dr. Jane Soepardi NIP. 195809231983112001 KATA PENGANTAR
  • 5. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  iii Kata Pengantar i Daftar Isi iii Daftar Lampiran v Bab I Pendahuluan 1 Bab II Pengertian dan Pemanfaatan Data Penduduk Sasaran Program 3 A. Pengertian 3 B. Pemanfaatan Data Penduduk Sasaran Program 6 Bab III Perhitungan Penduduk Sasaran Program 10 A. Data Dasar Kependudukan 10 B. Perhitungan Penduduk Sasaran Program 12 Bab IV Penutup 16 Daftar Pustaka 17 Lampiran 19 *** DAFTAR ISI
  • 7. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  v Lampiran 1 Estimasi Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Tahun 2011 – 2014 Tabel 1. 1. Indonesia Tabel 1. 2. Aceh Tabel 1. 3. Sumatera Utara Tabel 1. 4. Sumatera Barat Tabel 1. 5. Riau Tabel 1. 6. Jambi Tabel 1. 7. Sumatera Selatan Tabel 1. 8. Bengkulu Tabel 1. 9. Lampung Tabel 1.10. Kepulauan Bangka Belitung Tabel 1.11. Kepulauan Riau Tabel 1.12. DKI Jakarta Tabel 1.13. Jawa Barat Tabel 1.14. Jawa Tengah Tabel 1.15. DI Yogyakarta Tabel 1.16. Jawa Timur Tabel 1.17. Banten Tabel 1.18. Bali Tabel 1.19. Nusa Tenggara Barat Tabel 1.20. Nusa Tenggara Timur Tabel 1.21. Kalimantan Barat Tabel 1.22. Kalimantan Tengah Tabel 1.23. Kalimantan Selatan Tabel 1.24. Kalimantan Timur Tabel 1.25. Sulawesi Utara Tabel 1.26. Sulawesi Tengah Tabel 1.27. Sulawesi Selatan Tabel 1.28. Sulawesi Tenggara Tabel 1.29. Gorontalo Tabel 1.30. Sulawesi Barat Tabel 1.31. Maluku Tabel 1.32. Maluku Utara Tabel 1.33. Papua Barat Tabel 1.34. Papua DAFTAR LAMPIRAN
  • 8.  vi                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 Lampiran 2 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur Produktif, Non Produktif dan Provinsi Tahun 2011 – 2014 2.1 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 2.1.1 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 2.1.2 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 2.1.3 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 2.1.4 Estimasi Jumlah Penduduk Menurut Provinsi Tahun 2014 2.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 2.2.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 2.2.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 2.2.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 2.2.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Muda (< 15 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 2.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 2.3.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 2.3.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 2.3.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 2.3.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014
  • 9. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  vii 2.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 2.4.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 2.4.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 2.4.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 2.4.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut (> 60 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 2.5 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 - 2014 Tabel 2.5.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 2.5.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 2.5.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 2.5.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Lanjut Risti (> 70 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 Lampiran 3 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur Lahir Hidup, Bayi, Batita, Anak Balita, Balita dan Provinsi Tahun 2011 – 2014 3.1 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 3.1.1 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 3.1.2 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 3.1.3 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 3.1.4 Estimasi Jumlah Lahir Hidup Menurut Provinsi Tahun 2014
  • 10.  viii                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 3.2 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 3.2.1 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 3.2.2 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 3.2.3 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 3.2.4 Estimasi Jumlah Bayi (0 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 3.3 Estimasi Jumlah Batita (0-2 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 3.3.1 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 3.3.2 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 3.3.3 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 3.3.4 Estimasi Jumlah Penduduk Usia Produktif (15-64 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 3.4 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 3.4.1 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 3.4.2 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 3.4.3 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 3.4.4 Estimasi Jumlah Anak Balita (1-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 3.5 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 - 2014 Tabel 3.5.1 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 3.5.2 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 3.5.3 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 3.5.4 Estimasi Jumlah Balita (0-4 Tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014
  • 11. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  ix Lampiran 4 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur Wanita Usia Subur, Ibu dan Provinsi Tahun 2011 – 2014 4.1 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 4.1.1 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 4.1.2 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 4.1.3 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 4.1.4 Estimasi Jumlah Wanita Usia Subur (15-49 tahun) dan WUS Imunisasi Menurut Provinsi Tahun 2014 4.2 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 4.2.1 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 4.2.2 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 4.2.3 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 4.2.4 Estimasi Jumlah Ibu Hamil, Ibu Bersalin dan Ibu Menyusui Menurut Provinsi Tahun 2014 Lampiran 5 Estimasi Jumlah Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan Menurut Kelompok Umur Anak Prasekolah, Anak Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun), Anak Usia SD (7-12 tahun) dan Provinsi Tahun 2011 – 2014 5.1 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 5.1.1 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi Tahun 2011
  • 12.  x                                       Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 Tabel 5.1.2 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 5.1.3 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 5.1.4 Estimasi Jumlah Anak Prasekolah Menurut Provinsi Tahun 2014 5.2 Estimasi Jumlah Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 5.2.1 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 5.2.2 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 5.2.3 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 5.2.4 Estimasi Jumlah Anak Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat (7 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 5.3 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 – 2014 Tabel 5.3.1 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2011 Tabel 5.3.2 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2012 Tabel 5.3.3 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2013 Tabel 5.3.4 Estimasi Jumlah Anak Usia SD/Setingkat (7-12 tahun) Menurut Provinsi Tahun 2014 ***
  • 13. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   1                                     Pemikiran modern mengenai pembangunan telah menempatkan kembali manusia sebagai subyek atau pusat dari proses pembangunan. Tujuan utama dari pembangunan adalah menciptakan lingkungan yang memungkinkan bagi penduduknya untuk menikmati umur panjang, sehat dan menjalankan kehidupan yang produktif. Penduduk sebagai determinan pembangunan harus mendapat perhatian yang tinggi. Program pembangunan, termasuk pembangunan di bidang kesehatan yang akan dilakukan, harus didasarkan pada dinamika kependudukan. Pembangunan kesehatan merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Pencapaian derajat kesehatan yang optimal bukan hanya menjadi tanggung jawab dari sektor kesehatan saja, namun sektor terkait lainnya seperti sektor pendidikan, sektor ekonomi, sektor sosial dan pemerintahan juga memiliki peranan yang cukup besar. Upaya pembangunan di bidang kesehatan tercermin dalam program kesehatan melalui upaya promotif, preventif, kuratif maupun rehabilitatif. Untuk mendukung upaya tersebut diperlukan ketersediaan data mengenai penduduk sebagai sasaran program pembangunan kesehatan. Penduduk sasaran program pembangunan kesehatan sangatlah beragam, sesuai dengan karakteristik kelompok umur tertentu atau didasarkan pada kondisi siklus kehidupan yang terjadi. Beberapa upaya program kesehatan memiliki sasaran ibu hamil, ibu melahirkan, dan ibu nifas; sedangkan BAB I. PENDAHULUAN
  • 14. 2                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 beberapa program lainnya dengan penduduk sasaran terfokus pada kelompok umur tertentu, meliputi : bayi, batita, balita, anak balita, anak usia sekolah SD, wanita usia subur, penduduk produktif, usia lanjut dan lain-lain. Walaupun sasaran program pembangunan kesehatan memiliki arti penting bagi pengelola program di semua jenjang manajemen, namun dalam kenyataannya seringkali mengalami kesulitan untuk mendapatkan besaran angka sasaran tersebut. Hal ini dapat disebabkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) sebagai institusi yang berwenang dalam penyediaan data kependudukan, biasanya hanya dapat menyediakan data kependudukan yang bersifat umum dan sangat terbatas, sesuai dengan hasil dari Sensus Penduduk, Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) dan Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas). Dalam upaya mendukung penyelenggaraan program pembangunan kesehatan, Pusat Data dan Informasi (dipandu Badan Pusat Statistik) memfasilitasi para pengelola program kesehatan dengan menyediakan data perkiraan jumlah penduduk sasaran program pembangunan kesehatan. Data ini disususun berdasarkan hasil Sensus Penduduk Tahun 2010. Pemanfaatan data perkiraan penduduk sasaran program ini untuk memenuhi kebutuhan yang relatif mendesak, khususnya dalam penyusunan rencana program pembangunan kesehatan, baik di pusat maupun di daerah (provinsi).
