SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 7
Muhammad Naufal
1307051043
BOOTING
BOOTING
Booting adalah mengacu kepada proses awal
menyalakan komputer saat semua
register prosesor diatur kosong, dan
status mikroprosesor/prosesor diatur tata ulang.
Kemudian address 0xFFFF dimuat di segmen sandi (code
segment) dan instruksi yang terdapat pada alamat
address 0xFFFF tersebut dieksekusi.
PROSES
Secara umum program BIOS yaitu sebuah perangkat
lunak dasar terpanggil. Sebab memang biasanya BIOS
berada pada alamat tersebut. Kemudian BIOS akan
melakukan cek terhadap semua galat dalam memori,
device-device yang tersambung kepada komputer (seperti
porta-porta serial dan lain-lain). Inilah yang disebut
dengan POST (Power-On Self Test).
Setelah cek terhadap sistem tersebut selesai, maka
BIOS akan mencari sistem operasi, memuatnya di memori
dan mengeksekusinya. Dengan melakukan perubahan dalam
setup BIOS (khusus pengguna Windows, saat anda
menyalakan komputer tekan tombol delete terus menerus
hingga tampilan menu BIOS keluar. Di situ Anda dapat
mengetahui detail perihal komputer Anda seperti memori
komputer, kita dapat menentukan agar BIOS
mencari Sistem Operasi ke dalam cakram flopi, cakram
keras, CD-ROM, USB dan lain-lain, dengan urutan yang
kita inginkan.
BIOS sebenarnya tidak memuat sistem operasi secara
lengkap. Ia hanya memuat satu bagian dari sandi yang
ada di sektor pertama (first sector, disebut juga boot
sector) pada media diska yang kita tentukan tadi.
Bagian/fragmen dari sandi Sistem Operasi tersebut
sebesar 512 bita, dan 2 bita terakhir dari fragmen
sandi tersebut haruslah 0xAA55 (disebut juga
sebagai boot signature). Jika boot signature tersebut
tidak ada, maka media diska dikatakan tidak bootable,
dan BIOS akan mencari sistem operasi pada media diska
berikutnya.
Sandi fragmen (Fragmen code) yang harus berada
pada boot sector tadi disebut sebagai boot-strap
loader. BIOS akan memuat boot-strap loader tersebut ke
dalam memori diawali pada alamat 0x7C00, kemudian
menjalankan boot-strap loader tadi. Akhirnya sekarang
kekuasaan berpindah kepada boot-strap loader untuk
memuat sistem operasi dan melakukan pengaturan yang
diperlukan agar sistem operasi dapat berjalan.
A. Cold Booting
“proses menghidupkan komputer saat komputer dalam
keadaan mati (dingin)”
Cara melakukan Cold Boot:
Tancapkan Kabel Power ke stop kontak
Pastikan peralatan komputer (monitor, keyboard, mouse,
dll) terpasang benar.
Tekan tombol power pada casing PC.
Proses yang dialami ketika Cold Boot:
PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU
(Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip
motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.”
BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT,
yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor
untuk tahap selanjutnya/”
Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS
akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau
kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai
masalah terselesaikan.
BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut
dan kemudian mengidentifikasinya.
BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang
menggunakan BIOS.
Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada
layar monitor.”
Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)”
Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji
hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.”
PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan
konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash
Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara
otomatis.”
BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan
kesimpulan konfigurasi.
BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan
boot seperti yang diatur pada boot sequence.”
BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai,
BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang
memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive,
Floppy, atau CD Drive.”
Operating System. “BIOS memulai proses boot pada
sistem operasi yang ada pada drive.”
Error. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware,
maka sistem akan berhenti.”
B.Warm Booting
adalah booting komputer dalam keadaan hidup.
Metode-metode melakukan Warm Boot:
Pastikan komputer masuk pada Sistem Operasi. Lakukan
lah restart pada komputer anda dengan memilih menu
yang ada pada OS.
Ketika komputer belum masuk ke OS, tekan tombol
CTRL+ALT+DEL.
Tekan tombol reset yang ada pada casing PC.
Proses yang dialami ketika Warm Boot:
PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU
(Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip
motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.”
BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT,
yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor
untuk tahap selanjutnya/”
Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS
akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau
kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai
masalah terselesaikan.
BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut
dan kemudian mengidentifikasinya.
BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang
menggunakan BIOS.
Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada
layar monitor.”
Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)”
Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji
hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.”
PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan
konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash
Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara
otomatis.”
BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan
kesimpulan konfigurasi.
BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan
boot seperti yang diatur pada boot sequence.”
BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai,
BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang
memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive,
Floppy, atau CD Drive.”
Operating System. “BIOS memulai proses boot pada
sistem operasi yang ada pada drive.”
Error. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware,
maka sistem akan berhenti.”
Jika dlihat dari artinya pun sudah masuk akal. Cold
Boot dilakukan ketika komputer mati yang pastinya
komputer dalam keadaan dingin. Dan Warm Boot dilakukan
ketika komputer hidup yang pastinya juga komputer akan
panas ketika dihidupkan.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Jenis kesalahan linux
Jenis kesalahan linuxJenis kesalahan linux
Jenis kesalahan linuxAlfi Pambudi
 
