SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 10
10. MULTIMEDIA
Nama : Agnes Saodira
Nim : 41812120173
MULTIMEDIA
Yang dimaksud multimedia adalah interaksi antara
suara, gambar statis, animasi dan video. Ditinjau dari
kata-kata pembentuknya, multimedia berarti
“melibatkan berbagai media”.
Contohnya : Anda bisa melihat informasi pada layar
baik merupakan teks ataupun gambar dan video dan
pada waktu yang bersamaan anda dapat mendengarkan
paparan melalui suara dengan speaker.
Aplikasi Multimedia
• Presentasi bisnis
• Pelatihan berbasis computer(CBT/Computer
Based Trianing)
• Pendidikan
• Hiburan
• Penyajian Informasi
• Kios interaktif
• Telekonferensi
Kebutuhan Perangkat Keras
Sebuah sistem yang dilengkapi dengan
kemampuan multimedia paling tidak memiliki
komponen yang disebut kartu suara(sound
card), sepasang speaker, dan mikropon.
• Kartu suara adalah kartu yang digunakan agar
komputer mendukung pemrosesan audio
• Speaker adalah piranti untuk menyajikan suara
• Mikropon adalah piranti untuk menerima
suara manusia
Berbagai peralatan yang digunakan dalam
aplikasi multimedia:
• Keyboard
• CD
• Mikropon
• Speaker
• Monitor
• Scanner
• Printer
• Kamera digital
• Video cassete recorder
• Tape recorder
• Mouse
Elemen – elemen Multimedia
Teks Suara
Gambar
statis
Animasi
Video
Perangkat Lunak Untuk Menciptakan
Program Multimedia
Perangkat lunak yang secara khusus ditunjukkan
untuk membuat aplikasi multimedia authoring
system. Beberapa contoh yang tergolong
sebagai authoring software yaitu Authoware,
Quest, Icon Author, dan Multimedia Director.
Virtual Reality
Virtual Reality adalah teknologi yang
memungkinkan seseorang melakukan suatu
simulasi terhadap suatu objek nyata dengan
menggunakan komputer yang mampu
membangkitkan suasana tiga dimensi
sehinggga membuat pemakai seolah-olah
terlibat secara fisik. Sistem seperti ini dapat
digunakan untuk perancang obat, arsitek, dan
bahkan orang awam untuk melakukan
aktifitas-aktivitas yang meniru dunia nyata.
Piranti Virtual Reality
Untuk mewujudkan suasana yang menyerupai
dunia nyata, virtual reality menggunakan
peralatan-peralatan yang dinamakan glove,
headset, dan Walter.
• Glover adalah piranti masukkan yang dapat
menangkap gerakan tangan dan mengirimkan
informasi gerakan kesistem virtual reality.
• Headset adalah piranti yang berfungsi untuk
memonitor gerakan kepala.
• Walker adalah peralatan yang dimaksudkan untuk
memantau gerakan kaki.
MULTIMEDIA DAN VIRTUAL REALITY

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados (19)

Multimedia1
Multimedia1Multimedia1
Multimedia1
 
Teknologi multimedia
Teknologi multimediaTeknologi multimedia
Teknologi multimedia
 
Presentasi bab 10
Presentasi bab 10Presentasi bab 10
Presentasi bab 10
 
Pengantar Multimedia
Pengantar MultimediaPengantar Multimedia
Pengantar Multimedia
 
Sistem dan teknologi multimedia
Sistem dan teknologi multimediaSistem dan teknologi multimedia
Sistem dan teknologi multimedia
 
Pengantar multimedia
Pengantar multimediaPengantar multimedia
Pengantar multimedia
 
Wawasan multimedia
Wawasan multimediaWawasan multimedia
Wawasan multimedia
 
Tek multimedia 11 sept 2012
Tek multimedia 11 sept 2012Tek multimedia 11 sept 2012
Tek multimedia 11 sept 2012
 
Neyvi kaat 2
Neyvi kaat 2Neyvi kaat 2
Neyvi kaat 2
 
Pengantar multimedia
Pengantar multimediaPengantar multimedia
Pengantar multimedia
 
Bab 10
Bab 10Bab 10
Bab 10
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Modul10
Modul10Modul10
Modul10
 
Sistem Komputer Luvenna Deandra 7F Absen 20
Sistem Komputer Luvenna Deandra 7F Absen 20Sistem Komputer Luvenna Deandra 7F Absen 20
Sistem Komputer Luvenna Deandra 7F Absen 20
 