  • 15. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   3                                     A. Pengertian Penduduk sasaran program pembangunan kesehatan adalah jumlah penduduk menurut karakteristik kelompok umur tertentu atau didasarkan pada kondisi siklus kehidupan yang terjadi dan merupakan target sasaran program pembangunan kesehatan. Kelompok sasaran program menurut karakteristik tertentu meliputi ibu hamil, ibu melahirkan dan ibu nifas, sedangkan sasaran program menurut kelompok umur, meliputi usia bayi, batita, balita, usia sekolah SD/setingkat, wanita usia subur, usia produktif, usia lanjut dan lain-lain. Untuk mendapatkan pemahaman yang sama, dalam buku ini dilengkapi dengan beberapa pengertian tentang penduduk sasaran program serta istilah-istilah demografi yang terkait serta cara-cara perhitungannya. 1. Sensus Sensus adalah keseluruhan proses pengumpulan (collecting), menghimpun dan menyusun (compiling), dan menerbitkan data-data demografi, ekonomi, dan sosial yang menyangkut semua orang pada waktu tertentu di suatu negara atau suatu wilayah tertentu. Konsep yang dipakai di negara kita adalah kombinasi dari konsep de facto (mencatat orang-orang yang BAB II PENGERTIAN DAN PEMANFAATAN DATA PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
  • 16. 4                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 berada di tempat pada saat pencacahan) dan de jure (mencatat semua orang berdasarkan tempat tinggal/alamat). Sensus penduduk biasanya dilakukan setiap 10 tahun sekali dan dilaksanakan pada tahun yang berakhiran dengan angka 0 (nol), seperti tahun 1990, 2000, dan 2010. 2. Penduduk Penduduk Indonesia/daerah adalah orang yang berdomisili di wilayah Republik Indonesia/daerah tersebut selama 6 bulan atau lebih dan mereka yang berdomisili kurang dari 6 bulan tetapi bertujuan untuk menetap. 3. Laju Pertumbuhan Penduduk Laju pertumbuhan penduduk adalah angka yang menunjukkan perubahan jumlah penduduk di suatu wilayah tertentu pada waktu tertentu dibandingkan dengan jumlah penduduk pada waktu sebelumnya. Biasanya dalam satuan persen per tahun. 4. Proyeksi Penduduk Proyeksi adalah perhitungan jumlah penduduk pada tahun yang akan datang berdasarkan perkiraan perubahan fertilitas, mortalitas, dan migrasi berdasarkan hasil dari pendataan penduduk yang berasal dari Sensus Penduduk atau SUPAS. 5. Data Sensus Penduduk Data sensus penduduk adalah data yang diperoleh dengan cara mencatat semua penduduk yang ada di wilayah/negara tertentu.
  • 17. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   5                                     6. Data Proyeksi Penduduk Data proyeksi penduduk adalah data yang didapatkan dengan cara proyeksi yang berdasarkan pada hasil sensus penduduk. 7. Kelompok Penduduk Sasaran Program  Ibu hamil adalah ibu yang mengandung sampai usia kehamilan 42 minggu.  Ibu melahirkan adalah semua wanita yang mengalami proses kelahiran bayi yang dikandung dengan usia kehamilan cukup bulan tanpa memperhitungkan cara kelahirannya.  Ibu nifas adalah ibu yang telah melahirkan 6 jam pasca persalinan sampai dengan 42 hari.  Wanita Usia Subur adalah semua wanita yang telah memasuki usia antara 15-49 tahun tanpa memperhitungkan status perkawinannya.  Sasaran menurut kelompok umur adalah sekelompok penduduk yang telah memasuki umur tertentu (tahun atau bulan) dan menjadi sasaran pelayanan program kesehatan: o Bayi adalah sekelompok penduduk yang berusia < 1 tahun (0 tahun) atau penduduk yang belum merayakan ulang tahunnya yang pertama (0 – 11 bulan) . o Batita adalah sekelompok penduduk yang berusia < 3 tahun (0 – 2 tahun) atau penduduk yang belum merayakan ulang tahunnya yang ketiga (0 – 35 bulan). o Balita adalah sekelompok penduduk yang berusia < 5 tahun (0 – 4 tahun) atau penduduk yang belum
  • 18. 6                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 merayakan ulang tahunnya yang kelima (0 – 59 bulan). o Penduduk usia produktif adalah penduduk yang berumur 15 - 64 tahun. o Penduduk usia lanjut adalah sekelompok penduduk yang telah berusia > 60 tahun (kesepakatan Kementerian Sosial yang dirujuk lintas sektor).  Penduduk usia lanjut dikelompokkan menjadi sebagai berikut: o Kelompok usia prasenilis (45 - 59 tahun). o Kelompok usia lanjut (60 tahun ke atas). o Kelompok usia lanjut risiko tinggi (70 tahun ke atas), atau usia 60 tahun ke atas dengan masalah kesehatan. B. Pemanfaatan Data Penduduk Sasaran Program Data penduduk sasaran program sangat diperlukan bagi pengelola program terutama untuk menyusun perencanaan (tahunan, lima tahunan) serta evaluasi hasil pencapaian upaya kesehatan yang telah dilaksanakan. Dalam perencanaan biasanya diperlukan untuk menghitung sasaran, menyusun rencana kegiatan serta kebutuhan sumber daya dalam pelaksanaan kegiatan. Secara umum penduduk sasaran program kesehatan dapat dikelompokkan menjadi dua bagian yaitu: (1) Kelompok sasaran menurut umur dan jenis kelamin. Sasaran menurut umur biasanya dikelompokkan sesuai dengan faktor risiko kehidupannya.
  • 19. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   7                                     (2) Kelompok sasaran menurut kondisi ibu dikaitkan dengan siklus kehidupan wanita. Sasaran menurut siklus kehidupan wanita meliputi kehamilan, kelahiran dan masa nifas. Tabel 1 Pengelompokkan Penduduk Sasaran Program dan Sumber Datanya No Sasaran Program Kelompok Umur/ Perhitungan Sumber Data 1. Jumlah Penduduk semua umur Sensus/Registrasi/ Proyeksi 2. Bayi < 1 th (0 – 11 bln) Registrasi/Proyeksi 3. Batita (Bawah Tiga Tahun) < 3 th (0 – 2 th) Registrasi/Proyeksi 4. Anak Balita 1 – 4 th Registrasi/Proyeksi 5. Balita (Bawah Lima Tahun) < 5 th (0 – 4 th) Registrasi/Proyeksi 6. Usia Pra Sekolah 5 – 6 th Registrasi/Proyeksi 7. Usia Kelas 1 SD/setingkat 7 th Registrasi/Proyeksi 8. Usia SD/setingkat 7 - 12 th Registrasi/Proyeksi 9. Usia Belum Produktif < 15 th Registrasi/Proyeksi 10. Usia Produktif 15 – 64 th Registrasi/Proyeksi 11. Prasenilis (Pra Usia Lanjut) 45 – 59 th Registrasi/Proyeksi 12. Usia Lanjut ≥ 60 th Registrasi/Proyeksi 13. Usia Lanjut Risiko Tinggi > 70 th Registrasi/Proyeksi 14. Wanita Usia Subur (WUS) 15 – 49 th Registrasi/Proyeksi 15. Wanita Usia Subur (WUS) Imunisasi 15 – 39 th Registrasi/Proyeksi 16. Ibu Hamil Registrasi/Proyeksi 17. Ibu Bersalin Registrasi/Proyeksi 18. Ibu Nifas Registrasi/Proyeksi
  • 20. 8                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 Penduduk sasaran program biasanya memiliki karakteristik tertentu, namun adakalanya beberapa program memiliki penduduk sasaran yang sama sebagaimana terlihat dalam Tabel 2 berikut ini. Tabel 2 Pemanfaatan Kelompok Sasaran Program Kesehatan No Kelompok Sasaran Program Program 1. Jumlah Penduduk Semua program/unit 2. Bayi Imunisasi, Kes. Anak, Gizi, 3. Batita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi 4. Balita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi 5. Anak Balita Imunisasi, Kes. Anak, Gizi 6. Usia Pra Sekolah Imunisasi, Kes. Anak, Gizi 7. Usia Sekolah SD Imunisasi, UKS, Gizi 8. Wanita Usia Subur (WUS) Kes Ibu, Imunisasi, Gizi, KB 9. Wanita Usia Subur Imun (WUS Imun) Kes Ibu, Imunisasi, Gizi, KB 10. Usia Produktif Kes. Reproduksi, Kes. Kerja, KB 11. Prasenilis (Pra Usila) Kes. Reproduksi, Kes. Jiwa, dll. 12. Usia Lanjut Kesehatan Usila 13. Usia Lanjut Risiko Tinggi Kesehatan Usila 14. Ibu Hamil Kes Keluarga, KB, Imunisasi 15. Ibu Bersalin Kesehatan Keluarga 16. Ibu Nifas Kesehatan Keluarga
  • 21. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   9                                     Data penduduk sasaran program diperlukan dari penyusunan rencana kegiatan tahunan sampai evaluasi hasil kegiatan. Data penduduk sasaran program kesehatan merupakan bagian dari data kependudukan yang dikelola oleh Badan Pusat Statistik, namun ketersediaan data biasanya sangat terbatas atau kurang sesuai dengan kebutuhan data penduduk sasaran program kesehatan. Tuntutan untuk mendapatkan data penduduk sasaran program secara akurat tidak mudah untuk terpenuhi dikarenakan perubahan penduduk yang dinamis. Hal ini disebabkan tersedianya fasilitas transportasi yang dapat memberikan kemudahan bagi penduduk untuk melakukan mobilisasi antar wilayah. Oleh karena itu diharapkan setidaknya tersedia suatu metoda yang dapat digunakan untuk menghitung penduduk sasaran program kesehatan yang mendekati keadaan di lapangan dan secara ilmiah dapat dipertanggungjawabkan.