Mengoperasikan sistem komputer
Mengoperasikan sistem komputerMengoperasikan sistem komputer
Mengoperasikan sistem komputerBimo Gempar Buono
 
Konfigurasi bios
Konfigurasi biosKonfigurasi bios
Konfigurasi biosDicky P
 
Operating system dan bios (bima tri sakti)
Operating system dan bios (bima tri sakti)Operating system dan bios (bima tri sakti)
Operating system dan bios (bima tri sakti)Bima Tri Sakti
 
Fast instalation software
Fast instalation softwareFast instalation software
Fast instalation softwareMamat Rahmat
 
Jenis kesalahan instalasi linux
Jenis kesalahan instalasi linuxJenis kesalahan instalasi linux
Jenis kesalahan instalasi linuxAlfi Pambudi
 
8 bios konf2
8 bios konf28 bios konf2
8 bios konf2trifilern
 
Power point pilihan ganda
Power point pilihan gandaPower point pilihan ganda
Power point pilihan gandadianputra46
 
Mikrotik routeros uptade seting router
Mikrotik routeros uptade seting routerMikrotik routeros uptade seting router
Mikrotik routeros uptade seting routerseolangit7
 
Panduan merawat komputer
Panduan merawat komputerPanduan merawat komputer
Panduan merawat komputerAde31
 
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uckFaiz Fanani
 
Cara instalasi windows xp
Cara instalasi windows xpCara instalasi windows xp
Cara instalasi windows xpSidik Abdullah
 
Mengidentifikasi pc
Mengidentifikasi pcMengidentifikasi pc
Mengidentifikasi pcHafis Lubis
 
Perbedaan sistem operasi dan bios
Perbedaan sistem operasi dan biosPerbedaan sistem operasi dan bios
Perbedaan sistem operasi dan biosKurniawan Widiyanto
 
Operasi dasar komputer kelas IX SMP
Operasi dasar komputer kelas IX SMPOperasi dasar komputer kelas IX SMP
Operasi dasar komputer kelas IX SMPloli23z
 
Installasi freebsd 10
Installasi freebsd 10Installasi freebsd 10
Installasi freebsd 10manafhsb
 

Mais procurados (20)

Jenis kesalahan linux
Jenis kesalahan linuxJenis kesalahan linux
Jenis kesalahan linux
 
Mengoperasikan sistem komputer
Mengoperasikan sistem komputerMengoperasikan sistem komputer
Mengoperasikan sistem komputer
 
Konfigurasi bios
Konfigurasi biosKonfigurasi bios
Konfigurasi bios
 
Operating system dan bios (bima tri sakti)
Operating system dan bios (bima tri sakti)Operating system dan bios (bima tri sakti)
Operating system dan bios (bima tri sakti)
 
Fast instalation software
Fast instalation softwareFast instalation software
Fast instalation software
 
Jenis kesalahan instalasi linux
Jenis kesalahan instalasi linuxJenis kesalahan instalasi linux
Jenis kesalahan instalasi linux
 
8 bios konf2
8 bios konf28 bios konf2
8 bios konf2
 
Power point pilihan ganda
Power point pilihan gandaPower point pilihan ganda
Power point pilihan ganda
 
OS dan BIOS
OS dan BIOSOS dan BIOS
OS dan BIOS
 
Mikrotik routeros uptade seting router
Mikrotik routeros uptade seting routerMikrotik routeros uptade seting router
Mikrotik routeros uptade seting router
 
Panduan merawat komputer
Panduan merawat komputerPanduan merawat komputer
Panduan merawat komputer
 
Basic input output system (bios)
Basic input output system (bios)Basic input output system (bios)
Basic input output system (bios)
 
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck
59567935 remastering-ubuntu-dengan-uck
 
Cara instalasi windows xp
Cara instalasi windows xpCara instalasi windows xp
Cara instalasi windows xp
 