Presentasi Multimedia
Presentasi MultimediaPresentasi Multimedia
Presentasi Multimedia
 
Presentasi kk2 Anggi
Presentasi  kk2 AnggiPresentasi  kk2 Anggi
Presentasi kk2 Anggi
 
Wawasan multimedia
Wawasan multimediaWawasan multimedia
Wawasan multimedia
 
Multimedia element 1
Multimedia element 1Multimedia element 1
Multimedia element 1
 
01. Pengantar Komputer
01. Pengantar Komputer01. Pengantar Komputer
01. Pengantar Komputer
 

Destaque

7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputerAqnezVineztaPramulya
 
2013 sector-tech-media-telecom
2013 sector-tech-media-telecom2013 sector-tech-media-telecom
2013 sector-tech-media-telecomChris Noordam
 
I playout user manual-electron
I playout   user manual-electronI playout   user manual-electron
I playout user manual-electronAlex Ivanov
 
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ Data
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ DataFINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ Data
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ DataBarbara O'Neill
 
TransAsia_presentation
TransAsia_presentationTransAsia_presentation
TransAsia_presentationMarat Gabbasov
 

Destaque (9)

Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer
 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
 
Rosita xii ips 2
Rosita xii ips 2Rosita xii ips 2
Rosita xii ips 2
 
2013 sector-tech-media-telecom
2013 sector-tech-media-telecom2013 sector-tech-media-telecom
2013 sector-tech-media-telecom
 
I playout user manual-electron
I playout   user manual-electronI playout   user manual-electron
I playout user manual-electron
 
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ Data
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ DataFINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ Data
FINRA NFCS 2012 Overview-06-13-NJCFE-With NJ Data
 
Hera Klaudia
Hera KlaudiaHera Klaudia
Hera Klaudia
 
TransAsia_presentation
TransAsia_presentationTransAsia_presentation
TransAsia_presentation
 

Semelhante a MULTIMEDIA DAN VIRTUAL REALITY

Modul 1 sistem multimedia pendahuluan
Modul 1 sistem multimedia pendahuluanModul 1 sistem multimedia pendahuluan
Modul 1 sistem multimedia pendahuluanEkky Patria
 
Wawasan multimedia
Wawasan multimediaWawasan multimedia
Wawasan multimediareza fahlevi
 
Multimediapengantar multimedia1
Multimediapengantar multimedia1Multimediapengantar multimedia1
Multimediapengantar multimedia1indra prama
 
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantar
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantarTim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantar
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantarJoel mabes
 
01-3 Pengantar Multimedia.pdf
01-3 Pengantar Multimedia.pdf01-3 Pengantar Multimedia.pdf
01-3 Pengantar Multimedia.pdfyerrytep
 
Memahami etimologi multimedia 4
Memahami etimologi multimedia 4Memahami etimologi multimedia 4
Memahami etimologi multimedia 4Eko Supriyadi
 
1. Definisi Multimedia nn.pptx
1. Definisi Multimedia nn.pptx1. Definisi Multimedia nn.pptx
1. Definisi Multimedia nn.pptxAhmedFajriL
 
Memahamietimologimultimedia4 (ind)
Memahamietimologimultimedia4 (ind)Memahamietimologimultimedia4 (ind)
Memahamietimologimultimedia4 (ind)Sayugo
 
Arti multimedia
Arti  multimediaArti  multimedia
Arti multimediaalfa46
 

Semelhante a MULTIMEDIA DAN VIRTUAL REALITY (20)

Modul 1 sistem multimedia pendahuluan
Modul 1 sistem multimedia pendahuluanModul 1 sistem multimedia pendahuluan
Modul 1 sistem multimedia pendahuluan
 
Wawasan multimedia
Wawasan multimediaWawasan multimedia
Wawasan multimedia
 
Multimediapengantar multimedia1
Multimediapengantar multimedia1Multimediapengantar multimedia1
Multimediapengantar multimedia1
 
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantar
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantarTim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantar
Tim (teknologi informasi multimedia) ujian multimedia pengantar
 
01-3 Pengantar Multimedia.pdf
01-3 Pengantar Multimedia.pdf01-3 Pengantar Multimedia.pdf
01-3 Pengantar Multimedia.pdf
 