  • 22. 10                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 A. Data Dasar Kependudukan Perhitungan jumlah penduduk sasaran program pembangunan kesehatan dapat menggunakan data dasar yang telah ada di BPS seperti hasil Sensus Penduduk, SUPAS, Susenas, atau registrasi vital penduduk yang dilakukan oleh masing-masing pemerintah daerah, juga dapat menggunakan angka indeks tertentu yang didasarkan atas asumsi hasil penelitian. Cara memperoleh data dasar kependudukan tersebut sangat berbeda. Menurut aspek waktu, sensus penduduk dan SUPAS dilaksanakan periode sepuluh tahunan. Sensus dilaksanakan pada tahun yang berakhiran dengan angka 0 (nol) sedangkan SUPAS dilaksanakan pada tahun yang berakhiran dengan angka 5 (lima). Susenas dilaksanakan setiap tahun, sedangkan registrasi dilaksanakan setiap ada perubahan variabel kependudukan dan dilaporkan secara bulanan. Menurut aspek cakupan wilayah, sensus penduduk dan registrasi mencakup keseluruhan penduduk, sedangkan SUPAS dan Susenas dilaksanakan hanya pada sebagian penduduk dengan menggunakan sampel. Data kependudukan hasil SUPAS dan Susenas dapat menyediakan data penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin dan biasanya harus melalui konversi terhadap BAB III PERHITUNGAN PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN
  • 23. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   11                                   populasinya. Berdasar besaran sampel yang diambil, SUPAS memiliki jumlah sampel yang lebih besar sehingga data yang dihasilkannya dapat lebih dipercaya dibandingkan dengan data hasil Susenas. Kelebihan data Susenas karena dilaksanakan setiap tahun sehingga dapat menyediakan data sasaran program secara teratur setiap tahun. Kelemahannya karena sumber datanya adalah sampel dengan jumlah yang relatif kecil dibandingkan sampel pada SUPAS, maka dalam penghitungan sasaran program kesehatan membutuhkan ketelitian terutama dalam mengkonversikan populasinya. Registrasi vital penduduk juga merupakan sumber data untuk menghitung penduduk sasaran program. Pada tingkat kecamatan data hasil registrasi sangat diperlukan, karena akan langsung berhubungan dengan data individu sasaran program. Pada perencanaan tingkat kabupaten/kota dan provinsi, data registrasi kurang tepat dipakai karena faktor kecepatan pendataan dan pengolahannya di tingkat kabupaten/kota dan provinsi. Hal ini sering terjadi pada saat pendataan sasaran program berjenjang, karena faktor waktu pelaporan dari kecamatan ke kabupaten dan propinsi maka umur individu sasaran program sudah berubah. Maka untuk mengatasinya, perlu kombinasi antara registrasi dan proyeksi berdasarkan hasil sensus penduduk, SUPAS, Susenas, dan registrasi penduduk itu sendiri. Dari keempat sumber data dasar kependudukan tersebut, sensus penduduk merupakan sumber data utama yang paling lengkap dalam bentuk umur tunggal dan terinci menurut jenis kelamin, kondisi wilayah hingga tingkat administrasi yang paling kecil.
  • 24. 12                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 B. Perhitungan Penduduk Sasaran Program Berdasarkan sumber data dasar kependudukan, dapat dipastikan bahwa untuk menyediakan kebutuhan data penduduk sasaran program setiap tahun sangat sulit dipenuhi, padahal data dimaksud sangat diperlukan untuk berbagai kepentingan. Salah satu unsur penting dalam perhitungan penduduk sasaran program adalah jumlah penduduk di masa mendatang. Jumlah penduduk di masa mendatang diketahui dengan menggunakan metode proyeksi. Metode proyeksi penduduk yang digunakan adalah metode geometris. Metode geometris menggunakan prinsip keajegan pada parameter dasar demografi yaitu parameter fertilitas, mortalitas, dan migrasi secara agregat melalui jumlah total penduduk. Metode geometris lebih mudah dilakukan dengan mengkaji pertumbuhan penduduk di dua atau lebih titik waktu yang berbeda. Metode geometris adalah metode yang paling sederhana, tidak harus tersedia data komponen pertumbuhan penduduk, dengan rumus sebagai berikut. 1) Geometric Rate of Growth. Metode Geometris berasumsi bahwa laju/angka pertumbuhan penduduk bersifat konstan setiap tahunnya. Rumus: Pt = Po (1 + r)t Dimana Pt = Jumlah penduduk pada tahun n Po = Jumlah penduduk pada tahun awal r = Angka pertumbuhan penduduk t = Jangka waktu dalam tahun
  • 25. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   13                                   2) Exponential Rate of Growth Model ini berasumsi bahwa pertumbuhan penduduk berlangsung terus-menerus (continuous) setiap hari dengan angka pertumbuhan konstan. Pt = Poeet Dimana Pt = jumlah penduduk pada tahun n atau t Po = jumlah penduduk pada tahun awal r = Angka pertumbuhan penduduk t = Waktu dalam tahun e = Bilangan pokok dari sistem logaritma natural yang besarnya sama dengan 2,7182818 B.1. Penduduk Sasaran Program Satuan Tahun Penghitungan penduduk sasaran program dalam umur satuan tahun ini menggunakan data Sensus Penduduk Tahun 2010 yang bersumber dari BPS. Secara umum tahapan penghitungan penduduk sasaran program adalah sebagai berikut: Jumlah penduduk dihitung berdasarkan laju pertumbuhan penduduk, dihitung dengan menggunakan rumus Geometric Rate of Growth yang berarti bahwa laju pertumbuhan penduduk konstan per tahun. Proporsi penduduk untuk kelompok umur bersumber dari hasil Sensus Penduduk tahun 2010 yang bersumber dari BPS. Hal yang sama juga berlaku dalam perhitungan proporsi penduduk untuk sasaran program.