Mengidentifikasi pc
Mengidentifikasi pcMengidentifikasi pc
Mengidentifikasi pc
 
Perbedaan sistem operasi dan bios
Perbedaan sistem operasi dan biosPerbedaan sistem operasi dan bios
Perbedaan sistem operasi dan bios
 
Rizka
RizkaRizka
Rizka
 
Materi tik bab 1
Materi tik bab 1Materi tik bab 1
Materi tik bab 1
 
Operasi dasar komputer kelas IX SMP
Operasi dasar komputer kelas IX SMPOperasi dasar komputer kelas IX SMP
Operasi dasar komputer kelas IX SMP
 
Installasi freebsd 10
Installasi freebsd 10Installasi freebsd 10
Installasi freebsd 10
 

Semelhante a BOOTING PROSES

Semelhante a BOOTING PROSES (20)

Bab 3. Proses Booting
Bab 3. Proses BootingBab 3. Proses Booting
Bab 3. Proses Booting
 
Setting bios
Setting biosSetting bios
Setting bios
 
Materi-Bios.pdf
Materi-Bios.pdfMateri-Bios.pdf
Materi-Bios.pdf
 
Bios
BiosBios
Bios
 
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnosticpengenalan bios & pc hardware diagnostic
pengenalan bios & pc hardware diagnostic
 
Ts setup bios
Ts setup biosTs setup bios
Ts setup bios
 
Presentasi perakitan komputer
Presentasi perakitan komputerPresentasi perakitan komputer
Presentasi perakitan komputer
 
BIOS(Kel6) (1).pdf
BIOS(Kel6) (1).pdfBIOS(Kel6) (1).pdf
BIOS(Kel6) (1).pdf
 
Booting (1).ppt
Booting (1).pptBooting (1).ppt
Booting (1).ppt
 
4. bios
4. bios4. bios
4. bios
 
Mendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc danMendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc dan
 
Mendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc danMendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc dan
 
Mendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc danMendiagnosa permasalahan pc dan
Mendiagnosa permasalahan pc dan
 
Bios Komputer
Bios KomputerBios Komputer
Bios Komputer
 
Tugas bios
Tugas biosTugas bios
Tugas bios
 
3 -komponen_komputer_part_1
3  -komponen_komputer_part_13  -komponen_komputer_part_1
3 -komponen_komputer_part_1
 
3 -komponen_komputer_part_1
3  -komponen_komputer_part_13  -komponen_komputer_part_1
3 -komponen_komputer_part_1
 
3 -komponen_komputer_part_1
3  -komponen_komputer_part_13  -komponen_komputer_part_1
3 -komponen_komputer_part_1
 
3 -komponen_komputer_part_1
3  -komponen_komputer_part_13  -komponen_komputer_part_1
3 -komponen_komputer_part_1
 
3 -komponen_komputer_part_1
3  -komponen_komputer_part_13  -komponen_komputer_part_1
3 -komponen_komputer_part_1
 

Último

Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasihssuserfcb9e3
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxg66527130
 

Último (20)

Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian KasihTeks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
Teks ucapan Majlis Perpisahan Lambaian Kasih
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
 