Multimedia.pptx
Multimedia.pptxMultimedia.pptx
Multimedia.pptx
 
Multimedia.pptx
Multimedia.pptxMultimedia.pptx
Multimedia.pptx
 
Materi multimedia 1
Materi multimedia 1Materi multimedia 1
Materi multimedia 1
 
Ls 1 1
Ls 1 1Ls 1 1
Ls 1 1
 
Multimedia bab 10
Multimedia bab 10Multimedia bab 10
Multimedia bab 10
 
Teori teori-dasar-multimedia
Teori teori-dasar-multimediaTeori teori-dasar-multimedia
Teori teori-dasar-multimedia
 
materi multimedia
materi multimedia materi multimedia
materi multimedia
 
Memahami etimologi multimedia 4
Memahami etimologi multimedia 4Memahami etimologi multimedia 4
Memahami etimologi multimedia 4
 
1. Definisi Multimedia nn.pptx
1. Definisi Multimedia nn.pptx1. Definisi Multimedia nn.pptx
1. Definisi Multimedia nn.pptx
 
Memahamietimologimultimedia4 (ind)
Memahamietimologimultimedia4 (ind)Memahamietimologimultimedia4 (ind)
Memahamietimologimultimedia4 (ind)
 
Konsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptxKonsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptx
 
Jaringan mumet
Jaringan mumetJaringan mumet
Jaringan mumet
 
Jaringan mumet
Jaringan mumetJaringan mumet
Jaringan mumet
 
pengenalan multimedia
pengenalan multimediapengenalan multimedia
pengenalan multimedia
 
Arti multimedia
Arti  multimediaArti  multimedia
Arti multimedia
 

MULTIMEDIA DAN VIRTUAL REALITY

  • 1. 10. MULTIMEDIA Nama : Agnes Saodira Nim : 41812120173
  • 2. MULTIMEDIA Yang dimaksud multimedia adalah interaksi antara suara, gambar statis, animasi dan video. Ditinjau dari kata-kata pembentuknya, multimedia berarti “melibatkan berbagai media”. Contohnya : Anda bisa melihat informasi pada layar baik merupakan teks ataupun gambar dan video dan pada waktu yang bersamaan anda dapat mendengarkan paparan melalui suara dengan speaker.
  • 3. Aplikasi Multimedia • Presentasi bisnis • Pelatihan berbasis computer(CBT/Computer Based Trianing) • Pendidikan • Hiburan • Penyajian Informasi • Kios interaktif • Telekonferensi
  • 4. Kebutuhan Perangkat Keras Sebuah sistem yang dilengkapi dengan kemampuan multimedia paling tidak memiliki komponen yang disebut kartu suara(sound card), sepasang speaker, dan mikropon. • Kartu suara adalah kartu yang digunakan agar komputer mendukung pemrosesan audio • Speaker adalah piranti untuk menyajikan suara • Mikropon adalah piranti untuk menerima suara manusia
  • 5. Berbagai peralatan yang digunakan dalam aplikasi multimedia: • Keyboard • CD • Mikropon • Speaker • Monitor • Scanner • Printer • Kamera digital • Video cassete recorder • Tape recorder • Mouse
  • 6. Elemen – elemen Multimedia Teks Suara Gambar statis Animasi Video
  • 7. Perangkat Lunak Untuk Menciptakan Program Multimedia Perangkat lunak yang secara khusus ditunjukkan untuk membuat aplikasi multimedia authoring system. Beberapa contoh yang tergolong sebagai authoring software yaitu Authoware, Quest, Icon Author, dan Multimedia Director.
  • 8. Virtual Reality Virtual Reality adalah teknologi yang memungkinkan seseorang melakukan suatu simulasi terhadap suatu objek nyata dengan menggunakan komputer yang mampu membangkitkan suasana tiga dimensi sehinggga membuat pemakai seolah-olah terlibat secara fisik. Sistem seperti ini dapat digunakan untuk perancang obat, arsitek, dan bahkan orang awam untuk melakukan aktifitas-aktivitas yang meniru dunia nyata.
  • 9. Piranti Virtual Reality Untuk mewujudkan suasana yang menyerupai dunia nyata, virtual reality menggunakan peralatan-peralatan yang dinamakan glove, headset, dan Walter. • Glover adalah piranti masukkan yang dapat menangkap gerakan tangan dan mengirimkan informasi gerakan kesistem virtual reality. • Headset adalah piranti yang berfungsi untuk memonitor gerakan kepala. • Walker adalah peralatan yang dimaksudkan untuk memantau gerakan kaki.