  • 26. 14                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 B.2. Penduduk Sasaran Program dalam Kondisi Tertentu Penduduk sasaran program kesehatan dalam kondisi tertentu meliputi ibu hamil, ibu melahirkan, dan ibu nifas. Perkiraan jumlah untuk sasaran program tersebut pada saat ini masih menggunakan koefisien tertentu yang sumbernya dari WHO dan dipergunakan secara umum untuk seluruh wilayah provinsi. 1. Ibu Hamil Tidak semua kehamilan yang terjadi berakhir dengan kelahiran hidup sehingga jumlah ibu melahirkan lebih kecil dari pada jumlah ibu hamil. Demikian juga tidak semua peristiwa persalinan berhasil melahirkan bayi (lahir hidup). Formula untuk memperkirakan jumlah ibu hamil dalam suatu wilayah belum ada yang pasti, namun karena untuk kebutuhan proram, maka dapat dilakukan penghitungan secara tidak langsung dengan estimasi. Memperkirakan jumlah ibu hamil menggunakan angka koefisien dari WHO sebesar 1,10 dari kelahiran hidup. Dasar perhitungan menggunakan jumlah penduduk usia 0 tahun yang didapatkan dari BPS. Contoh perhitungan: Jumlah penduduk 0 tahun (bayi) = 100 Risiko kematian bayi ( AKB) = 30 per 1.000 kh (3 per 100 kh) - Jumlah perkiraan bayi lahir hidup = (100/97) X 100 = 103 - Jumlah perkiraan ibu melahirkan = 1,05 x 103 = 108 orang - Jumlah perkiraan ibu hamil = 1,10 x 103 = 113 orang
  • 27. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   15                                   2. Ibu Melahirkan Jumlah kelahiran hidup dapat dihitung dari proporsi penduduk usia 0 tahun. Jumah kelahiran hidup disuatu wilayah dengan memperhitungkan tinggi rendahnya angka kematian bayi (peluang/risiko). Angka kematian bayi diklasifikasikan kedalam 3 kelas, yaitu rendah, sedang, dan tinggi. Penentuan klasifikasi angka kematian bayi ini didasarkan atas hasil SDKI 2007. Untuk memperkirakan jumlah ibu melahirkan menggunakan angka koefisien dari WHO sebesar 1,05 dari kelahiran hidup. Sedangkan jumlah kelahiran hidup dapat dihitung dari proporsi penduduk usia 0 tahun. Contoh perhitungan: Jumlah penduduk 0 tahun (bayi) = 100 Risiko kematian bayi ( AKB) = 30 per 1.000 kh (3 per 100 kh) - Jumlah perkiraan bayi lahir hidup = (100/97) X 100 = 103 - Jumlah perkiraan ibu melahirkan = 1,05 x 103 = 108 orang - Jumlah perkiraan ibu hamil = 1,10 x 103 = 113 orang 3. Ibu Nifas Memperkirakan jumlah ibu nifas menggunakan asumsi bahwa semua proses kelahiran (lahir mati dan lahir hidup) akan melewati masa nifas, namun demikian oleh karena angka kelahiran mati belum diketahui dengan jelas maka jumlah ibu nifas dianggap sama dengan jumlah ibu melahirkan.
  • 28. 16                                     Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 Salah satu permasalahan yang dihadapi saat ini adalah belum ada kesepakatan dalam penentuan jumlah penduduk sasaran program. Kita berharap agar penentuan target sasaran program ini dapat disepakati bersama oleh para pengelola program melalui satu pintu, dalam hal ini disepakati bersama dan diputuskan oleh manager tertinggi di dalam wilayah itu. Melalui buku ini diharapkan dapat membantu para petugas kesehatan untuk menghitung target sasaran program. BAB III PENUTUP
  • 29. Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 – 2014                                   17                                   Bappenas – BPS dan UNFPA. 2005. Proyeksi Penduduk Indonesia 2000 – 2025. Jakarta. Badan Pusat Statistik (BPS). 2007. Proyeksi Penduduk Tahun 2000 – 2010. Jakarta. Bagoes Mantra, Ida, Prof, Ph.D. 2003. Demografi Umum. Pustaka Pelajar. Jakarta Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi UI. 2000. Dasar – Dasar Demografi, Edisi 2000. Jakarta. Mudjihardjo, Drs, MKes. 2000. Evaluasi Registrasi Penduduk untuk Mendukung Program – Program Kesehatan Tingkat Kabupaten: Contoh Kasus Kabupaten Kebumen Tahun 1999. Jakarta. DAFTAR PUSTAKA
  • 30. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 121.413.414 119.768.768 241.182.182 2 Bayi 0 Tahun 2.292.040 2.170.522 4.462.562 3 Batita 0 - 2 Tahun 6.996.072 6.615.306 13.611.378 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.540.519 9.006.793 18.547.312 5 Balita 0 - 4 Tahun 11.832.571 11.177.303 23.009.874 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.767.072 4.492.316 9.259.388 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.431.569 2.290.348 4.721.917 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.527.658 13.688.580 28.216.238 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 35.814.766 33.804.045 69.618.811 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 80.139.422 79.236.617 159.376.039 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 17.556.426 17.000.769 34.557.195 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.413.472 9.898.583 18.312.055 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.184.589 4.215.102 7.399.691 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 66.147.746 66.147.746 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 50.716.395 50.716.395 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.060.637 5.060.637 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.830.608 4.830.608 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.830.608 4.830.608 19 Lahir Hidup 2.362.928 2.237.654 4.600.582 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.1.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN INDONESIA Jenis Kelamin Sasaran ProgramNo. Kelompok Umur/Formula Jumlah TAHUN 2011
  • 31. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 123.222.475 121.553.322 244.775.797 2 Bayi 0 Tahun 2.326.188 2.202.866 4.529.054 3 Batita 0 - 2 Tahun 7.100.313 6.713.875 13.814.188 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.682.675 9.140.992 18.823.667 5 Balita 0 - 4 Tahun 12.008.878 11.343.843 23.352.721 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.838.097 4.559.256 9.397.353 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.467.785 2.324.493 4.792.278 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.744.113 13.892.547 28.636.660 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 36.348.423 34.307.709 70.656.132 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 81.333.498 80.417.245 161.750.743 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 17.818.017 17.254.080 35.072.097 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.538.832 10.046.073 18.584.905 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.232.037 4.277.909 7.509.946 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 67.133.347 67.133.347 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 51.472.069 51.472.069 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.136.041 5.136.041 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.902.585 4.902.585 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.902.585 4.902.585 19 Lahir Hidup 2.398.131 2.270.994 4.669.125 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.1.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN INDONESIA TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014 
  • 32. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 125.058.484 123.364.472 248.422.956 2 Bayi 0 Tahun 2.360.851 2.235.686 4.596.537 3 Batita 0 - 2 Tahun 7.206.110 6.813.909 14.020.019 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.826.945 9.277.194 19.104.139 5 Balita 0 - 4 Tahun 12.187.810 11.512.866 23.700.676 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.910.185 4.627.189 9.537.374 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.504.571 2.359.109 4.863.680 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 14.963.805 14.099.541 29.063.346 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 36.890.004 34.818.903 71.708.907 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 82.545.369 81.615.459 164.160.828 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 18.083.505 17.511.166 35.594.671 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.666.060 10.195.760 18.861.820 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.280.197 4.341.648 7.621.845 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 68.133.634 68.133.634 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 52.239.003 52.239.003 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.212.568 5.212.568 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 4.975.633 4.975.633 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 4.975.633 4.975.633 19 Lahir Hidup 2.433.864 2.304.828 4.738.692 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.1.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN INDONESIA No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TAHUN 2013
  • 33. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 126.921.864 125.202.594 252.124.458 2 Bayi 0 Tahun 2.396.024 2.269.001 4.665.025 3 Batita 0 - 2 Tahun 7.313.483 6.915.434 14.228.916 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 9.973.365 9.415.426 19.388.791 5 Balita 0 - 4 Tahun 12.369.408 11.684.408 24.053.816 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 4.983.345 4.696.136 9.679.481 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 2.541.878 2.394.269 4.936.147 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 15.186.763 14.309.627 29.496.390 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 37.439.660 35.337.708 72.777.368 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 83.775.296 82.831.529 166.606.825 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 18.352.949 17.772.083 36.125.032 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 8.795.184 10.347.677 19.142.861 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 3.329.069 4.406.341 7.735.410 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 69.148.825 69.148.825 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 53.017.364 53.017.364 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 5.290.235 5.290.235 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 5.049.770 5.049.770 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 5.049.770 5.049.770 19 Lahir Hidup 2.470.130 2.339.174 4.809.304 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.1.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN INDONESIA No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TAHUN 2014
  • 34. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.277.892 2.275.323 4.553.215 2 Bayi 0 Tahun 49.486 46.726 96.212 3 Batita 0 - 2 Tahun 154.352 145.774 300.126 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 207.320 195.943 403.263 5 Balita 0 - 4 Tahun 256.814 242.661 499.475 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 95.031 89.945 184.976 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 49.135 46.508 95.643 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 298.726 282.727 581.453 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 747.833 708.127 1.455.960 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.455.258 1.468.014 2.923.272 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 271.935 267.952 539.887 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 118.692 149.380 268.072 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 42.585 61.417 104.002 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.264.604 1.264.604 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.013.076 1.013.076 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 107.966 107.966 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 103.058 103.058 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 103.058 103.058 19 Lahir Hidup 50.483 47.668 98.151 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010   Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.2.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI ACEH No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah TAHUN 2011
  • 35. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.306.988 2.305.385 4.612.373 2 Bayi 0 Tahun 50.099 47.306 97.405 3 Batita 0 - 2 Tahun 156.235 147.559 303.794 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 209.821 198.321 408.142 5 Balita 0 - 4 Tahun 259.929 245.618 505.547 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 96.181 91.042 187.223 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 49.736 47.082 96.818 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 302.432 286.271 588.703 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 757.051 716.925 1.473.976 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.473.920 1.487.547 2.961.467 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 275.670 271.868 547.538 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 120.441 151.735 272.176 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.234 62.410 105.644 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.280.946 1.280.946 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.025.872 1.025.872 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 109.302 109.302 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 104.334 104.334 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 104.334 104.334 19 Lahir Hidup 51.107 48.258 99.365 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010   TABEL 1.2.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI ACEH Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 36. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.336.235 2.335.639 4.671.874 2 Bayi 0 Tahun 50.714 47.889 98.603 3 Batita 0 - 2 Tahun 158.126 149.352 307.478 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 212.333 200.707 413.040 5 Balita 0 - 4 Tahun 263.056 248.587 511.643 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 97.337 92.144 189.481 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 50.340 47.658 97.998 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 306.155 289.832 595.987 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 766.308 725.766 1.492.074 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.492.680 1.507.208 2.999.888 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 279.431 275.820 555.251 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 122.207 154.117 276.324 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.891 63.416 107.307 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.297.379 1.297.379 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.038.732 1.038.732 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 110.644 110.644 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 105.615 105.615 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 105.615 105.615 19 Lahir Hidup 51.734 48.851 100.585 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.2.