BOOTING PROSES

  • 2. BOOTING Booting adalah mengacu kepada proses awal menyalakan komputer saat semua register prosesor diatur kosong, dan status mikroprosesor/prosesor diatur tata ulang. Kemudian address 0xFFFF dimuat di segmen sandi (code segment) dan instruksi yang terdapat pada alamat address 0xFFFF tersebut dieksekusi. PROSES Secara umum program BIOS yaitu sebuah perangkat lunak dasar terpanggil. Sebab memang biasanya BIOS berada pada alamat tersebut. Kemudian BIOS akan melakukan cek terhadap semua galat dalam memori, device-device yang tersambung kepada komputer (seperti porta-porta serial dan lain-lain). Inilah yang disebut dengan POST (Power-On Self Test). Setelah cek terhadap sistem tersebut selesai, maka BIOS akan mencari sistem operasi, memuatnya di memori dan mengeksekusinya. Dengan melakukan perubahan dalam setup BIOS (khusus pengguna Windows, saat anda menyalakan komputer tekan tombol delete terus menerus hingga tampilan menu BIOS keluar. Di situ Anda dapat mengetahui detail perihal komputer Anda seperti memori komputer, kita dapat menentukan agar BIOS mencari Sistem Operasi ke dalam cakram flopi, cakram keras, CD-ROM, USB dan lain-lain, dengan urutan yang kita inginkan. BIOS sebenarnya tidak memuat sistem operasi secara lengkap. Ia hanya memuat satu bagian dari sandi yang ada di sektor pertama (first sector, disebut juga boot sector) pada media diska yang kita tentukan tadi. Bagian/fragmen dari sandi Sistem Operasi tersebut sebesar 512 bita, dan 2 bita terakhir dari fragmen sandi tersebut haruslah 0xAA55 (disebut juga
  • 3. sebagai boot signature). Jika boot signature tersebut tidak ada, maka media diska dikatakan tidak bootable, dan BIOS akan mencari sistem operasi pada media diska berikutnya. Sandi fragmen (Fragmen code) yang harus berada pada boot sector tadi disebut sebagai boot-strap loader. BIOS akan memuat boot-strap loader tersebut ke dalam memori diawali pada alamat 0x7C00, kemudian menjalankan boot-strap loader tadi. Akhirnya sekarang kekuasaan berpindah kepada boot-strap loader untuk memuat sistem operasi dan melakukan pengaturan yang diperlukan agar sistem operasi dapat berjalan. A. Cold Booting “proses menghidupkan komputer saat komputer dalam keadaan mati (dingin)” Cara melakukan Cold Boot:
  • 4. Tancapkan Kabel Power ke stop kontak Pastikan peralatan komputer (monitor, keyboard, mouse, dll) terpasang benar. Tekan tombol power pada casing PC. Proses yang dialami ketika Cold Boot: PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU (Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.” BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT, yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor untuk tahap selanjutnya/” Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai masalah terselesaikan. BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut dan kemudian mengidentifikasinya. BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang menggunakan BIOS. Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada layar monitor.” Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)” Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.” PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara otomatis.” BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan kesimpulan konfigurasi. BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan boot seperti yang diatur pada boot sequence.” BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai, BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive, Floppy, atau CD Drive.”
  • 5. Operating System. “BIOS memulai proses boot pada sistem operasi yang ada pada drive.” Error. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware, maka sistem akan berhenti.” B.Warm Booting adalah booting komputer dalam keadaan hidup. Metode-metode melakukan Warm Boot: Pastikan komputer masuk pada Sistem Operasi. Lakukan lah restart pada komputer anda dengan memilih menu yang ada pada OS. Ketika komputer belum masuk ke OS, tekan tombol CTRL+ALT+DEL. Tekan tombol reset yang ada pada casing PC. Proses yang dialami ketika Warm Boot: PSU. “Ketika arus listrik dalam keadaan baik, maka PSU
  • 6. (Power Supply) akan mengirimkan sinyal ke chip-chip motherboard bahwa komputer siap dinyalakan.” BIOS ROOM. “BIOS ROM akan mengluarkan program BOOT, yang kemudian akan dicek dan dilihat oleh Processor untuk tahap selanjutnya/” Jika ketika proses BOOT terjadi kesalahan maka BIOS akan memberikan kode POST error seperti kode beep atau kode post pada layar. Dan proses akan terhenti sampai masalah terselesaikan. BIOS pada VGA card akan mengecek keadaan VGA tersebut dan kemudian mengidentifikasinya. BIOS utama akan mencari hardware-hardware yang menggunakan BIOS. Start Up. “BIOS akan menampilkan layar start up pada layar monitor.” Memory BIOS. “BIOS akan menguji keadaan memori (RAM)” Hardware BIOS. “BIOS akan mencari dan menguji hardware-hardware yang tersambung dengan komputer.” PnP (Plug and Play) BIOS. “BIOS akan membaca dan konfigurasi hardware atau perangkat PnP (USB Flash Disk, Printer, USB Keyboard, USB Mouse, dll) secara otomatis.” BIOS Screen Configuration. BIOS akan menampilkan kesimpulan konfigurasi. BOOT Drive. “Bios akan mencari drive untuk melakukan boot seperti yang diatur pada boot sequence.” BOOT Record. “Setelah proses pencarian drive selesai, BIOS akan mencari frist boot device dalam urutan yang memiliki MBR (Master Boot Record) dalam Harddrive, Floppy, atau CD Drive.” Operating System. “BIOS memulai proses boot pada sistem operasi yang ada pada drive.” Error. “Jika BIOS tidak menemukan BOOT Table Hardware, maka sistem akan berhenti.” Jika dlihat dari artinya pun sudah masuk akal. Cold Boot dilakukan ketika komputer mati yang pastinya
  • 7. komputer dalam keadaan dingin. Dan Warm Boot dilakukan ketika komputer hidup yang pastinya juga komputer akan panas ketika dihidupkan.