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI ACEH TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 37. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.365.626 2.366.079 4.731.705 2 Bayi 0 Tahun 51.333 48.474 99.807 3 Batita 0 - 2 Tahun 160.025 151.152 311.177 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 214.852 203.103 417.955 5 Balita 0 - 4 Tahun 266.194 251.569 517.763 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 98.496 93.249 191.745 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 50.946 48.237 99.183 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 309.893 293.411 603.304 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 775.602 734.645 1.510.247 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.511.535 1.526.993 3.038.528 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 283.218 279.810 563.028 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 123.990 156.528 280.518 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 44.554 64.435 108.989 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.313.901 1.313.901 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.051.652 1.051.652 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 111.991 111.991 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 106.901 106.901 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 106.901 106.901 19 Lahir Hidup 52.363 49.447 101.810 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.2.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI ACEH Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 38. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.550.849 6.567.478 13.118.327 2 Bayi 0 Tahun 146.457 140.411 286.868 3 Batita 0 - 2 Tahun 444.403 423.381 867.784 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 605.082 572.741 1.177.823 5 Balita 0 - 4 Tahun 751.544 713.147 1.464.691 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 303.007 285.086 588.093 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 151.699 142.618 294.317 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 895.520 842.437 1.737.957 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.240.897 2.117.146 4.358.043 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.096.514 4.152.012 8.248.526 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 857.167 881.178 1.738.345 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 336.241 439.307 775.548 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 123.625 184.877 308.502 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.493.921 3.493.921 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.712.727 2.712.727 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 328.621 328.621 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 313.684 313.684 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 313.684 313.684 19 Lahir Hidup 152.522 146.224 298.746 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.3.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 39. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.618.439 6.636.243 13.254.682 2 Bayi 0 Tahun 147.893 141.787 289.680 3 Batita 0 - 2 Tahun 448.678 427.460 876.138 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 610.825 578.191 1.189.016 5 Balita 0 - 4 Tahun 758.722 719.972 1.478.694 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 305.898 287.814 593.712 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 153.165 144.002 297.167 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 904.341 850.772 1.755.113 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.262.771 2.137.881 4.400.652 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.139.041 4.195.825 8.334.866 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 866.964 891.491 1.758.455 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 340.445 444.957 785.402 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 125.233 187.339 312.572 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.529.994 3.529.994 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.739.945 2.739.945 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 331.834 331.834 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 316.751 316.751 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 316.751 316.751 19 Lahir Hidup 154.013 147.654 301.667 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.3.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah PROVINSI SUMATERA UTARA
  • 40. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.686.105 6.705.126 13.391.231 2 Bayi 0 Tahun 149.327 143.165 292.492 3 Batita 0 - 2 Tahun 452.951 431.537 884.488 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 616.563 583.635 1.200.198 5 Balita 0 - 4 Tahun 765.894 726.792 1.492.686 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 308.786 290.541 599.327 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 154.632 145.385 300.017 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 913.162 859.108 1.772.270 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.284.638 2.158.616 4.443.254 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.181.621 4.239.722 8.421.343 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 876.798 901.855 1.778.653 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 344.678 450.651 795.329 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 126.853 189.823 316.676 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.566.110 3.566.110 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.767.175 2.767.175 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 335.046 335.046 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 319.817 319.817 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 319.817 319.817 19 Lahir Hidup 155.503 149.084 304.587 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.3.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 41. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 6.753.829 6.774.108 13.527.937 2 Bayi 0 Tahun 150.762 144.542 295.304 3 Batita 0 - 2 Tahun 457.220 435.612 892.832 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 622.292 589.072 1.211.364 5 Balita 0 - 4 Tahun 773.059 733.606 1.506.665 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 311.671 293.264 604.935 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 156.097 146.768 302.865 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 921.980 867.444 1.789.424 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 2.306.494 2.179.344 4.485.838 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 4.224.241 4.283.690 8.507.931 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 886.670 912.266 1.798.936 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 348.939 456.388 805.327 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 128.486 192.328 320.814 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.602.259 3.602.259 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.794.408 2.794.408 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 338.258 338.258 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 322.883 322.883 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 322.883 322.883 19 Lahir Hidup 156.993 150.514 307.507 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.3.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA UTARA Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 42. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.434.870 2.474.488 4.909.358 2 Bayi 0 Tahun 51.684 49.592 101.276 3 Batita 0 - 2 Tahun 154.466 146.417 300.883 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 210.517 197.365 407.882 5 Balita 0 - 4 Tahun 262.233 246.924 509.157 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 108.731 101.264 209.995 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 54.604 50.920 105.524 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 328.898 308.083 636.981 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 806.841 758.658 1.565.499 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.515.399 1.548.525 3.063.924 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 351.712 365.482 717.194 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 169.068 228.692 397.760 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 68.590 111.230 179.820 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.262.075 1.262.075 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 967.878 967.878 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 116.016 116.016 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 110.743 110.743 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 110.743 110.743 19 Lahir Hidup 53.824 51.645 105.469 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.4.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 43. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.465.519 2.506.643 4.972.162 2 Bayi 0 Tahun 52.313 50.198 102.511 3 Batita 0 - 2 Tahun 156.320 148.181 304.501 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 213.015 199.720 412.735 5 Balita 0 - 4 Tahun 265.362 249.883 515.245 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 110.027 102.478 212.505 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 55.261 51.538 106.799 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 332.914 311.882 644.796 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 816.628 767.930 1.584.558 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.534.544 1.568.800 3.103.344 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 356.507 370.707 727.214 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 171.554 232.216 403.770 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 69.636 112.988 182.624 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.278.133 1.278.133 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 979.910 979.910 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 117.429 117.429 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 112.091 112.091 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 112.091 112.091 19 Lahir Hidup 54.479 52.275 106.754 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.4.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA BARAT Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 44. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.496.318 2.538.993 5.035.311 2 Bayi 0 Tahun 52.946 50.806 103.752 3 Batita 0 - 2 Tahun 158.181 149.952 308.133 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 215.523 202.084 417.607 5 Balita 0 - 4 Tahun 268.501 252.854 521.355 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 111.327 103.697 215.024 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 55.922 52.158 108.080 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 336.947 315.697 652.644 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 826.453 777.243 1.603.696 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.553.784 1.589.202 3.142.986 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 361.336 375.977 737.313 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 174.065 235.779 409.844 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 70.694 114.767 185.461 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.294.275 1.294.275 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 991.998 991.998 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 118.847 118.847 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 113.445 113.445 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 113.445 113.445 19 Lahir Hidup 55.136 52.907 108.043 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.4.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 45. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.527.260 2.571.530 5.098.790 2 Bayi 0 Tahun 53.581 51.417 104.998 3 Batita 0 - 2 Tahun 160.049 151.729 311.778 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 218.037 204.455 422.492 5 Balita 0 - 4 Tahun 271.651 255.836 527.487 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 112.631 104.921 217.552 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 56.583 52.781 109.364 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 340.996 319.530 660.526 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 836.315 786.594 1.622.909 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.573.114 1.609.726 3.182.840 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 366.197 381.295 747.492 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 176.600 239.382 415.982 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 71.764 116.567 188.331 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.310.498 1.310.498 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.004.139 1.004.139 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 120.270 120.270 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 114.803 114.803 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 114.803 114.803 19 Lahir Hidup 55.795 53.541 109.336 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.4.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA BARAT Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 46. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 2.953.322 2.780.399 5.733.721 2 Bayi 0 Tahun 66.022 61.960 127.982 3 Batita 0 - 2 Tahun 204.927 193.057 397.984 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 277.678 262.396 540.074 5 Balita 0 - 4 Tahun 343.712 324.345 668.057 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 136.469 128.923 265.392 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 66.891 63.084 129.975 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 380.426 358.444 738.870 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 977.593 921.763 1.899.356 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.904.851 1.783.267 3.688.118 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 337.406 294.275 631.681 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 116.087 117.740 233.827 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 38.683 44.088 82.771 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.578.619 1.578.619 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.275.233 1.275.233 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 145.098 145.098 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 138.503 138.503 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 138.503 138.503 19 Lahir Hidup 68.048 63.860 131.907 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.5.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI RIAU TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 47. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.056.729 2.878.701 5.935.430 2 Bayi 0 Tahun 68.304 64.102 132.406 3 Batita 0 - 2 Tahun 211.971 199.700 411.671 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 287.187 271.393 558.580 5 Balita 0 - 4 Tahun 355.503 335.485 690.988 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 141.148 133.351 274.499 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 69.193 65.261 134.454 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 393.587 370.880 764.467 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.011.331 953.642 1.964.973 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.971.661 1.846.479 3.818.140 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 349.565 305.098 654.663 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 120.379 122.227 242.606 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 40.132 45.788 85.920 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.634.041 1.634.041 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.319.624 1.319.624 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 150.110 150.110 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 143.287 143.287 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 143.287 143.287 19 Lahir Hidup 70.397 66.066 136.464 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.5.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI RIAU Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 48. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.163.482 2.980.192 6.143.674 2 Bayi 0 Tahun 70.658 66.313 136.971 3 Batita 0 - 2 Tahun 219.238 206.552 425.790 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 296.992 280.672 577.664 5 Balita 0 - 4 Tahun 367.663 346.974 714.637 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 145.974 137.918 283.892 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 71.568 67.505 139.073 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 407.166 383.710 790.876 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.046.134 986.531 2.032.665 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.040.638 1.911.748 3.952.386 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 362.136 316.290 678.426 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 124.824 126.876 251.700 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 41.634 47.550 89.184 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.691.253 1.691.253 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.365.431 1.365.431 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 155.281 155.281 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 148.223 148.223 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 148.223 148.223 19 Lahir Hidup 72.822 68.343 141.165 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.5.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI RIAU TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 49. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.273.675 3.084.961 6.358.636 2 Bayi 0 Tahun 73.087 68.593 141.680 3 Batita 0 - 2 Tahun 226.731 213.619 440.350 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 307.102 290.239 597.341 5 Balita 0 - 4 Tahun 380.202 358.822 739.024 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 150.950 142.628 293.578 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 74.017 69.820 143.837 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 421.172 396.947 818.119 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.082.030 1.020.454 2.102.484 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.111.844 1.979.131 4.090.975 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 375.133 327.862 702.995 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 129.427 131.689 261.116 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 43.190 49.376 92.566 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 1.750.304 1.750.304 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.412.692 1.412.692 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 160.615 160.615 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 153.314 153.314 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 153.314 153.314 19 Lahir Hidup 75.323 70.691 146.014 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.5.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI RIAU Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 50. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.620.275 1.549.538 3.169.813 2 Bayi 0 Tahun 33.020 31.290 64.310 3 Batita 0 - 2 Tahun 101.015 95.746 196.761 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 136.216 129.110 265.326 5 Balita 0 - 4 Tahun 169.243 160.393 329.636 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 66.711 63.131 129.842 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 33.578 31.750 65.328 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 197.941 187.332 385.273 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 496.845 470.701 967.546 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.069.174 1.020.546 2.089.720 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 212.381 191.985 404.366 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 86.301 88.725 175.026 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 31.528 35.773 67.301 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 880.979 880.979 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 698.265 698.265 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 72.911 72.911 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 69.597 69.597 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 69.597 69.597 19 Lahir Hidup 34.033 32.250 66.283 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.6.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI JAMBI TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 51. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.660.265 1.588.747 3.249.012 2 Bayi 0 Tahun 33.825 32.054 65.879 3 Batita 0 - 2 Tahun 103.457 98.067 201.524 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 139.490 132.226 271.716 5 Balita 0 - 4 Tahun 173.322 164.272 337.594 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 68.316 64.659 132.975 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 34.390 32.523 66.913 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 202.764 191.932 394.696 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 508.913 482.202 991.115 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.095.619 1.046.468 2.142.087 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 217.823 197.127 414.950 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 88.592 91.217 179.809 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 32.382 36.791 69.173 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 902.929 902.929 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 715.455 715.455 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 74.687 74.687 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 71.292 71.292 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 71.292 71.292 19 Lahir Hidup 34.861 33.036 67.897 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.6.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI JAMBI Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 52. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.701.091 1.628.796 3.329.887 2 Bayi 0 Tahun 34.646 32.833 67.479 3 Batita 0 - 2 Tahun 105.948 100.435 206.383 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 142.828 135.403 278.231 5 Balita 0 - 4 Tahun 177.481 168.229 345.710 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 69.954 66.218 136.172 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 35.219 33.311 68.530 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 207.684 196.625 404.309 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 521.223 493.938 1.015.161 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.122.620 1.072.948 2.195.568 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 223.387 202.391 425.778 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 90.940 93.772 184.712 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 33.258 37.836 71.094 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 925.340 925.340 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 733.000 733.000 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 76.500 76.500 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 73.023 73.023 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 73.023 73.023 19 Lahir Hidup 35.707 33.838 69.545 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.6.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI JAMBI TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 53. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.742.763 1.669.696 3.412.459 2 Bayi 0 Tahun 35.483 33.628 69.111 3 Batita 0 - 2 Tahun 108.489 102.850 211.339 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 146.233 138.643 284.876 5 Balita 0 - 4 Tahun 181.723 172.263 353.986 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 71.624 67.807 139.431 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 36.064 34.116 70.180 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 212.703 201.415 414.118 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 533.779 505.912 1.039.691 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 1.150.182 1.099.993 2.250.175 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 229.075 207.777 436.852 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 93.344 96.391 189.735 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 34.155 38.908 73.063 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 948.218 948.218 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 750.904 750.904 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 78.347 78.347 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 74.786 74.786 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 74.786 74.786 19 Lahir Hidup 36.568 34.656 71.225 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.6.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI JAMBI Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 54. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.860.359 3.724.004 7.584.363 2 Bayi 0 Tahun 78.149 74.111 152.260 3 Batita 0 - 2 Tahun 239.413 226.845 466.258 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 322.637 304.968 627.605 5 Balita 0 - 4 Tahun 400.793 379.071 779.864 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 159.070 149.476 308.546 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 79.568 74.715 154.283 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 467.522 441.894 909.416 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.178.722 1.114.477 2.293.199 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.538.762 2.442.310 4.981.072 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 508.289 480.760 989.049 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 223.039 250.899 473.938 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 83.503 103.527 187.030 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.082.460 2.082.460 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.638.427 1.638.427 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 174.421 174.421 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 166.493 166.493 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 166.493 166.493 19 Lahir Hidup 81.386 77.179 158.565 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.7.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 55. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.928.922 3.791.123 7.720.045 2 Bayi 0 Tahun 79.500 75.393 154.893 3 Batita 0 - 2 Tahun 243.508 230.732 474.240 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 328.112 310.156 638.268 5 Balita 0 - 4 Tahun 407.619 385.541 793.160 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 161.777 152.027 313.804 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 80.932 76.002 156.934 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 475.622 449.584 925.206 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.199.041 1.133.757 2.332.798 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.584.016 2.486.533 5.070.549 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 517.865 490.046 1.007.911 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 227.481 256.039 483.520 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 85.209 105.695 190.904 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.119.569 2.119.569 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.667.143 1.667.143 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 177.433 177.433 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 169.368 169.368 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 169.368 169.368 19 Lahir Hidup 82.790 78.512 161.303 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.7.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA SELATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 56. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.998.335 3.859.102 7.857.437 2 Bayi 0 Tahun 80.866 76.690 157.556 3 Batita 0 - 2 Tahun 247.649 234.661 482.310 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 333.648 315.402 649.050 5 Balita 0 - 4 Tahun 414.522 392.084 806.606 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 164.514 154.608 319.122 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 82.312 77.302 159.614 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 483.815 457.366 941.181 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.219.592 1.153.263 2.372.855 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.629.835 2.531.328 5.161.163 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 527.578 499.474 1.027.052 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 231.996 261.267 493.263 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 86.945 107.900 194.845 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.157.139 2.157.139 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.696.201 1.696.201 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 180.479 180.479 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 172.275 172.275 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 172.275 172.275 19 Lahir Hidup 84.211 79.861 164.072 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.7.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA SELATAN TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 57. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.068.596 3.927.939 7.996.535 2 Bayi 0 Tahun 82.249 78.002 160.251 3 Batita 0 - 2 Tahun 251.836 238.636 490.472 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 339.244 320.705 659.949 5 Balita 0 - 4 Tahun 421.499 398.699 820.198 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 167.281 157.216 324.497 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 83.707 78.617 162.324 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 492.102 465.238 957.340 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.240.375 1.172.992 2.413.367 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.676.218 2.576.693 5.252.911 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 537.428 509.042 1.046.470 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 236.584 266.586 503.170 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 88.710 110.146 198.856 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.195.170 2.195.170 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.725.601 1.725.601 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 183.561 183.561 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 175.217 175.217 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 175.217 175.217 19 Lahir Hidup 85.648 81.225 166.874 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.7.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI SUMATERA SELATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 58. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 890.868 852.411 1.743.279 2 Bayi 0 Tahun 18.019 17.061 35.080 3 Batita 0 - 2 Tahun 54.273 51.251 105.524 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 73.774 69.488 143.262 5 Balita 0 - 4 Tahun 91.801 86.542 178.343 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 36.599 34.378 70.977 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.263 17.164 35.427 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 109.767 103.681 213.448 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 273.799 258.586 532.385 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 585.101 558.101 1.143.202 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 118.668 105.026 223.694 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 49.653 52.748 102.401 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 19.468 23.262 42.730 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 481.918 481.918 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 380.040 380.040 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 40.186 40.186 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 38.359 38.359 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 38.359 38.359 19 Lahir Hidup 18.765 17.768 36.533 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.8.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI BENGKULU TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 59. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 904.705 866.625 1.771.330 2 Bayi 0 Tahun 18.297 17.327 35.624 3 Batita 0 - 2 Tahun 55.101 52.039 107.140 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 74.890 70.550 145.440 5 Balita 0 - 4 Tahun 93.194 87.869 181.063 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 37.152 34.907 72.059 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.541 17.431 35.972 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 111.457 105.313 216.770 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 277.999 262.622 540.621 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 594.207 567.474 1.161.681 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 120.599 106.958 227.557 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 50.500 53.787 104.287 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 19.813 23.725 43.538 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 489.639 489.639 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 386.017 386.017 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 40.808 40.808 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 38.953 38.953 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 38.953 38.953 19 Lahir Hidup 19.055 18.043 37.098 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.8.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI BENGKULU Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 60. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 918.667 881.001 1.799.668 2 Bayi 0 Tahun 18.578 17.594 36.172 3 Batita 0 - 2 Tahun 55.936 52.836 108.772 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 76.013 71.622 147.635 5 Balita 0 - 4 Tahun 94.599 89.208 183.807 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 37.711 35.440 73.151 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.822 17.699 36.521 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 113.162 106.962 220.124 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 282.235 266.697 548.932 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 603.398 576.953 1.180.351 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 122.549 108.919 231.468 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 51.358 54.843 106.201 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 20.163 24.196 44.359 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 497.437 497.437 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 392.051 392.051 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 41.435 41.435 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 39.552 39.552 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 39.552 39.552 19 Lahir Hidup 19.347 18.321 37.668 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.8.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI BENGKULU TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 61. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 932.755 895.536 1.828.291 2 Bayi 0 Tahun 18.862 17.865 36.727 3 Batita 0 - 2 Tahun 56.779 53.638 110.417 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 77.146 72.703 149.849 5 Balita 0 - 4 Tahun 96.016 90.559 186.575 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 38.274 35.978 74.252 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.105 17.971 37.076 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 114.881 108.626 223.507 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 286.507 270.810 557.317 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 612.670 586.541 1.199.211 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 124.521 110.907 235.428 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 52.225 55.916 108.141 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 20.517 24.675 45.192 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 505.313 505.313 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 398.142 398.142 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 42.069 42.069 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 40.157 40.157 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 40.157 40.157 19 Lahir Hidup 19.642 18.602 38.245 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.8.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI BENGKULU Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 62. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 3.962.684 3.736.144 7.698.828 2 Bayi 0 Tahun 78.739 73.516 152.255 3 Batita 0 - 2 Tahun 233.298 219.509 452.807 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 305.593 288.853 594.446 5 Balita 0 - 4 Tahun 384.324 362.374 746.698 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 148.253 139.472 287.725 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 75.751 71.093 146.844 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 471.387 445.576 916.963 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.165.209 1.099.162 2.264.371 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.609.974 2.448.305 5.058.279 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 555.158 501.744 1.056.902 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 277.816 277.587 555.403 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 116.847 120.008 236.855 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.075.938 2.075.938 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.605.805 1.605.805 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 174.415 174.415 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 166.487 166.487 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 166.487 166.487 19 Lahir Hidup 81.999 76.560 158.559 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.9.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 63. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.008.917 3.780.706 7.789.623 2 Bayi 0 Tahun 79.620 74.340 153.960 3 Batita 0 - 2 Tahun 235.867 221.932 457.799 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 308.918 292.008 600.926 5 Balita 0 - 4 Tahun 388.529 366.352 754.881 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 149.873 141.003 290.876 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 76.588 71.884 148.472 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 476.680 450.617 927.297 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.178.195 1.111.482 2.289.677 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.640.593 2.477.710 5.118.303 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 562.239 508.369 1.070.608 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 281.668 281.572 563.240 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 118.528 121.783 240.311 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.100.275 2.100.275 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.624.163 1.624.163 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 176.364 176.364 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 168.347 168.347 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 168.347 168.347 19 Lahir Hidup 82.915 77.416 160.331 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.9.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 64. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.055.310 3.825.459 7.880.769 2 Bayi 0 Tahun 80.504 75.166 155.670 3 Batita 0 - 2 Tahun 238.441 224.361 462.802 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 312.248 295.168 607.416 5 Balita 0 - 4 Tahun 392.741 370.339 763.080 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 151.495 142.539 294.034 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 77.428 72.676 150.104 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 481.987 455.671 937.658 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.191.210 1.123.834 2.315.044 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.671.322 2.507.246 5.178.568 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 569.361 515.044 1.084.405 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 285.552 285.596 571.148 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 120.227 123.577 243.804 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.124.701 2.124.701 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.642.575 1.642.575 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 178.318 178.318 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 170.213 170.213 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 170.213 170.213 19 Lahir Hidup 83.833 78.274 162.107 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.9.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 65. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.101.852 3.870.394 7.972.246 2 Bayi 0 Tahun 81.390 75.995 157.385 3 Batita 0 - 2 Tahun 241.020 226.795 467.815 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 315.583 298.334 613.917 5 Balita 0 - 4 Tahun 396.960 374.332 771.292 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 153.121 144.076 297.197 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 78.268 73.470 151.738 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 487.306 460.739 948.045 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.204.253 1.136.216 2.340.469 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 2.702.152 2.536.907 5.239.059 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 576.525 521.765 1.098.290 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 289.471 289.658 579.129 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 121.942 125.390 247.332 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 2.149.211 2.149.211 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 1.661.038 1.661.038 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 180.278 180.278 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 172.084 172.084 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 172.084 172.084 19 Lahir Hidup 84.754 79.135 163.889 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.9.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI LAMPUNG Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 66. PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 654.217 606.848 1.261.065 2 Bayi 0 Tahun 13.534 12.708 26.242 3 Batita 0 - 2 Tahun 40.676 38.360 79.036 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 54.119 51.304 105.423 5 Balita 0 - 4 Tahun 67.659 64.006 131.665 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 26.144 24.907 51.051 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.050 12.444 25.494 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 73.870 70.534 144.404 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 190.419 181.023 371.442 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 442.721 400.666 843.387 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 87.367 79.581 166.948 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 35.291 38.331 73.622 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 12.385 16.166 28.551 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 339.831 339.831 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 270.427 270.427 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 29.752 29.752 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 28.400 28.400 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 28.400 28.400 19 Lahir Hidup 13.950 13.097 27.047 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.10.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 67. PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 673.864 626.019 1.299.883 2 Bayi 0 Tahun 13.942 13.092 27.034 3 Batita 0 - 2 Tahun 41.894 39.514 81.408 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 55.729 52.843 108.572 5 Balita 0 - 4 Tahun 69.677 65.929 135.606 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 26.922 25.657 52.579 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.439 12.821 26.260 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 76.086 72.685 148.771 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 196.126 186.516 382.642 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 456.036 413.375 869.411 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 90.045 82.243 172.288 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 36.394 39.668 76.062 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 12.778 16.733 29.511 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 350.267 350.267 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 278.652 278.652 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 30.649 30.649 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 29.256 29.256 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 29.256 29.256 19 Lahir Hidup 14.370 13.493 27.863 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.10.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 68. Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 694.047 645.727 1.339.774 2 Bayi 0 Tahun 14.361 13.486 27.847 3 Batita 0 - 2 Tahun 43.143 40.699 83.842 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 57.382 54.422 111.804 5 Balita 0 - 4 Tahun 71.749 67.902 139.651 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 27.721 26.426 54.147 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 13.840 13.206 27.046 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 78.363 74.895 153.258 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 201.983 192.159 394.142 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 469.716 426.441 896.157 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 92.799 84.984 177.783 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 37.530 41.047 78.577 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 13.184 17.318 30.502 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 360.991 360.991 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 287.100 287.100 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 31.569 31.569 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 30.134 30.134 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 30.134 30.134 19 Lahir Hidup 14.801 13.898 28.699 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.10.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 69. PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 714.779 665.983 1.380.762 2 Bayi 0 Tahun 14.791 13.891 28.682 3 Batita 0 - 2 Tahun 44.425 41.915 86.340 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 59.077 56.044 115.121 5 Balita 0 - 4 Tahun 73.874 69.929 143.803 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 28.541 27.216 55.757 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 14.250 13.604 27.854 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 80.699 77.165 157.864 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 207.996 197.953 405.949 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 483.768 439.873 923.641 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 95.631 87.808 183.439 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 38.700 42.470 81.170 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 13.603 17.922 31.525 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 372.008 372.008 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 295.776 295.776 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 32.515 32.515 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 31.037 31.037 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 31.037 31.037 19 Lahir Hidup 15.244 14.316 29.559 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.10.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 70. PROVINSI KEPULAUAN RIAU Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 903.874 857.511 1.761.385 2 Bayi 0 Tahun 22.269 20.588 42.857 3 Batita 0 - 2 Tahun 66.970 62.350 129.320 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 86.568 81.261 167.829 5 Balita 0 - 4 Tahun 108.843 101.842 210.685 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 39.033 36.936 75.969 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 18.199 17.204 35.403 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 93.507 87.824 181.331 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 266.263 250.179 516.442 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 619.696 589.115 1.208.811 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 90.016 75.242 165.258 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 30.055 29.603 59.658 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 9.196 10.067 19.263 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 534.847 534.847 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 454.985 454.985 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 48.589 48.589 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 46.380 46.380 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 46.380 46.380 19 Lahir Hidup 22.952 21.220 44.172 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.11.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 71. PROVINSI KEPULAUAN RIAU Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 947.565 899.901 1.847.466 2 Bayi 0 Tahun 23.342 21.582 44.924 3 Batita 0 - 2 Tahun 70.186 65.351 135.537 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 90.713 85.162 175.875 5 Balita 0 - 4 Tahun 114.061 106.738 220.799 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 40.902 38.714 79.616 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.072 18.035 37.107 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 98.008 92.086 190.094 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 279.070 262.280 541.350 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 649.689 618.290 1.267.979 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 94.410 79.126 173.536 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 31.531 31.186 62.717 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 9.650 10.610 20.260 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 560.947 560.947 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 477.051 477.051 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 50.931 50.931 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 48.616 48.616 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 48.616 48.616 19 Lahir Hidup 24.058 22.243 46.301 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.11.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 72. PROVINSI KEPULAUAN RIAU Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 993.305 944.272 1.937.577 2 Bayi 0 Tahun 24.466 22.622 47.088 3 Batita 0 - 2 Tahun 73.550 68.490 142.040 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 95.047 89.243 184.290 5 Balita 0 - 4 Tahun 119.518 111.858 231.376 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 42.858 40.572 83.430 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 19.987 18.903 38.890 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 102.717 96.545 199.262 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 292.467 274.939 567.406 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 681.090 648.832 1.329.922 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 99.017 83.197 182.214 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 33.080 32.848 65.928 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 10.126 11.181 21.307 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 588.266 588.266 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 500.139 500.139 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 53.383 53.383 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 50.957 50.957 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 50.957 50.957 19 Lahir Hidup 25.215 23.315 48.530 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.11.3 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN TAHUN 2013 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 73. PROVINSI KEPULAUAN RIAU Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 1.041.183 990.712 2.031.895 2 Bayi 0 Tahun 25.641 23.710 49.351 3 Batita 0 - 2 Tahun 77.068 71.772 148.840 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 99.578 93.510 193.088 5 Balita 0 - 4 Tahun 125.225 117.212 242.437 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 44.902 42.515 87.417 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 20.942 19.811 40.753 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 107.643 101.210 208.853 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 306.478 288.180 594.658 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 713.962 680.799 1.394.761 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 103.847 87.463 191.310 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 34.707 34.592 69.299 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 10.628 11.780 22.408 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 616.858 616.858 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 524.294 524.294 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 55.947 55.947 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 53.404 53.404 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 53.404 53.404 19 Lahir Hidup 26.426 24.435 50.861 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.11.4 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2014 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 74. PROVINSI DKI JAKARTA Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 4.936.618 4.801.679 9.738.297 2 Bayi 0 Tahun 83.714 83.299 167.013 3 Batita 0 - 2 Tahun 258.822 248.241 507.063 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 348.805 324.446 673.251 5 Balita 0 - 4 Tahun 432.415 407.846 840.261 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 163.514 151.860 315.374 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 81.817 76.813 158.630 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 461.660 433.911 895.571 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.195.041 1.132.388 2.327.429 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 3.600.169 3.511.228 7.111.397 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 675.450 660.828 1.336.278 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 242.286 260.748 503.034 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 70.925 88.478 159.403 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.030.042 3.030.042 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.404.767 2.404.767 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 187.417 187.417 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 178.898 178.898 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 178.898 178.898 19 Lahir Hidup 85.401 84.978 170.379 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TABEL 1.12.1 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN TAHUN 2011 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah
  • 75. PROVINSI DKI JAKARTA Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Jumlah Penduduk Semua Umur 5.002.726 4.866.964 9.869.690 2 Bayi 0 Tahun 84.792 84.374 169.166 3 Batita 0 - 2 Tahun 262.111 251.402 513.513 4 Anak Balita 1 - 4 Tahun 353.192 328.540 681.732 5 Balita 0 - 4 Tahun 437.881 413.015 850.896 6 Pra Sekolah 5 - 6 Tahun 165.579 153.785 319.364 7 Anak Usia Kelas 1 SD/Setingkat 7 Tahun 82.860 77.798 160.658 8 Anak Usia SD/Setingkat 7 - 12 Tahun 467.628 439.557 907.185 9 Penduduk Usia Muda < 15 Tahun 1.210.389 1.147.001 2.357.390 10 Penduduk Usia Produktif 15 - 64 Tahun 3.648.656 3.559.212 7.207.868 11 Penduduk Pra Usia Lanjut 45 - 59 Tahun 685.240 670.641 1.355.881 12 Penduduk Usia Lanjut ≥ 60 Tahun 246.049 264.939 510.988 13 Penduduk Usia Lanjut Risiko Tinggi ≥ 70 Tahun 72.058 89.943 162.001 14 Wanita Usia Subur 15 - 49 Tahun 3.070.712 3.070.712 15 Wanita Usia Subur Imunisasi 15 - 39 Tahun 2.436.343 2.436.343 16 Ibu Hamil 1,10 X lahir hidup 189.828 189.828 17 Ibu Bersalin 1,05 X lahir hidup 181.199 181.199 18 Ibu Nifas 1,05 X lahir hidup 181.199 181.199 19 Lahir Hidup 86.499 86.072 172.571 Sumber: Diolah Pusdatin, Kemenkes RI (dengan bimbingan Badan Pusat Statistik) berdasarkan hasil SP 2010 TABEL 1.12.2 ESTIMASI PENDUDUK SASARAN PROGRAM PEMBANGUNAN KESEHATAN Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2011 ‐ 2014  TAHUN 2012 No. Sasaran Program Kelompok Umur/Formula Jenis Kelamin Jumlah